I WANT MORE /// Empress

I WANT MORE /// Empress
#34



...I WANT MORE /// NA JAEMIN...


...by : hi_cliene_hi...


...IG : hi_cleine_hi...


...~~~~~~~~~...


Berminggu-minggu sudah Lucy berada di pondok yang ia bangun untuk para pelayannya itu.


Berminggu-minggu pula tuan BERLIARD berkelana mencari Lucy yang menghilangkan diri setelah kabur dari rumahnya.


Hari ini kediaman keluarga BERLIARD akan kedatangan pangeran mahkota EPERANTO yaitu pangeran Zeth.


Bukan karena kebetulan belaka pangeran berkunjung ke kediaman keluarga BERLIARD.


Ia datang ke kediaman keluarga BERLIARD karena ia mengetahui bahwa Lucy sang putri dari keluarga BERLIARD itu menghilang.


Rombongan pasukan istana kekaisaran sampai di ke kediaman keluarga BERLIARD.


Gerbang keluarga BERLIARD dibuka oleh sang penjaga dan mempersilahkan rombongan pangeran mahkota masuk ke dalam rumah keluarga BERLIARD.


Pangeran mahkota turun dan langsung masuk untuk menemui tuan BERLIARD.


Setelah ia menemukan tuan BERLIARD ia langsung banyak bertanya tentang apa yang terjadi dan alasan mengapa Lucy bisa kabur dengan cara seperti itu dan hingga sekarang tak kunjung pulang.


Banyak pertanyaan yang dilontarkan oleh pangeran mahkota kepada tuan BERLIARD yang sedang duduk di kursi kerjanya.


"Katakan kepadaku mengapa putri Lucy bisa seperti ini?" Pangeran mahkota.


"Itu.... Saya tidak mengetahuinya pangeran!" Tuan BERLIARD.


"Bagaimana bisa kau tak mengetahuinya? Kau itu adalah ayahnya, seharusnya kau tahu alasan mengapa Lucy bertindak seperti ini!" Pangeran mahkota.


"Itu...." Tuan BERLIARD.


"Baiklah jika kau tidak mengatakannya aku akan bertanya saja kepada para pelayan yang bekerja disini!" Pangeran mahkota.


Akhirnya pangeran mahkota pun memperintahkan pengawalnya untuk mencari tahu tentang apa yang telah terjadi di keluarga BERLIARD kepada para pelayan.


Beberapa saat kemudian informasi yang pangeran mahkota cari pun didapatkan dengan sangat akurat.


Wajah pangeran mahkota pun mulai berubah secara dramatis.


Akhirnya ia memperintahkan pengawalnya untuk mencari keberadaan Lucy, baik itu masih hidup ataupun sudah tiada sekalipun.


...πŸ‘ΈπŸ»πŸ‘ΈπŸ»πŸ‘ΈπŸ»...


"Bagaimana keadaan anda sekarang nona?" Helio.


"Sudah lebih baik heley, kau jangan khawatir sekarang!" Lucy.


"Bagaimana saya tidak khawatir nona? Saya hampir putus asa saat melihat keadaan nona yang sangat kritis beberapa minggu lalu!" Helio.


"Tapi sekarang sudah lebih baik percayalah kepadaku heley." Lucy.


Wajah Helio kembali bersinar saat Lucy sudah membuka matanya dan mulai berbicara padanya.


Saat ini keadaan Lucy sudah mulai membaik dan juga luka luka yang dibuat oleh tuan BERLIARD pun sudah semakin memudar.


Tubuhnya yang semula kurus kini mulai berisi kembali, dan tatapan yang semula sendu kini mulai terlihat tajam dan mengintimidasi kembali.


Kini Lucy benar benar terlihat seperti Lucy yang biasanya yang terlihat sangat dingin dan tubuhnya pun mulai terasa berbau anyir darah segar kembali.


"Putri waktunya anda untuk makan siang!" Pelayan.


"Baiklah akan saya ambilkan buah tersebut" pelayan.


"Lebih baik saya saja yang mengambilnya!" Iaros.


"Benar jika pelayan yang mengambilnya maka akan membahayakan keselamatan mereka kembali!" Dekis.


"Pelayan lebih baik kau siapkan kuda saja untuk kami!" Helio.


"Kalian akan pergi bersama?" Lucy.


"Iya putri,. Tetapi tujuan kami berbeda satu sama lain!" Dekis


"Maksudmu?" Lucy.


"Maksudnya adalah aku akan mengambil buah untuk putri, lalu Dekis akan memberi tahu tentang kesehatan anda kepada teman teman bangsawan anda yang sering bersama dengan anda" Iaros.


"Lalu kau heley?" Lucy.


"Oh! Saya akan pergi ke istana kekaisaran untuk mengecek apakah dokumen yang diperlukan sudah siap atau belum!" Helio.


"Baiklah jika begitu, berhati-hati lah kalian saat pergi!" Lucy.


Mereka pun akhirnya pergi secara bersamaan namun berbeda arah.


...πŸ‘ΈπŸ»πŸ‘ΈπŸ»πŸ‘ΈπŸ»...


Diperjalanan Helio ia dicegat oleh kuda pangeran mahkota yang sedang melaju dengan cepat.


Melihat Helio yang berada di hutan pangeran mahkota curiga bahwa Helio sedang berusaha menyembunyikan Lucy dari semua orang.


"Helio berhenti sebentar!" Pangeran mahkota.


"Ada apa pangeran mahkota mengehentikan laju kuda saya?" Helio.


"Aku ingin bertanya satu hal!" Pangeran mahkota.


"Apakah itu pangeran mahkota EPERANTO?" Helio.


"Apakah kau tahu dimana Lucy berada sekarang?" Pangeran mahkota.


"Dengan segala penyesalan saya, saya tidak mengetahuinya sama sekali pangeran!" Helio.


"Lalu mengapa kau berada di hutan?" Pangeran mahkota


"Kebetulan saya sedang mencari keberadaan nona Lucy yang katanya hilang dan kabur dari kediaman keluarga BERLIARD!" Helio.


Pangeran mahkota pun mempercayai ucapan yang dilontarkan oleh Helio.


Tak disangka seorang pangeran mahkota bisa dibodohi oleh seorang bangsawan kelas atas ke dua.


Helio pun kembali melanjutkan perjalanannya yang semula tertunda oleh kuda pangeran mahkota tersebut.


...~~~~~~~~~...


...Hehehehe...


...Cerita gantung yah?...


...Ini karena termasuk dalam taktik agar kalian para pembaca merasa ingin terus mengetahui apa yang akan terjadi kepada para tokoh πŸ™πŸ»...


...Terimakasih untuk kesetiaan kalian yang tanpa batas pembaca kuπŸ₯°...