Magic and Martial Art

Magic and Martial Art
eps34 : kontrak



{ di dalam Goa gunung Du }


[ murid ? ]


tanya Data Jeaster.


[ benar ,murid... ]


jawab Yuan.


Data kebingungan dgn situasi nya sekarang ini.


( kenapa ? )


( apa kau sedang mempermainkan ku !? )


pikir Data Jeaster.


saat kedua orang itu sedang berbincang, sekelompok orang datang menghampiri mereka.


[ Tuan penyelamat ? ]


Hu Zu datang dari balik bayangan di dalam Goa.


[ !? ]


dia terkejut melihat Data Jeaster yg sedang terduduk di tanah.


[ Dia ! ]


mengambil kuda-kudanya bersiap untuk menyerangnya.


melihat situasi yang tiba-tiba menjadi tegang, Yuan menenangkan Hu Zu.


[ tenang kan dirimu ,Hu Zu ! ]


[ ? ]


Data Jeaster terkejut mendengar perkataan penyusup itu.


[ tapi Tuan ! ]


sementara Hu Zu bingung dgn sikap Tuan penyelamat nya yg tiba-tiba berubah.


[ sekarang kita sudah menang, jadi kau tidak perlu setegang itu ]


[ lagi pula... ]


Yuan menjelaskan kejadian sebelumnya.


[ jadi... ,anda mengampuni orang itu ? ]


[ hanya masalah sepele, sebenarnya aku tidak punya dendam seperti itu dengannya. aku hanya membalas kan dendam seseorang ]


jawab Yuan.


[ ... ]


Hu Zu tidak bisa berkata-kata dengan sikap penyelamat nya, dia hanya bisa merasa khawatir dengan tindakan Data Jeaster kedepannya.


[ jangan khawatir... ,dia tidak akan memiliki pemikiran seperti itu kedepannya ]


[ ... ]


Data Jeaster dari tadi tidak mendapatkan kesempatan untuk berbicara ,hanya bisa diam menunggu nasib yg akan menimpanya.


[ aku akan memberikan nya tehnik pengembangan diri ku, dgn jaminan dia tidak akan bisa mengkhianati ku setelah nya ]


[ apa ? ]


[ ? ]


( maksud mu kemampuan aneh dgn senjata yg tidak kasat mata itu ? )


pikir Data Jeaster.


[ kau pasti membutuhkan kekuatan bukan ? ]


[ itulah alasan kenapa kau melakukan perjalanan ini ]


pertanyaan Yuan tepat sasaran, membuat Data tidak bisa membantah nya.


( ... sebenarnya aku melakukan perjalanan ini hanya untuk menenangkan Ayah ku agar aku bisa tetap bertahan di keluarga Jeaster, tapi setelah aku mendapatkan tujuan dan alasan untuk maju. karena itu, aku membutuhkan kekuatan )


pikir Data Jeaster.


[ benar... ]


jawab Data.


[ ... ]


Hu Zu tidak bisa percaya, bahwa Penyelamat nya akan memberikan kekuatan yg mampu mengalahkan para praktisi tingkat tinggi semudah itu.


( satu serangan mementalkan ahli tingkat Ruler of the sky dan beberapa serangan berikutnya menghancurkan Armor Qinya sampai melukai mereka. semua itu dia lakukan tanpa menggunakan Qi sama sekali, ini... kemampuan yg sangat mengerikan ini ,dia memberikan nya dgn muda ? )


( ... )


Hu Zu yg juga merupakan seorang praktisi, juga memiliki keinginan untuk menjadi lebih kuat.


membuat nya tidak bisa menahan godaan untuk menjilat penyelamat nya untuk mendapatkan tehnik pengembangan diri nya.


[ Tuan ! ,mohon terima saya juga ]


Hu Zu bersujud kepada Yuan dan memohon untuk bimbingan nya.


[ ? ]


Yuan terkejut melihat keinginnan yg kuat dari Hu Zu.


[ bukannya aku tidak mau, tapi itu mungkin akan mempengaruhi kultivasi Roh mu, apa kau tidak masalah dgn itu ? ]


tanya Yuan.


Hu Zu tidak bergeming bahkan setelah mendengar itu.


( ... dalam beberapa hal memang berbeda, orang-orang dari dunia ku sebelumnya mereka memohon untuk sebuah pengetahuan, di dunia ini mereka lebih menginginkan kekuatan. memang tidak salah menyebut nya sebagai Dunia Petarung )


( lagi pula, aku mulai menyukai mereka sebagai rekan )


Yuan tersenyum tipis.


[ jika kau memang menginginkan nya... ]


[ ? ]


Hu Zu mengangkat kepalanya dgn mata nya yg melebar melihat kearah Yuan.


[ terimakasih, Tuan ! ]


( ... )


sementara Data Jeaster yg terjebak diantara keduanya ,tidak bisa melakukan apa-apa.


