The Martial Spirit Of The King

The Martial Spirit Of The King
Kota lembah awan



episode 23 mencari penginapan


Kelompok Su tian yang sudah berada di depan gerbang langsung bergabung dengan antrian, setelah beberapa saat giliran mereka di periksa para penjaga, mereka pun menunjukkan token identitas setelah membayar beberapa perunggu dan mereka pun mendapatkan izin untuk memasuki kedalam kota


kota itu terlihat ramai di sepanjang jalan terdapat banyak orang jadi mereka bertiga hanya bisa berjalan sambil menuntun kuda.


Liang ling merasa sangat bersemangat sambil berkata


,, " kakak Hu, kak tian bolehkah kita berkeliling sejenak, ucap liang ling yang ingin berkeliling


Su tian dan Liang Hu saling memandang dan mengangguk dan kemudian Liang hu berkata


,, " adik kita harus segera mencari penginapan karena ramainya pengunjung kemungkinan sudah tidak ada lagi penginapan yang kosong. ucap liang hu menjelaskan kondisi mereka


Liang ling mengangguk setuju karena mereka dia pun sesegera ingin membersihkan diri di penginapan, mereka beberapa kali mereka mencari penginapan tapi tidak ada yang kosong.


akhirnya mereka menemukan penginapan yang agak jauh dari keramaian mereka masuk kedalam dan langsung di sambut salah satu pelayanan wanita


,, " tuan-tuan selamat datang ada yang bisa saya bantu, ucap pelayan yang menyapa pengunjung penginapan mereka.


Su tian yang mendengar perkataan pelayan itu lalu berkata


,, " apa kalian masih memiliki 3 kamar kosong yang tersedia, ucap Su tian kepada pelayanan


pelayan itu yang mendengar permintaan pengunjungnya pun berkata


,, " kebetulan tuan, hanya 3 kamar lagi yang tersisa dan harganya 1 kamarnya 1 koin emas sudah sama biaya makan tuan. ucap pelayan itu menjelaskan.


Su tian yang mendengar perkataan pelayan itu lalu berkata


,, " baik kami akan mengambilnya dan bisakah kalian langsung menyiapkan makanan untuk 3 orang, dan kami juga membawa 3 ekor kuda bisakah kalian merawatnya, ucap Su tian yang menyerahkan 7 koin emas kepada pelayanan untuk pembayaran.


pelayan itu yang mendengar dan telah diberikan bayaran lalu dia berkata


,, " baik tuan, ini token kamarnya, ucap pelayan itu sambil menyerah kunci kamar kepada Su tian


ketika pelayanan akan memberikan kunci kamar terdengar suara dari luar penginapan


terdengar seseorang dari luar penginapan berkata


,, "tunggu pelayan, jika kau memberikan kunci itu kepada ku, aku akan memberikan 3 kali lipat harga yang dibayar mereka, ucap seorang pemuda yang datang dari luar bersama 2 temannya salah satu temannya membawa pedang walaupun di memiliki cincin penyimpanan tapi dia ingin agar tidak ada orang yang berani merendah mereka


pelayan itu yang mendengar permintaan orang itu pun berkata


,, " maaf tuan, tapi tuan ini lebih dulu memesan dan sudah membayarnya, ucap pelayanan sambil menunjuk kearah kelompok Su tian dan ada rasa takut dengan orang yang baru datang di dalam hatinya.


mereka melihat Liang Hu berada di tahap 2 tingkat 2 dan Liang ling berada di tahap 1 tingkat 7 jadi bukan masalah untuk memprovokasi mereka karena kultivasi mereka berada di tahap ke 2 tingkat 3


salah satu dari mereka berpikir bila tidak memprovokasi rombongan Su tian maka malam ini mereka akan tidur di luar dan tes masuk akan diadakan besok, dan besok mereka harus dalam kondisi yang baik agar mendapatkan hasil yang bagus, salah satu dari mereka berbicara kepada kelompok Su tian dengan berkata


