
" anda memanggil saya " tanya ku pada mentor ku.
" Berapa lama masa penarikan kamu di sini "
" Kurang lebih tinggal seminggu lagi dok "
" Baiklah kamu boleh kembali bekerja "
" Terimakasih dok, Kalau begitu saya permisi kembali ke ICU "
" Sana kerja "
" Yang benar saja dia memanggil ku Hanya untuk menanyakan itu dasar sinting dia kira Berlari dari lantai satu ke lantai 10 itu gampang apa ha untung kamu mentor ku kalau tidak sudah aku buat dendeng Ih Nyeselin sumpah tunggu sampai masa praktek ku selesai akan aku balas kamu "
hari hari ku di rumah sakit ini tidak berjalan dengan baik karena mentor sinting itu, aku juga bingung kenapa dia Terus menindas ku seperti ini apa salah Dan dosaku padanya tuhan .
Dua Minggu Berlalu aku sudah selesai praktek dan sudah kembali ke kampus untuk menyusun skripsi tidak lama lagi aku akan menjadi dokter, yess setelah sekian lama menunggu.
" eh ta Lo Kenapa ngelamun gitu sih "
" Ngga kenapa Napa kok "
" Udah makan belum "
" Belum dikit lagi "
" Demian kapan pulang " Tanya Nabila.
" Ngga tau juga "
" Istri macam apa sih kamu masa ngga tau suami kapan pulangnya sih " ucap Nabila.
" Lah emang aku ngga tau kok "
" Lah kok gitu sih dia ngga ada ngabarin kamu emangnya "
" Iya "
" Wah keterlaluan "
" Mungkin dia sibuk "
" Sesibuk apapun dia seharusnya dia nyempetin diri buat ngabarin kamu dong dia kira nungguin dia pulang itu gampang apa ha "
" Kamu kenapa sih lah ayo kita makan "
" Lah kamu yang kenapa kok suami kayak gitu ngga marah sih untuk aja sih Alex ngga kayak gitu kalau ngga udah aku buat dendeng itu orang "
" Udah ah aku lapar "
" Ya udah ayo kita mau makan di mana "
" Cafe langganan aja deh "
" Ya udah ayo " Nabila mengandeng tanganku dan kamu keluar dari kampus.
**
pesan kamu pun datang, tetapi pada saat mencium bau seafood aku pun mual dan mual.
" Kepala ku pusing ta "
" Kita ke rumah sakit yuk "
NabiLa pun membayar semuanya dan kami langsung kerumah sakit perut ku begitu sakit karena tidak tahan aku pun pingsan .
NabiLa POV.
" Ya Lo harus kuat "
" Ta...."
omg he harus gimana ni anak pakai acara pingsan segala lagi sih, taklama kami pun sampai di rumah sakit dan aku meminta bantuan kebetulan dokter Daniel ada di situ .
" Dokter tolong "
" Ada apa Nabila "
" Tolong Novita pingsan dok "
" Apa "
Dokter Daniel pun mengendong Novita sambil berlari ke dalam rumah sakit orang yang melihat itu mungkin akan berpikir kalau novita adalah kekasih nya dokter Daniel.
" Dokter perut saya sakit " Ucap novita yang sudah sadar .
" kamu yang kuat " Ucap dokter Daniel Sambil membelai rambut Novita pelan
" Pasang infus periksa tekan darah pasien berikan anastesi "
" Maaf Dokter " " Ada apa "
" Sepertinya pasien hamil dia tidak bisa di beri anastesi "
" Apa hamil " Nabila nivita dan dokter Daniel kaget mendengar apa yang di katakan suster tersebut
" Iya Dok"
" Cepat Panggil dokter Karin ke sini "
" Ada apa " Tanya dokter Karin
" Tolong periksa apa benar dia Hamil "
"Dokter Karin pun memeriksa keadaan novita dan benar saja dia memang hamil dan usia ke hamil lannya sudah memasuki 1 bulan "
" Apa dia sudah menikah " Tanya dokter Daniel pada ku .
" Iya sudah dok "
" Suaminya di mana "
" Sedang dalam perjalanan bisnis "
" Baiklah saya tinggal sebentar "
ada apa sih kok Dokter Daniel tiba Tiba murung gitu jangan bilang dia ....