How To Return To Modern Dimension

How To Return To Modern Dimension
#chapter 48 : Jenderal Situ



"Akhirnya udah sampai" ujar mizuki merengangkan badannya setelah keluar dari kereta kuda. Dibelakangnya turun raja shi dan diikuti fang dan misaki.


Misaki yang keluar paling terakhir tidak memiliki ekspresi teruja atau bersemangat sebaliknya dia keluar dengan ekspresi yang mengatakan "Jangan memprovokasiku atau terima akibatnya"


Fang yang melihat misaki murung menepuk pundak misaki dan bertanya "Misaki apa kau baik-baik sahaja"


Karna masih kesal misaki menjawab dengan senyum mengerikan "Sangat baik"


Melihat senyuman mengerikan dari misaki dia tersenyum kaku dan mundur dari samping misaki. Raja shi yang melihat fang dengan keringat bertanya "Kenapa denganmu?"


Fang diam membisu dan memberi kode menggunakan matanya. Raja shi yang menangkap maksud dari kode melihat ke belakang. Baru sebentar dia menoleh raja shi mengembalikan pandangannya kehadapan dengan alis mengerut.


Pemandangan di belakang mereka sangat tidak sedap dipandang, senyuman yang dilemparkan misaki sangat mengerikan ditambah dengan tatapan menusuk tersebut dan aura yang memguar dari tubuhnya. Itu bahkan lebih menakutkan dari hantu. Ini kali pertama bagi raja shi ataupun fang melihat misaki penuh kekesalan. Walaupun keduanya binggung kenapa misaki bisa menjadi kesal mereka masih menjauhkan diri dari misaki dan tidak menoleh ke belakang.


Misaki di belakang seperti berbicara dengan amarahnya untuk menahannya dari meletus "Tenang, seteleh pertemuan kita bisa ke hutan" Tentu sahaja dia akan mencari sebuah pohon yang bertuah untuk merasakan kekesalannya selepas pertemuan ini. Lebih bagus pohon itu keras supaya bisa merasakan kekesalannya yang hebat ini.


Misaki menarik dan menghembus nafas berulang-ulang kali sekaligus menarik semula aura kekesalannya. Setelah tenang, misaki melanjutkan perjalanannya ke aula utama dengan mizuki di depan raja shi dan fang dan misaki di belakang kedua pria tersebut.


Mizuki terlihat sangat gembira ketika mereka memasuki aula utama. Di dalam aula utama, seorang pria paruh baya sedang duduk di kursi kepala keluarga dan menikmati tehnya ketika mereka masuk.


"Salam kepada Ayah/waigong"


^^^Kakek ibu sisi-外公 (wàigōng)^^^


"Kalian pasti udah mengalami perjalanan yang melelahkan. Ayo duduk dan biarkan pelayan membantu menghidangkan teh" ujar lembut pria baru baya tersebut atau Jenderal Besar Situ.


...[Sistem Aktif]...


...Nama: Situ Nie...


...Umur: 59 tahun...


...Tingkat kesehatan: 99%...


...Tingkat kultivasi: Lianhua Shen Lanse (Biru tua) / Kaisar Roh tingkat awal...


...Menjabat gelaran Jenderal Besar pada usia ke-39 tahun. Mencapai 35 kemenangan dalam setiap peperangan dan 1 kekalahan pada saat peperangan dengan Kekaisaran Zhao....


...Pada usia ke-20 tahun menikahi dengan Su lun, adik dari ibunda permaisuri kekaisaran Xiao. Pada usia ke-28 tahun, dianugerahkan seorang putri dan diberi nama Situ fengfeng. Pada usia ke-45 tahun, putrinya Situ Fengfeng menikahi Raja Shi Tanaka dan dibawa ke Kerajaan Seribu Lotus....


"Kaisar roh!? sepertinya orang tua ini hebat" batin misaki menatap wajah tua Situ Nie yang sibuk berngrobol dengan mizuki.


Merasa seperti diperhatikan, Situ nie melihat kearah sumber tersebut dan matanya bertemu dengan misaki. Dengan penasaran Situ Nie bertanya kepada Raja Shi.


Misaki yang mendapat kode dari Raja shi dengan tenang memperkenalkan diri "Shi Misaki Tanaka, Anak ke-tiga dari Ayahanda Raja"


...________________________...


Special dua chapter untuk menyambut birthday thor pada 1/12 dan juga 100k view



..._________________...


Lianhua Hongse (Merah)


Lianhua chengse (Jingga)


Lianhua huangse (Kuning)


Lianhua Luse (Hijau)


Lianhua qian Lanse (Biru muda)


Lianhua Shen Lanse (Biru tua)


Lianhua Dianse (Nila)


Lianhua Zise (Ungu)


Lianhua Jinse (Emas)


Lianhua heise (Hitam)


..._________________...


Maaf kalo ada typo atau perkataan melayu


Like(Gratis)♥️👍


Komen(kalau mau)💬👌


Vote(harus ikhlas)🦊🙏