,, " hei gadis kecil kau boleh menginap bersama kami dan kami akan memanjakan mu malam ini,ucap salah satu dari mereka sambil memandang Liang ling dari atas dan kebawah


pemuda itu yang merasa provokasinya tidak tidak di anggap di langsung mengangkat tangannya ingin menyentuh wajah Liang ling,


tapi seketika dia merasa hawa dingin di wajahnya, dan tiba-tiba wajahnya mati rasa lalu dia terpental dan tersungkur keluar penginapan


Su tian yang sedang menasehati dan memberikan tau cara tentang bertahan hidup di dunia kultivator kepada Liang Hu, dan tiba-tiba dia melihat pemuda itu ingin menyentuh dan melecehkan Liang ling, dengan menggunakan teknik pukulan pemecah batu dan mengayunkannya ke wajah pemuda itu


,, Bamm,, suara tabrakan terdengar dari pukulan Su tian dan wajah pemuda itu di saat bertemu membuat pemuda itu terpental keluar penginapan dan pingsan.


Liang Hu yang sempat merasa kesal karena dihentikan oleh Su tian seketika tersenyum dan berkata


,, " saudara tian apakah ini juga termaksud cara menahan diri, ucap Liang hu sambil tersenyum,


Liang ling yang melihat Su tian menghentikan pemuda itu seketika wajahnya merona merah karena merasa dilindungi oleh Su tian.


kedua teman pemuda itu langsung mendekati pemuda itu dan memeriksanya mereka bernafas lega karena kondisinya baik-baik saja dan mereka menatap Su tian dan berkata


,, "apa kau tau siapa dia, dia ada anak bangsawan dari kota batu, ucap mereka dengan nada mengancam Su tian


Su tian yang mengetahui kalau hanya bangsawan kelas rendah yang berada di luar ibu kota dia tersenyum remeh dan berkata


,," bangsawan kelas rendah apakah mereka kuat, ucap Su tian sambil melipat kedua tangannya dan sambil melirik mereka berdua, itu adalah gaya anak bangsawan yang sering Su tian lihat sewaktu kecil.


mereka yang merasa kalau Su tian tidak sesederhana yang mereka pikiran karena memandang rendah bangsawan kelas bawah akhirnya mereka langsung pergi membawa temannya yang sedang pingsan.


Su tian menghela nafas untung di waktu kecil dia sempat memiliki teman dari bangsawan kelas menengah yang sombong jadi dia sudah hafal dengan tingkah mereka. Su tian dan kelompoknya berjalan menuju meja dan menunggu pelayanan menyiapkan makan setelah makan mereka pergi ke kamar


masing-masing untuk beristirahat.


keesokan harinya mereka bersiap melanjutkan perjalanan dengan berkuda pergi menuju perbatasan kota lembah awan dimana sekte lembah awan berada tidak terlalu jauh jarak keduanya. setelah beberapa saat mereka sampai di gerbang sekte lembah awan ada juga beberapa murid sekte yang membantu menertibkan para calon murid.


tempat itu sangat ramai ada juga para orang tua yang mengantarkan anak mereka


setelah itu terdengar suara seseorang yang berbicara suaranya tidak kuat tapi semua orang yang berada di sana bisa mendengar suara itu pria paruh baya itu berada atas arena tempat latihan para murid, pria paru baya itu berkata


,, " selamat datang ke pada kalian semua para kultivator-kultivator muda, sekte lembah awan menerima murid baru tahun ini semoga kalian bisa terpilih untuk memasuki sekte dan menjadi junior kami dengan demikian ujian penerima dimulai, ucap salah satu tetua yang meresmikan acara


dan tetua itu melanjut kan perkataannya dan berkata


,, " untuk para calon murid yang ingin mengikuti tes ujian murid luar harus berumur 8 tahun sampai 14 tahun yang kultivasi berada di tahap ke 1 berbaris di sebelah kiri,


untuk para calon murid yang ingin mengikuti tes ujian murid bisa harus berumur 15 tahun sampai 20 tahun kultivasi harus berada di tahap ke 2 berbaris disebelah kanan.


- Maaf bila ada kata dan tulisan yang salah -


-Terima kasih -


- Semoga bisa menghibur -