The Martial Spirit Of The King

The Martial Spirit Of The King
Kembali Ke Desa



episode 15 Pemuda Yang Arogan


Mereka pun sampai di gerbang Desa banyak kultivator yang sedang mengantri untuk masuk, rombongan Su tian pun bergabung dengan antrian perhatian para kultivator pun tertuju pada rombongan Su tian, kerena dia membawa tiga wanita dan Su tian juga memiliki kultivasi lebih rendah dari ketiganya, pandangan para kultivator itu terhadap rombongan Su tian pun berbeda-beda ada yang menaruh rasa hormat karena bisa di damping oleh tiga wanita yang kuat ada juga yang berpikir serakah karena kultivasi Su tian sangat rendah tidak pantas berada bersama ketiganya,


salah satu pemuda mendekati rombongan Su tian dan berkata


,, " hei bocah bukankah kau terlalu serakah membawa tiga wanita ini, ucap pemuda itu sambil menunjukkan kultivasi yang berada di tahap foundation aura tingkat 5 dan melirik ketiga wanita itu dengan rasa bangga,


melihat pemuda itu mendekat dan mendengar perkataannya Su tian menghela nafas dan berkata


,, " jika kau menginginkan mereka kau bisa mengambilnya, ucap Su tian karena dia tau tempramen ketiga wanita itu betapa brutalnya mereka,


Ketiga wanita itu yang mendengar perkataan Su tian hampir muntah darah mereka bergumam dalam hati


,, " bagaimana bisa dia membiarkan kecantikan begitu saja, apa dia tidak normal pikir mereka bertiga,


seketika ketiga wanita itu mengeluarkan aura semangat beladiri nya pemuda itu sedikit pucat melihat ketiga wanita itu yang ingin menyerangnya secara bersamaan,


ketika ketiga wanita itu hendak menyerang pemuda itu, penjaga gerbang berteriak sambil berkata


,, " hentikan, di desa ini dilarang melakukan pertarungan jika kalian melanggar kalian akan dilarang masuk, ucap penjaga gerbang desa dengan tegas.


setelah mendengar itu ketiga wanita itu pun menarik kembali auranya sambil mendengus kesal. kemudian pria itu pun pergi kembali ke antriannya, setelah beberapa saat giliran rombongan Su tian membayar biaya masuk desa dia memberikan beberapa koin perunggu dan masuk ke Desa, Di dalam Desa Su tian dan ketiga wanita itu berpisah, ketiga wanita itu mencari penginapan yang lain karena tidak nyaman di penginapan sebelumnya karena ada pemuda yang mesum di sana.


Su tian langsung menuju ke penginapannya dia tahu kedua pamannya pasti sangat khawatir, Su tian memasuki penginapan terlihat dua lelaki paruh baya yang sedang melayani pengunjung mengantarkan pesanan yang merupakan makan, Paman mo yang melihat kedatangan seseorang yang dia kenali tanpa sadar nampan yang berisi makan langsung terlepas dari tangannya makanan yang berada di nampan langsung berserakan di lantai untungnya tidak ada yang mengenai pengunjung, Paman hong yang melihat itu membantu paman mo sambil berkata


,, " kau sudah tidak muda lagi jadi lain kali berhati-hatilah, ucap paman hong yang membersihkan makan yang tumpah


paman mo tidak menghiraukan perkataan paman hong, paman mo berkata sambil terbata-bata dan menunjuk dengan tangannya kearah Su tian dan berkata


,, " i.. it.. itu tuan muda, ucap paman mo sambil terkejut


paman hong yang mendengar perkataan paman mo pun langsung melihat kearah yang di tunjuk paman mo dia juga terkejut melihat itu, kemudian mereka berdua mendekati Su tian dan berkata


