Meet With You Mr Amnesia

Meet With You Mr Amnesia
Bab 86



Noah hanya terdiam sambil memalingkan pandangannya dari Reza


Reza pun langsung menghampiri Noah untuk memastikan tebakannya


"Kenapa kau diam??Jadi benar kalau ingatanmu sudah kembali??"Tanya Reza mendesak Noah karna penasaran


Reza tidak begitu dekat dengan Noah,namun ia sikapnya begitu akrab dengan Noah.Hingga Noah pun juga merasa akrab dengannya


"Aku juga tidak tahu jika ternyata sebelumnya aku mengalami amnesia..Saat aku terbangun,aku berada dirumah sakit..Dan ibuku menceritakan apa yang terjadi dengan perusahaan dan semua yang terjadi padaku .."Jawab Noah panjang lebar


"Dan tentang perencanaan persiapan pernikahan kalian yang tinggal beberapa hari lagi..Apa kau sudah mengetahuinya??"


"Ku kira itu hanya akan menjadi perencanaan kami saja..Yang tidak akan pernah terjadi."Ujar Noah


"Maksudmu??"Tanya Reza bingung


Sesaat Noah terdiam


"Hei..kenapa kau diam saja??Apa maksudmu tidak akan pernah terjadi??Pernikahan kalian sudah hampir didepan mata?"Tanya Reza lagi


"Aku tidak perlu menjelaskannya padamu..Kau hanya cukup melakukan apa yang kukatakan tadi..Aku ingin secepatnya,sebelum pernikahan itu dilakukan.."Jawab Noah dengan tegas


"Oh..Baik lah..Ini masalah gampang..Secepatnya aku akan mengusutnya..Ngomong ngomong apa kau tidak lapar??Ayo kita pergi makan..Aku sangat lapar.."Ujar Reza mengajak Noah


Noah pun mengangguk dan mengikuti ajakan Reza


...****************...


Dikantor Alex..


"Yerin.."Panggil Alex


"Ya tuan.."Jawab Yerin langsung menghampiri Alex yang masih tengah sibuk dengan pekerjaannya


"Bisakah kau membelikan minuman vanilla latte dicafe sebelah kantor kita??"Tanya Alex


"Ah..Iya..Bisa tuan."Jawab Yerin mengangguk


"Tadinya aku ingin mengajak mu kesana,tapi pekerjaanku hari ini sangat banyak..Jadi aku ingin minta tolong kau saja yang belikan.."Jelas Alex


"Iya..Tidak apa apa tuan..Aku siap membelikannya..Heheh.."Jawab Yerin tertawa kecil


"Tidak usah tuan .."Jawab Yerin menolak


"Jangan menolak traktiran ku ."Ujar Alex memaksa


"Ya sudah deh..Kalau tuan memaksa..Hehehe..Kalau gitu aku pergi dulu..Permisi tuan.."Ujar Yerin langsung pergi meninggalkan Alex


Alex hanya mengangguk tersenyum


Sementara Alex dan Reza baru saja tiba disebuah cafe untuk makan siang disana


"Hari ini traktir aku ya..Hehehe.."Ujar Reza


"Sepertinya tidak bisa.."Jawab Noah


"Kenapa?"Tanya Reza bingung


"Aku tidak membawa dompet.."Jawab Nya


"What??Kau tidak bawa dompet??Masa pewaris grup JK tidak bawa dompet??Jangan seperti orang kere tuan..Ckck.."Tanya Reza sekaligus meledek


"Bukankah tadi aku sudah katakan,kalau aku terbangun saat berada dirumah sakit..Dan ibuku belum mengembalikan dompetku.."Jelas Noah


"Jadi ceritanya aku yang traktir??"Tanya Reza melirik datar


"Sepertinya.."Jawab Noah dengan santai nya


"Oke..tapi kau harus mengganti uang ku 2x lipat..Aku akan pesan makanannya dulu.."Ujar Reza beranjak bangkit


"Kau atur saja.."Jawab Noah dengan duduk santai nya


Saat ia sedang duduk bersantai sambil memperhatikan sekeliling cafe,tanpa sengaja pandangannya tertuju pada seorang gadis yang baru memasuki cafe menuju kasir


Sesaat Noah memperhatikan gadis tersebut,dan sejenak ia berpikir


Siapa gadis itu??Sepertinya tidak asing??Tapi siapa??Batin Noah yang terus memperhatikan gadis tersebut


Dan bahkan Noah memperhatikan senyuman manis gadis tersebut,yang menurut nya seperti pernah melihatnya.Noah juga tak berhenti terus memperhatikan gadis tersebut