To Be My Princess Forever

To Be My Princess Forever
Jawaban



Di keesokan harinya....


Raja Buck dan Pangeran Kenth hendak pulang ke negerinya,


" Terimakasih atas kunjungan dan bantuannya Yang Mulia, saya minta izin untuk meminjam tabib anda sampai ayah saya sembuh "


" tentu...tentu silahkan Pangeran Khram, saya tidak keberatan. Saya justru senang bisa membantu mu "


" Maaf saya hanya bisa mengucapkan terimakasih dan kurang dalam melayani anda yang mulia "


"ahahaha..... Pangeran ini bicara apa sih, saya sangat puas dengan anda, maksudku pelayanan dan jamuannya ehem ehem....ya begitu"


Disaat Raja Buck sedang mengobrol dengan Pangeran Khram yang sambil berjalan mengantarkan mereka pulang......


terlihat Putri Chantika berlari mengejar menghampiri Pangeran Kenth.


" Putri Chantika....."


"Pangeran Kenth..... aku....aku..."(ngos-ngosan)


" Pangeran Kenth hendak pulang? Ambil ini (sambil mengulurkan sapu tangan rajut )"


" Sapu tangan.....untuk ku?!"(tersepona )


" aku yang merajutnya sendiri "(senyum manis)


" te....terimakasih ( tambah tersepona) Aku akan slalu memakainya "


" Drama-_-" (Raja Buck, Pangeran Khram, Soma)


"eh!!!" Kenth yang merasa ada aura aura kegelapan yang sangat kuat


"ahahaha.... Adikku kau sangat baik ya ahahaha sampai MERAJUTKAN SEBUAH SAPU TANGAN ahahahhahahaha..... "(senyum iri dengki, cemburu, marah,sikopet jadi satu )


"eh....ee...iya"


perasaan apa ini, apa kakak marah? (batinnya)


" Ya sudah Pangeran Khram..... kami pamit dulu. semoga raja segera sembuh dan kau tidak perlu risau lagi "


" iya... iya silahkan yang mulia, Soma!.... antar mereka sampai gang depan "


" Baik pangeran!!!! "


......................


......................


......................


......................


setelah itu......


di suasana yang krik krikk.......


" Kakak "


"..........."


" kakak! "


"..........."


" hemmm(cemberut)......Kakaaaaaaanndaaaaa!"


"apa" menjawab dengan cuek nya


" Kenapa sii? "


" gatau (cuek)"


" Dan aku tidak suka! KAKAK ULANG....TIDAK SUKA!!! "


" TAPI KAN AKU....."


" Kaka tidak suka kamu kasih hadiah untuk pangeran pangeran, TITIK"


Disaat mereka sedang gaduh,


seorang tabib menghampiri mereka dengan tergesa-gesa.........


"Ampun Pangeran, Putri..... saya ingin menyampaikan bahwa Tabib Raja Buck sudah menemukan penawarnya "


"APAA"


sontak mereka terkejut dan sesegera mungkin menemui tabib Buck itu.


......................


......................


......................


......................


" Tabib!.... Bagaimana?" tanya Pangeran.


" Kabar baik dan kabar buruk Pangeran, Putri Chantika"


" apa? " saut Chantika


" Saya sudah menemukan penawarnya, sakit yang mulia raja ini hanya bisa disembuhkan dengan Bunga Dark Lotus "


" Dark Lotus???"


" Iya Putri....Bunga Dark Lotus ini adalah Bunga Teratai yang memiliki sihir pada setiap kelopak nya."


Mendengar itu, Putri Chantika sangat bersemangat.


" tunggu apa lagi?! tinggal meminta prajurit untuk mendapatkan bunga itu dan memberikannya pada ayah!"


"( menghela nafas ) huh.... Putri.... justru itu kabar buruknya "


" apa???"


" Bunga Dark Lotus itu hanya ada satu dan tumbuh di Bukit Huangshan di Negeri China "


" Bunganya ada di puncak Bukit itu, Dark Lotus tumbuh di atas air kehidupan,.... seseorang harus bisa mendapatkan air dan bunganya. " tambahnya.


" Apa itu kabar buruknya?? tidak terdengar buruk?! " tanya Chantika bingung.


" haahh..................(menghela nafas ) Chantika kau tidak tahu, Bukit Huangshan itu sulit didaki. tempat itu berbahaya dan terkenal angker! " sahut Pangeran Khram putus asa


" Kenapa bisa begitu??? bukankah itu hanya bukit yang tinggi??? " tanya Chantika cemas


" Chantika........dahulu kala ada yin dan yang menyegel bukit itu, tentu untuk melindungi bunga Dark Lotus tersebut........ disana pasti banyak jebakan dan halangan bagi mereka yang ingin mendapatkan bunga Dark Lotus "


" Betul Tuan Putri, bukan sembarang orang bisa mendapatkan bunga itu, orang biasa pun tentu bisa sampai puncak Huangshan, tapi....... saat mereka akan mengambil bunganya maka kekuatan yin yang akan menyerang mereka!


tentu tidak ada yang bisa keluar dari Huangshan!! "


" hanya seseorang dengan kekuatan langka , myth, atau legendaris semancamnya yang bisa menyerap kekuatan yin yang itu "


" Lalu sekarang bagaimana??? bukankah hanya bunga itu yang ayah perlukan??! "


" aku akan tetap meminta prajurit prajurit untuk pergi ke Bukit Huangshan "


Pangeran Khram walau tahu itu sia sia tapi dia tetap memerintahkan Soma agar 51 prajurit dikerahkan pergi mendaki Bukit Huangshan