
Besoknya kereta kuda untuk menggantarkan Putri Rose sudah bersiap di dekat gerbang keluar kota bersama dengan Zet,Lunox,Stero dan 10 prajurit kerajaan,hanya perlu menunggu satu orang lagi siapa lagi kalo bukan aku.
"Akh Felix kemana sih padahal sebentar lagi waktunya berangkat lo."keluh Lunox
"Apa kita tinggal aja?."Stero menoleh ke tuan putri."
"Sabar ya Lunox,Stero aku yakin Felix bakal datang kok."
"Aku yakin si Helai ungu itu membawa kabur uangnya dan meninggalkan pekerjaannya."
"ADIK KU YANG TERSAYANG PERMINTAAN TUAN PUTRI ADALAH PERINTAH MUTLAK!." Zet sambil memukul kepala Lunox dengan tangan kirinya.
"Maafkan atas sikap adikku tuan putri,adikku ini memang tidak sopan nanti akan kuceramahi"Zet pun meminta maaf dengan cara menundukkan kepala nya.
"Gpp kok Zet mungkin saja Lunox sedang bosan."
"Apa kau bosan adikku."Ucap Zet sambil menoleh ke Lunox."
"Aku gk bosan kok.aku cuman gk sabar aja pengen pergi cuman kita dihambat ama Helai ungu,kakak juga berhenti memukul ku saat memakai armor itu nambah damage tahu!."Lunox memegang kepala yang bekas dipukul oleh Zet
dengan tangan kirinya
"Itu hukuman karena tidak sopan pada Tuan putri lain kali jaga sifat mu."
"BUAHAHAHHAHAH PAGI PAGI DAH KENA PUKUL."
BUAKKK!!! "Ketawa sekali lagi kupukul wajah mu Stero."
"Tapi ini benar benar terlambat tuan putri."
"Bener sih Zet tapi..."
"WOIIII SEMUANYAA!!!!! SELAMAT PAGI!." ucap ku sambil berlari dan melambai lambai kan tangam
"PAGI PALA BAPAK KAU LAH! dah dari tadi kami tunggu ." Lunox melempar batu ke diriku
"YA maap aku beli beberapa peralatan dulu,kalo gk ada persiapan itu sama saja dengan bunuh diri kan."
"Emang kau beli apa sih lama banget."
"Oh aku beli ramuan penangkal racun,penangkal kutukan,ramuan penyembuh,ramuan pemulih MP,gulungan pelindung,Peta,sama aku upgrade sedikit armor dan sepatuku agar bisa menyelinap dari belakang dan menebas kepalanya."
"Felix kita ini cuman bakal pergi ke kota perdangangan loh bukan ke dungeon."
"dasar Lunox aneh padahal kau sendiri kemarin yang bilang kalau tuan putri itu orang penting."
"Iya memang benar trus kenapa?."
"CK... kau ini bangsawan tapi bodoh ya.. karena Tuan putri itu orang penting jadi aku yakin sekarang ada informasi bocor tentang Tuan putri ingin ke kota perdangangan jadi kemungkinan banyak orang yang ingin membunuhnya saat perlindungan cuman 10 prajurit."
"Hmmm kau benar sih Felix walau pun aku adalah Zet sang pengawal pribadi tuan putri aku pun pasti bakal mati juga kalau dikeroyok banyak orang."
"Nah karena Tuan putri adalah Klien ku jadi siapapun yang mengacau akan kubunuh! bahkan jika itu harus mengorbankan nyawa kak Zet dan lainnya."
"WOI NGotak dikit napa."
"Aku udah logis kok,aku yakin kak Zet juga bersedia."
"Kau benar teman ku saat keadaan tidak kurang menguntungkan aku akan berusaha menahan dan kau lari membawa tuan putri."
"Sudah sudah ayo berangkat nanti kita terlambat loh."
"BAIK TUAN PUTRI." ucap semua pengawal."
"Aku pergi duluan aku akan mengintai jalan depan sesuai dengan rute."
"Fel jangan memaksakan diri loh kalau sekiranya musuh berjumlah banyak atau kuat kau bisa mundur dan melapor."
"Terimakasih atas perhatiannya tuan putri,tapi aku adalah bayangan terkuat tidak ada yang bisa membunuhku."
"Cih nanti kena sial nangis kau."
"hahahah yang kena sial kan kau Lunox."
"Fel kau gk mau pake kuda?."
"Tidak terimakasih Stero bayangan tidak perlu kuda.aku pergi sekarang!"Aku pun berlari dan menyusuri rute perjalanan terlebih dahulu.
"NYE NYE NYE nanti dikeroyok nangis juga bayangan nya."Lunox pun memasuki kereta kuda
"Lunox sebenrnya kau peduli dengan nya kan?."
"A.... AKU? peduli sama Helai ungu? buat apa coba,tuan putri kalau bercanda gk lucu tahu."
"Kelihatan banget tuh~~~"bisik Stero dan Putri Rose.
"BERISIKK BERISIKKK!!!!."
"Yosh ayo kita berangkatt tuan putri dan adikku tersayang bersiaplah!!!." ucap Zet mulai berjalan
"Lunox kenapa sih kakak mu SIskon?."
