Honey, I Found You

Honey, I Found You
BAB 19



*


*


*


*


Marvel memgendarai mobilnya langsung menuju Mansion sang Mommy. Pria itu begitu penasaran ada apa sebenarnya. Fi lihat dari cara bicara sang mommy sepertinya ibunya itu tidaklah sedang marah melainkan Begitu antusias tapi karena apa? Itula yang di pikirkan Marvel.


Hanya lima belas perjalanan dari kediamannya kenuju Mansion dan kini Marvel beserta Glen sudah sampai. Kedua pria itu segera masuk ada pun glen yang langsung berlari mencari sang nenek.


" Grandma!! Glen dan daddy datang!!" Teriak bocah itu begitu memasuki ruang tamu.


Jesslyn yang mendengar teriakkan cucunya pun berlari kecil ke depan di ikuti oleh yang lainnya termasuk Lovely.


" Cucu Grandma!" Ucap Jesslyn berjongkok memeluk Glen yang terlampau imut itu..


" Grandma ada apa menyuruh Glen dan Daddy datang malam malam sekali,?" Tanya Glen yang belum menyadari ada Lovely di sana.


" Grandma ada kejutan untuk Glen dan Daddy." Bisik Jesslyn.


Mata glen berbinar nampaknya bocah itu sangat suka kejutan. " Kejutan?, Apa itu Grandma,?" Tanya Glen melepaskan pelukannya dan menatap harap pada Jesslyn.


" HONEY,?"


Belum juga Jesslyn menjawab pertanyaan cucunya. Terdengar suara yang sangat di kenalnya yaitu suara putranya Marvel yang memanggil nama Honey. Kata yang sudah lama tidak di dengarnya dari bibir putranya itu.


" H honey, Kau,?" Kata Marvel terbata sembari melihat satu persatu orang yang ada di sana dan kembali menatap Wanita yang begitu di cintanya itu tengah menatapnya dengan senyum.


" Kau tidak ingin memeluk ku, Sayang,?" Ucap Lovely yang melihat Marvel hanya diam tak bereaksi apapun.


Mendengar itu Marvel lekas berlari dan memeluk erat wanitanya Tanpa memperdulikan ada begitu banyak orang di ruang tamu itu bahkan Marvel juga melupakan sang putra yang juga rindu berat dengan sang mommy.


" Honey, Kau sudah mengingat ku,?" Tanya Marvel.


Lovely mengangguk dalam pelukan suaminya. Wanita itu tak kalah membalas pelukan Marvel begitu eratnya.


" Oh Thanks God!! I miss you so bad, Honey. I miss You.." Ucap Marvel melepaskan pelukannya menangkup wajah mungil istrinya dan menciumnya bertubi-tubi.


" I miss you, too... Maaf karena melupakan mu dan meninggalkan mu terlalu lama. I love you sayang, I love you so much." Balas Lovely dan tanpa malu membalas kecupan di seluruh wajah suaminya. Mereka berdua melupakan jika ada orang tua dan glen disana dan mengumbar tontonan romantis tujuh belas plus itu pada putranya yang kini matanya sudah di tutup dengan tangannya oleh Jesslyn.


" Grandma Glen gak bisa lihat!!.. Glen mau lihat Mommy!!" Rengek Glen sembari menarik tangan Grandmanya yang menutupi matanya.


"Eh tunggu Glen.!!" Pekik Jesslyn saat glen sudah lepas dari jeratnya dan menghampiri orang tuanya yang tengah berpelukan.


" Mommy... Glen juga mau peluk!." Kata Glen sedikit berteriak barulah dua insan yang lupa tempat itu tersadar dari kegilaan nya. Dan terseyum canggung kearah orang tuanya.


" Oh putra mommy ingin peluk juga.. sini sayang nya mommy.." Kata Lovely mengangkat Glen dan mereka bertiga Kembali berpelukan dengan glen yang tertawa bahagia karena mendapatkan kecupan di kedua pipinya dari daddy dan mommy.


" Akhirnya Mommy Kembali.. Glen sangat senang.. terimakasih pada Tuhan karena mengembalikan Mommy glen.." Kata bocah itu meletakkan satu tangannya di dada.


Jeffry dan Sharon begitu terharu melihat bagaimana Glen berterimakasih dengan tulus pada Tuhan nya karena sang mommy sudah kembali. Ada rasa bersalah dalam hati kedua orang itu karena tanpa sengaja menjauhkan seorang anak dari ibunya sejak bayi..


Begitupun dengan Jesslyn dan Hansel orang tua Marvel itu merasa beban nya sudah terangkat karena Putra bungsunya telah menemukan kembali kebahagiaan nya yang empat tahun lamanya terenggut darinya.