Yuan menyuruh yg Hu Zu mencari yg lainnya dan meminta nya mengumpulkan mereka di tempat yg agak jauh dari tempat Yuan.


itu karena Yuan tidak mau mengekspos kejadian ini kepada orang lain.


Yuan menyuruh Data Jeaster untuk mengikat Alu hi dan Hu Zu mengawasi nya memastikan ikatannya kencang.


( ... sekarang aku tidak mungkin untuk melawan kedua orang ini, dan hanya bisa menuruti semua perintahnya. benar-benar ironi, bahkan seorang tuan muda keluarga besar dari daratan utama, juga bisa mendapatkan perlakuan seperti ini )


pikir Data Jeaster.


setelah semua persiapan selesai, Yuan menghampiri Data Jeaster.


[ baiklah, pertama.. kita mulai dari mu Data Jeaster ]


Yuan duduk di belakang Data.


[ aku akan mengeluarkan Qi mu dan menggantinya dengan Mana ]


mendengar itu Data terkejut dan menghentikan Yuan.


[ tunggu !, apa maksudmu dgn mengganti Qi ku ? ]


[ tehnik yg akan kau pelajari tidak sama dgn pengembangan Roh bawaan. itu tidak membutuhkan Roh bawaan itu dan hanya berfokus dalam memperbanyak jumlah Cincin Mana. lagi pula kau sebagai anak dari keluarga besar dari daratan utama hanya sampai di tahap ini, benar-benar tidak bisa di percaya ]


( ... )


kata-kata Yuan membuat Data tersentak.


[ jgn khawatir... seperti yang kau lihat sebelumnya. kekuatan ini bisa membantu mu bahkan melawan seorang praktisi tingkat Ruler of the sky ]


[ ... ]


( apa yg dia katakan memang benar... )


pikir Data.


tanpa ada perlawanan, Data Jeaster menerima ajaran dari Yuan.


Yuan duduk bersila di depan Data Jeaster, dan mengulurkan tangan kanannya ke arah jantung Data Jeaster.


[ ... ]


dan dgn perlahan, Yuan mengalirkan Mana kedalam tubuh nya.


[ ? ]


( ini... )


perasaan yg segar memenuhi tubuh Data Jeaster, dan mulai merangsang kepekaan nya terhadap Mana.


( Hmm... ,sepertinya semua berjalan dengan lancar )


( tubuhnya bisa menerima Mana dgn baik, dan mampu beradaptasi dengan nya dalam waktu singkat )


Yuan terus mengalir Mananya sampai Data Jeaster mendapatkan kepekaan terhadap Mana.


beberapa menit setelah nya.


[ ini ..? ]


Data mulai merasakan energi yang berbeda didalam tubuh, dan mampu merasakan Mana di sekitar.


[ apa kau bisa melihatnya ? ]


[ ! ]


Data Jeaster terkejut.


melihat apa yg Yuan pegang adalah sebuah tombak yg bercahaya.


( jadi benda itu yg sebelumnya dia gunakan ? )


[ hee... ,aku tidak menyangka bahwa kau akan sangat berbakat dalam bidang ini. padahal aku hanya coba-coba saja, namun hasil nya cukup bagus ]


[ Tuan.. ! ]


teriak Hu Zu.


[ jangan khawatir... ,aku sudah membentuk semacam mantra di sekitar jantung nya. jika kau memilih niat untuk mencelakai atau berkhianat kepada ku, mantra itu akan aktif dan kau akan meledak dari dalam ]


[ ... jadi ini alasan mu yg sebenarnya, memberikan tehnik pengembangan diri kepada ku ? ]


tanya Data Jeaster.


[ tepat ]


[ untuk menghindari konflik yg lebih rumit, aku hanya perlu menggunakan orang dalam untuk membuka ruang untuk ku, bukan begitu ? ]


.


[ kau benar-benar licik ]


[ tutup mulut mu ! ]


Hu Zu menyela Data.


[ jangan berpikir bahwa ini sudah berakhir, kau hanya mendapatkan rantai untuk mengekang mu dan untuk hukuman, kita bicarakan belakangan saja ]


dgn nada tingginya Hu Zu mengancam Data Jeaster.


[ he! ,aku tidak menyangka akan di ancam oleh seorang rakyat jelata seperti mu ]


[ apa kata mu !? ]


[ cukup ! ]


Yuan menghentikan pertengkaran mereka dgn kata-katanya, dan keduanya menurut seperti sudah terlatih dgn itu.


[ sekarang, kau tahu tugas mu bukan ? ]


tanya Yuan.


[ ya.. ,saya akan melaksanakan dgn semaksimal mungkin ]


jawab Data.


setelah itu Yuan lanjut mengajarkan Hu Zu tehniknya, tubuh bagian dalam Hu Zu tepatnya pembuluh Qinya yg sudah hancur karena serangan Alu hi sebelumnya membuat Yuan terkejut.