"Mana ku tahu Stero! sejak aku lahir dia sok pahlawan trus noh."
"Tuan putri anda sendiri sudah dapat calon suami blum dari raja dan ratu?."
"Ahahahah ada banyak cuman kutolak semua."
"HEh~~~ napa ditolak bukannya bagus untuk kerajaan."
"GK tahu pokokny gk mau!."
"Heheheh ternyata tuan putri juga bisa diajak bercanda ya hahah."
Aku trus mengintai rute rute yang aman dan membunuh monster yang sekiranya menganggu,sejauh ini tidak ada bandit atau kelompok yang ingin mencelakai tuan putri sih aku juga tidak melihat tanda tanda keanehan.
"Hmmm sejauh ini tidak ada yang aneh."
"Ternyata menonton film pertempuran,petualang,dan pengintaian berguna juga ya... untung aku pintar pramuka dan mempelajari hal hal tentang pengintai."
lalu terdengar suara rumput yang menandakan ada orang yang mengintai ku.
"Hmmm??? pengintai di intai balik ya ges ya."
"Woi kau keluar lah aku sudah tahu posisi mu tidak ada gunanya bersembunyi."
"Ooo? gk mau keluar ya kalau begitu aku paksa kau keluar!, DARK WOLF!." dark wolf adalah teknik memunculkan serigala bayangan yang berguna untuk menyeret seseorang dan mengintai soalnya dark wolf bisa masuk ke bayangan orang lain.
"DARK WOLF KELUARKAN ORANG NYA!."
"AKHH AMPUN AMPUN AKU MENYERAH!!." seseorang dengan perlengkapan seperti bandit pun keluar.
"HAhh??? bukan kah sudah kubilang kau untuk keluar kenapa kau gk keluar?." aku pun mendekati orang tersebut yang sedang digigit serigala bayangan.
"Bagaimana kau bisa tahu keberadaan ku?! sudah jelas aku pake sihir menghilang!,lalu teknik apa itu yang bisa memunculkan serigala bayangan!?."
"Hmmm?? pertanyaan mu akan kujawab setelah kau menjawab ok?."
"Lalu jika kau menjawab dengan baik mungkin aku akan melepaskan mu."
"CIH baiklah langsung saja bertanya!."
"OK pertanyaan pertama kamu sedang apa mengintai ku?."
"Aku awalnya tidak ingin mengintai mu tapi kebetulan kau lewat makanya kuperhatikan sebentar!."
"Hmmm? pertanyaaan kedua siapa target mu?."
"Aku disuruh untuk mengintai dan memberi jebakan untuk Putri kerajaan Axtrasia!,menurut informasi dia akan lewat sini!."
Hmmmm jadi benar yah informasi nya bocor,yap wajar si soalnya orang penting yang ku jaga.
"Pertanyaan ketiga apa kalian berniat membunuhnya."
"Tentu saja kami disuruh oleh klien kami untuk membunuhnya."
"hohh... jadi kalian ini pembunuh bayaran ya?."
"Kami adalah night core! kelompok terkuat di kerajaan Axtrasia tahu!."
"Oh NIght core kelompok pembunuh bayaran nomer 5 itu ya."
"Benar makanya itu lepaskan aku jika kau tidak mau mati!."
"Baiklah pertanyaan terakhir dimana tempat persiapan untuk menggepungnya dan membunuhnya?."
"tidak jauh dari sini! sekitar 4 km dari depan."
"Hmm terimakasih atas informasi nya sekarang tinggal kubantai mereka!."
"HAH! kau jangan bercanda tadi kau bilang kau akan membaskan ku!."
"EHH?? iyakah tadi aku bilang itu kah? gk ingat gih! toh lagian siapapun yang ingin mengacau perjalanan santai tuan putri HARUS KUMUSNAHKAN! aku adalah Shadow silent pembunuh bayaran yang baru magang!."
"HHAHAHA pembunuh bayaran yang baru magang sepertimu tidak mungkin bisa menggalahkan bos!,bos adalah orang kuat!."
"HOH? kau masi bisa tertawa setelah nyawa tinggal sedikit lagi melayang? sungguh lucu, kau bilang bos mu orang kuat? semoga kau kecewa melihatnya diatas sana dan jangan lupa untuk tidak melupakan nama ku Shadow silent!."
"DASAR BAJINGAN!!! KAU TERLALU SOMBONG!."
"DARK WOLF kau boleh memakannya sebagai hadiah karena sudah menangkap nya."
"Terimakasih tuan ku kalau begitu aku tidak akan menyisakan tulang secuil pun!."
"TUNGGU TUNGGU SEBENTAR AKU BISA MEMBERI MU UANG,KEHORMATAN DAN.. AKHHHHHHHHHhh....."
"CIh kroco banyak nyocot!."
"NAHH SEKARANG TINGGAL MEMBANTAI MEREKA YANG SUDAH BERANI INGIN MENGACAUKAN HARI SANTAI TUAN PUTRI!." AKu pun pergi dengan ekxpresi menyeringai
Bersambung yagesya
,wjejeje