
Setelah selesai menghabiskan makanan nya lelaki itu beranjak dan berjalan menuju halaman samping vila untuk menyalakan rokok,Josh masih terus membuang asap rokok yang keluar dari mulut nya ke udara laki-laki itu entah apa yang saat ini dia pikirkan tetapi semua nya seperti sedang berperang didalam otak nya namun yang pasti saat ini di merasakan jatuh cinta yang begitu dalam kepada gadis itu dan benar seperti yang di ucapkan oleh sepupunya bahwa belum pernah dalam hidupnya dia merasakan perasaan cinta yang menggila seperti ini.
Sementara Tia yang sejak tadi melihat sekitar tidak melihat keberadaan Joshua pun merasa bingung dan mulai bertanya-tanya kemana pergi nya laki-laki yang sejak tadi selalu saja menatap tajam ke arah nya,tetapi segera dia mencoba menghilangkan nya dan berusaha mengabaikan perasaan dan pertanyaan-pertanyan yang berada didalqm benak nya dan dia juga tidak mau berpikiran bahwa lelaki itu menyukai nya seperti perkiraan para teman dan sahabat nya.
Malam tak terasa semakin larut dan bahkan udara dingin terasa menusuk di kulit namun tidak menghilangkan suka cita semua orang yang berad disana kecuali untuk Al dan Rara serta Bunda Sisca yang sudah masuk kedalam vila terlebih dahulu untuk beristirahat.
Setelah menghabiskan 2 batang rokok Josh kembali bergabung ke taman tapi laki-laki itu berjalan ke arah letak alat musik yang tadi digunakan untuk acara lamaran.Joshua mengambil gitar dan sebelum dia mulai memetik gitar tersebut dan bernyanyi,dia mencoba menyapa semua orang yang berada di sana.
..."Selamat malam semua....".Ucap Joshua....
..."Maaaaalllllammmm".Jawab serentak semua orang yang berada disana....
Semua perhatian orang yang berada di sana tertuju pada Joshua yang saat ini sedang memegang gitar dan memetik nya.Banyak yang merasa terpesona dengan permainan jari nya dalam memetik gitar karena belum pernah sama sekali mereka melihat seorang Joshua seperti yang mereka luhat saat ini,laki-laki itu nampak sangat sempurna sekali apalagi saat gitar itu mulai dipetik oleh nya.Joshua memang terlihat tegas tapi dia juga sangat humoris dan sangat ramah kepada semua orang maka dari itu banyak dari kalangan wanita yang tergila-gila kepada Joshua.
Well, you done, done me in, you bet I felt it
I tried to be chill, but you're so hot that I melted
I fell right through the cracks
Now I'm trying to get back
Before the cool done run out, I'll be givin' it my bestest
And nothing's gonna stop me but divine intervention
I reckon it's again my turn
To win some or learn some
But I won't hesitate, no more, no more
It cannot wait, I'm yours
Hmm (hey, hey)
Well, open up your mind and see like me
Open up your plans and, damn, you're free
Look into your heart, and you'll find love, love, love, love
Listen to the music of the moment people dance and sing
We're just one big family
And it's our Godforsaken right to be loved, loved, loved, loved, loved
So I won't hesitate, no more, no more
It cannot wait, I'm sure
There's no need to complicate, our time is short
This is our fate, I'm yours
Do you, do, do, do you
But do you, do you, do, do
But do you want to come on?
Scooch on over closer, dear
And I will nibble your ear
A-soon da-ba-ba-ba-ba-bum
Whoa, oh-oh-oh
Whoa, oh-oh-oh-oh, whoa-whoa-whoa
I've been spending way too long checking my tongue in the mirror
And bending over backwards just to try to see it clearer
But my breath fogged up the glass
And so I drew a new face and I laughed
I guess what I'll be saying is there ain't no better reason
To rid yourself of vanities and just go with the seasons
It's what we aim to do
Our name is our virtue
But I won't hesitate, no more, no more
It cannot wait, I'm yours
Well, open up your mind and see like me
Open up your plans and, damn, you're free
Look into your heart, and you'll find that the sky is yours
So please don't, please don't, please don't
There's no need to complicate
'Cause our time is short
This, oh, this, oh, this is our fate
I'm yours
Brr-ba-mmm, da-ba-mmm-day
T-du, du, t-du, du, t-du, du, du, du, du-du-du
Hmm-mm, oh, I'm yours
Oh, I'm yours
Oh-oh-oh-oh, whoa-oh-oh-oh
Baby, do believe I'm yours
You best believe, you best believe I'm yours, hmm...
Tepuk tangan menggema disana,semua orang yang berada di sana sungguh sangat terhibur dengan lagu yang di bawakan oleh Joshua apalagi suara merdu lelaki itu yang seketika menghipnotis semua orang yang berada disana,ada juga dari beberapa mereka yang ikutan bernyanyi bersama.
Sementara Joshua yang melihat dan mendengar pujian dari beberapa orang disana pun tidak lupa mengucapkan terima kasih.
..."Terima kasih semua kalian terlalu berlebihan ha..ha..ha..ha..ha.."....
..."Pak,buat siapa sih lagu nya dalam banget dan sangat menghayati lagi nyanyi nya?.."Ujar salah satu pegawai Embun....
..."Ha...ha....ha...adalah seorang gadis istimewa yang sudah membuat saya tergila-gila ha..ha..ha..".Ucap Joshua sambil terus menatap ke arah Tia yang mencoba memalingkan muka nya...
Entah kenapa dia menjadi malu sendiri mendengar perkataan Joshua padahal belum tentu gadis itu adalah diri nya tapi kalau melihat fakta yang sudah dilakukan pria itu pada nya besar kemungkinan gadis itu adalah dia kan.Saat asyik melamun tiba-tiba saja Melly langsung menyenggol lengan nya.
..."Cieeeeeeeeeeeee...yang langsung tersipu malu".Goda Melly....
Tiba-tiba saja Melly langsung berteriak ketika cubitan maut itu tersasar ke arah pipi nya siapa lagi kalau bukan pelakunya Tia
..."Aaaaaaaarrrrgggghhhh....sakit Nyong".Teriak Melly....
..."Alah lebay banget loh melon,orang gue nyubit nya pelan juga".Bela Tia....