,, " tuan muda dari mana saja anda, ucap mereka berdua serentak sambil menatap Su tian dari atas kebawah seakan-akan memeriksa kondisinya,


mereka heran selain kondisi tubuh tuan muda mereka baik-baik saja mereka juga merasakan tingkat kultivasi Su tian paman mo dan paman hong saling melirik dan bergumam


,, " tahap foundation aura tingkat 1, ucap mereka ber 2 tampak keterkejutan di wajah mereka,


,, " Paman mo, Paman hong aku akan beristirahat dulu, nanti aku akan menceritakan semuanya, Su tian berkata sambil memandang kedua pamannya,


mereka berdua yang melihat Su tian memang sedikit lelah pun berkata


,, " silahkan tuan muda, ucap ke 2 pamannya itu dengan serentak.


Su tian berjalan meninggalkan mereka menuju kamarnya, setelah masuk ke kamar Su tian langsung mandi dan berpakaian lalu berbaring di tempat tidur dan bergumam


,, " ahh nyamannya berada di kamar, ucapnya dan langsung tertidur,


setelah dua hari, Su tian bagun dari tidur nya, Paman mo, paman hong sengaja tidak membangunkannya karena sepertinya tuan muda mereka sangat kelelahan dan sepertinya sebulan ini tuan muda mereka lalui dengan sangat berat, Paman mo dan paman hong sempat berpikir kalau Su tian bertemu dengan kultivator hebat dan menjadi kannya muridnya dan menyembuhkan akar spiritualnya, lalu mengajarinya jurus-jurus tingkat dewa, atau ada arwah Immortal yang menjadi guru Su tian yang memulihkan akar spiritualnya dan mewariskan keahliannya seperti alkemis, menempa senjata, menguasai array formasi, atau mungkin tuan muda mendapatkan sistem, Itulah yang ada di dalam pikiran mereka, Tapi mereka menepis semua kemungkinan dan akan bertanya langsung dengannya,


Di pagi hari setelah bangun Su tian mandi berpakaian dan keluar dari kamar dan pergi ke suatu ruang di sana terlihat paman mo, paman hong dan keluarga mereka sedang berada di meja makan mereka yang melihat Su tian datang langsung mempersilahkannya duduk dan mereka pun makan bersama.


Selesai makan di ruang itu tinggal mereka bertiga Su tian, paman mo dan paman hong, Paman mo memulai perbincangan


,, " tuan muda sebulan yang lalu kami mencari anda kesemua tempat namun kami tidak bisa menemukan anda, kami juga sempat mencari anda ke rumah judi dan ke rumah bordil bahkan kami sampai menginap di sana, ucap paman mo sambil menatap sutian


paman hong yang berada di sana juga berkata


,, " kami berpikir jika anda ada di salah satu kamar, ucap paman mo dan paman hong mereka bertanya dengan rasa penasaran,


Ketika Su tian mendengar itu dia hampir memuntahkan darah dan mengutuk kedua pamannya itu di dalam hatinya, dan Su tian bergumam dalam hati


,, " ngapain ke dua orang tua ini sampai menginap di rumah bordil, pikir Su tian sambil menggelengkan kepalanya


Su tian kemudian menceritakan dari ketika dia berkeliling desa sampai melihat pertarungan antara dua kultivator yang dan bagaimana dia bisa berada di dalam goa dan bertemu tiga wanita yang salah satunya pernah menamparnya lalu memanfaatkan mereka, Paman mo dan paman hong kagum mendengar tuan muda mereka bisa bertahan di dalam hutan tempat para Demon Beast berada, dan mereka tertawa ketika tuan muda mereka bisa membodohi ketiga wanita itu,,


tapi Su tian tidak menceritakan tentang mustika yang ada di dantian nya dan api burung gagak emasnya karena Su tian tidak tau keberadaan seperti apa mereka dan takut membuat masalah untuk kedua pamannya dan dirinya...


- Maaf bila ada kata dan tulisan yang salah -


- Terima kasih -


- Semoga dapat menghibur -