
"Katazuki," ucap Liya ke Katazuki.
"Ah, Liya, kenapa kamu ada di sini?" ucap Katazuki ke Liya.
"Aku tadi ke kelas kamu dan kamu tidak ada di kelas, terus ada yang memberitahu kalau kamu dibawa ke kantor guru," ucap Liya yang menjelaskan ke Katazuki.
"Ah, iya, aku disuruh ke kantor. Akibatnya aku tadi bertarung di luar arena," ucap Katazuki ke Liya.
"Apakah kamu disakiti?" ucap Liya yang khawatir ke Katazuki.
"Ah, tidak, aku tidak disakiti, tapi sebagai hukumannya aku harus membersihkan sisa pertarungan aku yang ada di taman," ucap Katazuki ke Liya.
"Ah, syukur kamu tidak disakiti. Kalau begitu, ayo kita bersihkan bekas kamu bertarung," ucap Liya ke Katazuki.
"Ah, tapi itu hukuman aku," ucap Katazuki ke Liya.
"Tidak apa-apa, kamu kan sudah melindungi aku dari Oryza, jadi aku akan membantu kamu juga," ucap Liya yang tersenyum ke Katazuki.
"Ah, terima kasih, Liya," ucap Katazuki yang juga tersenyum ke Liya.
...****************...
Katazuki dan Liya pun berjalan ke taman untuk membersihkan bekas bertarung dengan Oryza di taman. Sesampai di taman, Katazuki pun bingung bagaimana cara membersihkannya. Kerusakan yang diakibatkan bertarung dengan Oryza lumayan parah.
"Katazuki, sepertinya kita tidak bisa menyelesaikannya hari ini," ucap Liya yang bingung membersihkan kerusakan taman.
"Ah, aku juga tidak bisa mengatasinya sendirian. Dari mulai es tumbuhan dan tanahnya, ini butuh beberapa hari untuk membersihkannya," ucap Katazuki ke Liya yang juga bingung.
"Sepertinya kita butuh bantuan. Kalau kita berdua yang membersihkannya, tidak akan cepat selesai," ucap Liya yang memberi saran ke Katazuki.
Oryza dan Kagami pun datang ke taman, tetapi mereka melihat Katazuki dan Liya yang sedang berdiri di taman. Kagami pun memanggil Katazuki dan Liya.
"Oy, Katazuki, Liya, sedang apa kalian di sana?" ucap Kagami yang berteriak ke Katazuki dan Liya sambil berjalan menuju mereka.
Katazuki dan Liya pun melihat ke belakang, siapa yang memanggil mereka, dan melihat Kagami dengan seseorang di belakangnya.
"Ah, Kagami, apa kamu baik-baik? Gimana luka-mu, apa sudah baikan?" ucap Katazuki ke Kagami.
"Oh, tenang saja, aku baik-baik saja. Luka-ku juga sudah membaik kok, hehe," ucap Kagami sambil tertawa ke Katazuki.
"Ngomong-ngomong, kalian kenalkan teman baru aku," ucap Kagami sambil menunjuk Oryza ke depan.
"Kamu... kan Oryza?" ucap Liya yang kaget melihat Oryza bersama Kagami.
"Kenapa kamu bisa kenal Oryza? Apa kamu pernah ketemu dengannya tanpa sepengetahuan aku, ya?" ucap Kagami ke Liya.
"Dasar bodoh, dia yang menyerang Katazuki. Apa kamu tidak tahu?" ucap Liya ke Kagami.
"Apa itu benar, Oryza? Kamu menyerang Katazuki?" ucap Kagami yang kaget mendengar Oryza menyerang Katazuki.
"Iya, itu benar. Aku menyerang Katazuki di sini, dan satu lagi, aku bukan temanmu, mengerti?" ucap Oryza yang agak kesal ke Kagami.
"Apa kita bukan teman setelah kita lewati, huhu?" ucap Kagami yang sedih.
"Apa dia teman kali juga?" ucap Oryza ke Katazuki dan Liya.
"Sepertinya tidak," ucap Katazuki dan Liya yang tidak mengakui Kagami.
"Apa, kenapa kalian ikut-ikutan, huhu?" ucap Kagami sambil telentang sambil menangis.
"Kalian sedang apa di taman? Ada keperluan apa kalian ke taman?" ucap Oryza ke Katazuki dan Liya.
"Aku dapat hukuman akibat bertarung dengan kamu, Oryza," ucap Katazuki ke Oryza.
"Kalau kamu dapat hukuman gara-gara bertarung, berarti aku juga bakal dapat juga. Ngomong-ngomong, hukuman apa yang diberikan oleh para guru?" ucap Oryza ke Katazuki.
"Aku disuruh untuk membersihkan bekas bertarung ini," ucap Katazuki ke Oryza.
"Aku akan membantu kamu untuk membersihkan kerusakan ini. Kamu cukup menghilangkan es yang ada di sini, sedangkan aku akan menata ulang tumbuhan di sini. Bagaimana?" ucap Oryza yang akan membantu.
"Baiklah, mari kita lakukan," ucap Katazuki yang menerima bantuan dari Oryza.
"Katazuki, apa kamu tidak salah? Dia kan musuh, kenapa kamu mau bekerja sama dengannya?" ucap Liya ke Katazuki.
"Ah, tidak apa-apa. Lagian, dia niatnya membantu kita, kok," ucap Katazuki yang tersenyum ke Liya.
Katazuki, Oryza, Liya, dan Kagami pun membersihkan kerusakan yang ada di taman. Mereka berempat bekerja sama dengan rapih dan menyelesaikannya pada hari itu juga.