Meet With You Mr Amnesia

Meet With You Mr Amnesia
Bab 32



Beberapa jam kemudian..


Noah yang tadi merasakan sakit dikepalanya,mulai membaik.Yerin pun sejak tadi menemaninya sampai ia baikan


Noah beranjak bangun dari kasurnya


"Apa kau sudah lebih baik?"Tanya Yeri penasaran


Noah pun mengangguk


"Ya.."Jawab Noah Singkat


"Ini minum dulu.."Ujar Yerin sambil memberikan teh hangat untuk Noah


"Terima kasih."Jawab Noah menerima teh tersebut


"Kau kenapa??Kenapa kepala mu tiba tiba bisa sakit??"Tanya Yerin penasaran


"Aku tidak tahu..Rasa sakit itu tiba tiba muncul..Dan membuatku mengingat seseorang memanggilku .."Jelas Noah


"Oya..??Siapa??Apakah keluargamu??"Tanya Yerin


"Ntah lah..Aku juga tidak tahu..Wajahnya juga tidak begitu jelas.."


"Ya sudah..Sebaiknya kau istirahat aja..Jangan terlalu banyak berpikir..Supaya ingatan mu perlahan pulih."Ujar Yerin


"Iya..Dan.."Sebelum melanjutkan kalimatnya


"Hemm??"Ujar Yerin penasaran


"Buat kan aku mie instan itu lagi..Aku lapar.."


"Hah??Kau ingin makan mie lagi??Bukankah baru kemarin??"Tanya Yerin memastikan


"Ya..Tapi aku ingin makan lagi.."


"Oh..Oke ..Aku masakin.."Jawab Yerin beranjak bangkit


"Tapi kalau bisa pakai telur."Ujar Noah


"Ohhh..Iya."


"Dan ditambah cabai sedikit juga boleh.."


"Oke.."Jawab Yerin lagi menuju dapur


"Mie nya juga jangan terlalu lembek..Aku tidak suka.."


Yerin tak menjawab karna sibuk menyiapkan nya


Sesaat Yerin terdiam dan mendengarkan semua celoteh Noah yang tak berhenti mengucapkan semua keinginannya


Kenapa jadi dia seenaknya mengatur..Batin Yerin


"Kau punya kimchi??"Tanya Noah


"Kimchi??"Tanya balik Yerin tanpa menoleh kearah Yerin,namun dengan nada datar


"Ya..Makan mie itu sepertinya enak jika pakai kimchi..Kalau kau ada,bisa ditaruh diatas mie itu."Ujar Noah


Mendengar semua celoteh Noah,membuat kesabaran Yerin pun hilang


Bruakk..


Yerin langsung membanting sumpit yang akan sedang ia pakai


"Heiii..Ucup...!!!"Sentak Yerin langsung menoleh kearah Noah


Membuat Noah terkejut


"Kau ini semakin di biarin,semakin ngelunjak ya..Kau pikir aku pembantumu??Menyuruh ini itu..Seenak jidatmu..!!!Banyak sekali permintaanmu..Kalau kau bisa kerjakan sendiri,kerjakan sini sendiri..."Sentak Yerin dengan kesal


"Oh..Maaf..Ya sudah kau saja yang masak."Ujar Noah langsung tak berani berkata apa pun lagi


Yerin pun dengan perasaan kesal melanjutkan memasak mie instantnya untuk Noah


...****************...


Sang ayah Fiona menemui Fiona yang sedang berada dikamarnya


"Fiona..Bisa jelaskan,kenapa Noah tiba tiba menghilang??Apa yang sebenarnya terjadi??"Tanya ayah Fiona penasaran


"Aku tidak tahu pa..Dia tidak memberitahu ku.."Jawab Fiona dengan datar


"Papa tidak percaya kalau kau tidak tahu..Karna ini pasti ada hubungannya denganmu..Jangan menutupi apa pun dari papa??Apakah hubungan kalian baik baik saja??"Ujar ayah Fiona


"Aku benar benar tahu pa.."Jawab Fiona dengan tegas


"Lalu kenapa Noah menghilang tanpa alasan yang jelas??Jangan sampai ini mempengaruhi hubunganmu dengannya..Karna ini akan menghancurkan rencana papa untuk mengambil posisinya.."


"Kenapa papa hanya memikirkan hal itu??Jika papa ingin merebut posisinya,kenapa tidak rebut saja??Kenapa harus mengorbankan aku untuk bersamanya.."


"Apa maksud mu dengan mengorbankan mu??Bukankah kalian memang saling mencintai??"


......................