IMPOSSIBLE

IMPOSSIBLE
Ajakan



Seorang siswi dengan rambut dikuncir kuda dan bermake up lumayan tebal menghampiri Al yang sedang makan batagor diujung kantin.


tidak jauh dari Al ,ada Farrel yang menyantap makanannya sembari memperhatikan Al dari sana,dan itu selalu dilakukan Farrel karena Al tidak pernah mau menerima Farrel duduk disebelahnya ketika istirahat di kantin.


Farrel yang memperhatikan Al,juga mengetahui ada siswi yang menghampiri Al.


dan siswi itu adalah Natasha Morgan,ketua geng cewek centil yang sukanya ngebully orang miskin,kuper,dan ansos.ininih yang dikhawatirin Farrel sedari dulu.


"wah..batagor.kayaknya setiap lo kekantin belinya mesti batagor sama susu?favorite lo ya?"tegur Natasha. SKSD sambil duduk didepan Al.


Al tidak menghiraukan dan tetap saja memakan batagornya.


"hmm..gue Natasha Morgan,terserah mau manggil apa.asal jangan Morgan.hehe.itu bokap gue.oh ya,gue yang lo tabrak first day lo disini.inget?"


'hmm..?mereka pernah kenal?'batin Farrel yang mendengar.khmm tepatnya mencuri dengar perkataan Tasha.


Al mengangkat kepalanya dan menatap lekat Tasha.


"hmm..o ya."balas Al lalu kembali makan


Tasha mulai panas dengan jawaban Al.


"khemm..oh ya,gue juga ketua geng jj disini."


Al tetap makan.


"lo ansos?"


Al mengernyitkan dahi.


Farrel reflek menuju meja Al dan duduk disebelah Al.


"eh!sori banget....aku telat sayang...mmuuachh...lain kali aku gak bakal bikin kamu nunggu kok.."perkataan itu terlontar begitu saja dari mulut Farrel sembari memeluk dan mencium pipi Al dari belakang dan lalu duduk disamping Al.


Tasha melihatnya heran.tak kalah herannya lagi Al yang tiba tiba diperlakukan seperti itu.


Al memandang Farrel dan melototkan matanya seakan berkata 'apa maksudmu kek gini?!?!?'tersirat emosi di mata Al.


Farrel hanya membalas dengan mengerlingkan mata kirinya.Al mendengus kesal.


"hmmm..emang napa?"ketus Farrel pada Tasha.


"hmm..gapapa..bagus sih..gue ikut seneng.soalnya,sebenernya gue nyamperin lo Al,mau ngajak lo untuk gabung ke geng gue..lo mau ya? "ajak Tasha tak lupa dengan senyuman mautnya.


Al tersedak.lalu Farrel membantu memberikan susu disamping Al. Al meminumnya.


"eh..gue ga bakal izinin gebetan gue masuk ke geng centil tukang bullyan lo!" Farrel angkat suara tak terima dengan ajakan Tasha.


"gue gak nanya lo.gue nanya Al."balas Tasha ketus.


"gimana Al?mau ya?"lanjut Tasha dengan nada seperti anak kecil meminta sesuatu pada ibunya dan tak luput dari puppy eyes nya.


"sori.gue gak tertarik"balas Al lalu memakan batagor terakhirnya,mengambil susu,bangkit dari kursinya dan meninggalkan 2 orang yang sedang cengok melihat Al.


'dasar!sudah geser otak mereka'batin Al.


Al tak habis pikir dengan pengakuan Farrel tiba tiba sebagai pacarnya yang katanya agar Al tidak dibully.siap juga yang ansos ? ih !


apalagi Farrel selalu mengingatkan untuk melarang Al mengikuti geng centil.


Natasha juga tak kalah sibuknya untuk merayu Al agar masuk ke geng nya.alasannya sih karna Al recommended banget jadi orang berpengaruh,udah kaya,body goals,tampang bak idol,kulit putih mulus,tinggi nya juga pas banget kecuali ya sifat dinginnya itu..makannya tasha ingin mengeluarkan emas dalam tubuh al dan melunakkan sifat dingin Al...


Al sendiri sudah mempunyai ketertarikan dalam jiwanya.yang sayangnya setiap orang yang mau berteman ataupun nembak Al, Al selalu menolaknya.


Tasha sendiri tertarik saat pertama kali bertemu.Tasha ingin berteman karib dengan Al dan planning Tasha,kalo Al sudah bergabung.gengnya akan di filter hingga tersisa 4 orang dan akan didaftarkan ke Alfa entertainment untuk menjadi traine disana dan debut sebagai girls grup terkenal.itu impian Tasha.hingga mengejar ngejar Al.


dan demi itu semua Tasha and the geng sudah tidak pernah membully siswi siswi di SMA Brainly lagi.atau bisa dibilang Tasha and the geng sudah tobat demi Al agar mau bergabung dengan gengnya.


DON'T FORGET LIKE,COMMENT and FAVORITE READERS .....👌👌👌