( hmm.. seolah-olah kau sudah ditakdirkan untuk ini )


pikir Yuan.


butuh sekitar 3-4 jam sampai Hu Zu bisa membuka kepekaan nya terhadap Mana. sebelum melanjutkan perjalanan, Yuan memberikan mereka instruksi dan tehnik pengembangan diri nya sebelum akhirnya mereka pergi.


sambil berjalan masuk lebih dalam kedalam Goa, Data Jeaster menunjukan semua rencananya kepada Yuan. mulai dari Upacara pengorbanan sampai masalah pemilihan calon pewaris keluarga Jeaster.


( jadi seperti itu... sekarang ini di daratan utama terjadi krisis seperti itu. dimana mereka mencoba untuk menemukan sumber daya baru dgn menginvasi daerah sekitar sampai ke tempat terpencil ini )


( dari penjelasan nya, dia bilang akan terjadi perang perebutan wilayah dalam beberapa tahun kedepannya. dan pemilihan ahli waris yg akan di adakan dalam 5 tahun kedepan, akan menjadi awal mula dari perang wilayah itu )


( tapi yg lebih penting adalah... ,mayat Master Demonic ini. dia memiliki kemampuan unik untuk mempertahankan Qinya walau sudah mati. jika memang seperti itu, artinya– )


saat Yuan sedang hanyut dalam pikirannya.


[ kita sudah sampai ]


Data menunjukkan sebuah pintu batu besar didepan.


[ huh ? tapi aku tidak bisa merasakan Qi Demonic dari dalam sana ]


tanya Hu Zu.


[ itu karena Qi Demonic nya di pindahkan kedalam celah dimensi itu, bukannya kau belajar tentang itu sebelumnya, paman ? ]


ejek Data Jeaster.


[ ... ! ]


Hu Zu hanya bisa kesal menanggapi ledekan Data, karena itu semua benar.


[ jadi ini ,ya... ]


[ benar ,di dalamnya ada jasad dari seorang Master Demonic tua dari jaman dulu kala ]


[ jadi disini... buka pintu nya ! ]


Yuan memperingatkan Data Jeaster untuk membuka pintu batu besar itu.


( artinya, Roh bawaan yg menyimpan dan menyerap Qi masih hidup di dalam mayatnya ! )


di dalamnya hanya ada sebuah ruangan kecil tanpa perabotan, hanya ada sebuah jasad yg sudah tinggal kerangka nya saja dan di tengah tulang rusuknya terdapat Roh bawaan.


[ ? ]


Data dan Hu Zu bisa melihat keanehan di kerangka itu, tapi mereka tidak tahu bahwa itu adalah Roh bawaan dari Master tua itu karena pengalaman mereka masih belum cukup untuk membedakan Roh dgn Mana.


( mereka akan terlihat sama di mata para amatir )


Yuan maju dan meraih di dalam tulang rusuknya.


[ dgn ini, aku bisa menggantikan Roh bawaan ku yg sudah mati ]


[ ? ]


[ ? ]


Hu Zu dan Data terkejut mendengar perkataan Yuan.


[ hmm.. ? ]


melihat wajah terkejut dari kedua murid nya, Yuan tersenyum.


[ tidak usah terkejut seperti itu... ,bukanya kekuatan yg kalian dapat sebelumnya menjelaskan semuanya ? ]


mendengar perkataan Yuan, kedua orang itu tidak bisa berkata-kata dan menerima pernyataan dari Yuan.


[ sekarang, sebagai hadiah untuk murid baru. aku akan memberikan kalian berdua permata Roh dari semua Monster yg telah berhasil kita kalah kan sebelumnya ]


[ ? ]


[ ? ]


keduanya terkejut.


[ Tuan, ini... ]


[ ... ]


[ bukan apa-apa, ini hanya sebuah hadiah. lagi pula Data tidak akan bisa pulang jika dia tidak mendapatkan sesuatu dari sini ]


[ ... terima kasih, Master... ]


Data memberikan Yuan salam hormat nya, dgn satu tangan di jantung dan sedikit membungkuk kepada Yuan.


[ bagus... ]


( aku tidak sangka, perjalanan ku kali ini sangat tidak terduga )


( aku mendapatkan seseorang sebagai tangan kananku dan seorang yg menjadi Masterku dgn paksa. tapi tidak buruk juga.. sebelumnya aku sudah menyerahkan untuk melakukan pengembangan Roh bawaan ku karena tidak menunjukkan tanda-tanda akan meningkatkan dalam 5 thn ini. dan sampai disini aku mencoba untuk melakukan cara lain dgn menjadi seorang praktisi Demonic, sampai akhir nya, aku mendapatkan seorang Master yg mengajarkan ku tehnik anehnya )


( bagaimana pun aku melihatnya, ini sesuai yg tidak terduga )


.


.


[ to be continued ]