
Kontrak telah di tanda tangani dan disaksikan oleh seorang pengacara juga salah seorang staff kepercayaan jungkook.
Setelah menandatangani kontrak, faila dibawa ke salah satu apartemen yang berada di daerah bergengsi di kota seoul.
Pengacara itu menjelaskan apa yang bisa dan tidak faila lakukan selama masa kontrak berlangsung.
Pengacara : kau bisa menggunakan semua fasilitas di tempat ini namun tidak dengan menjual nya, selamakontrak berjalan kau tidak diizinkan membawa hal apa pun dari tempat mu berasal...
Faila : anda tenang saja saya sudah meninggalkan semua hal yang berhubungan dengan identitas saya sebelum nya...
Pengacara : nona saya katakan apa pun...
Penekanan pada kalimat sang pengacara membuat faila kebingungan, melihat hal itu sang pengacara tersenyum. Dia berjalan maju dan menggegam pegangan koper di tangan faila.
Pengacara : maafkan saya nona, anda tidak diizinkan untuk membawa nya ...
Faila : tapi tuan, semua pakaian saya, make up dan hal - hal lainnya...
Pengacara : anda tidak membutuhkan semua ini lagi sekarang, mulai saat ini kami lah yang akan menyediakan kebutuhan juga keinginan anda sesuai dengan standar yang telah di tentukan oleh tuan jungkook ...
Faila : apa??? Lalu akan kalian apa kan koper ku ini?
Jungkook : mereka akan menyita nya...
Ucap seorang pria berjalan memasuki ruangan, dengan cepat pengacara itu memberikan kopernya pada seorang pelayan dan mereka pergi dari sana.
Faila yang melihat hal itu maju kehadapan jungkook dan bertanya
Faila : sampai kapan kau akan menyita semua nya?
Jungkook : sampai di akhir kontrak nanti
Faila : bagaimana jika ada yang hilang?
Jungkook : memang berapa harga harta yang mampu dimiliki seorang wanita penghibur?
Mendengar perkataan jungkook membuat emosi faila naik seketika, dia begitu marah namun harus tetap diam demi kelangsungan kontrak.
Jungkook : aku tau ini tidak akan mudah, tapi belajarlah untuk hidup dengan cara dan aturan kami...
Jungkook berjalan melewati faila dan mulai duduk di sofa panjang sambil melanjutkan perkataan nya.
Jungkook : kau akan dapat pembelajaran tabel manner, public speaking, cara bergaya di depan kamera dan seorang stylish yang akan mengajari mu mengenai cara memilih pakaian yang pantas...
Faila : memang nya apa yang salah, Dari yang ku kenakan?
Pria itu melihat sejenak penampilan faila lalu berkata.
Jungkook : bukan salah, hanya saja kau terlihat begitu murahan...
Jungkook : tidak mungkin untuk seorang pria seperti ku memiliki pasangan yang jauh berada di bawah standar ku
"sabar faila, jika kau bersuara sekarang maka semua nya akan berantakan" (batin faila)
Jungkook : kau sudah memahami semua isi kontrak kan? Bahwa tidak akan ada kontak fisik sebelum aku yang memulai nya?
Faila : ya saya sudah membacanya
Jungkook : kau juga tidak bisa keluar rumah atau menemui siapa pun, selain bersama ku?
Faila : sepertinya keberadaan saya disini sudah cukup menjelaskan bahwa saya tidak memiliki keberatan untuk semua persyaratan yang anda ajukan
Jungkook mengangguk dan bersiap akan pergi ketika faila mengatakan.
Faila : saya akan melakukan banyak hal untuk anda, saya juga sudah menyetujui semua kontrak dan aturannya yang anda buat tapi...
Jungkook berhenti dan berbalik menatap faila yang masih berdiri di tempat nya.
Faila : sampai saat ini, saya belum tau seberapa besar yang anda bisa bayar untuk semua persyaratan dalam pekerjaan ini
Jungkook berfikir sejenak lalu kemudian berkata
Faila : 10 Miliar
Mendengar itu seketika mata faila terbelalak sekan tak percaya dengan apa yang baru saja didengar nya .
Faila : apa?? 10 miliar???
Jungkook mengangguk lalu melanjutkan perkataan nya.
Jungkook : 10 Miliar akan kau terima jika semua berjalan seperti yang ku inginkan
Mata faila berbinar - binar membayangkan begitu banyak rencana yang bisa ia lakukan untuk uang itu.
Jungkook : tapi jika sekali saja kau melakukan kesalahan, maka semuanya akan hangus...
Seketika tatapan faila berubah serius seakan menimbulkan banyak pertanyaan.
Jungkook : kau tidak akan mendapatkan apa pun selain dari apa yang kau bawa hari ini...
Jungkook akan berbalik untuk keluar ketika faila berkata kembali.
Faila : kesalahan apa yang kemungkinan besar akan membuat kontrak ini dapat dibatalkan...
Faila menunggu jawaban jungkook, yang sama sekali tak berbalik untuk melihat pada nya kali ini.
Jungkook : saat dimana aku merasa kau mencampuri urusan pribadi ku, disaat yang sama kau akan kehilangan seluruh uang dalam kontrak itu...
Jungkook membuka pintu apartemen dan meninggalkan faila seorang diri siang itu.