
"ada apa yang mulia memerintahkan kami berdua untuk menghadap?" tanya xuan yu.
"Ya.aku ingin meminta pendapat kalian berdua" jawab nan Xun.
"apa itu yang mulia?" tanya Xue chi.
"aku ingin memulangkan kembali para selir itu" jawab nan Xun santai.
xuan yu dan Xue chi terlonjak kaget dan membulatkan mata nya.
"tapi yang mulia,itu bisa membuat kontroversi dengan keluarga para selir itu" ujar xuan yu. Walaupun dia juga mau para selir itu pergi tapi dia masih memikirkan kedamaian istana.
"apa yang di katakan yang mulia permaisuri ada benar nya yang mulia,kita tidak bisa seenaknya memulangkan mereka" timpal Xue chi.
"aku sudah memikirkan tentang itu,tapi aku sejujur nya tak suka mempunyai selir" jawab nan Xun yang membuat entah kenapa hati Xue chi sakit.
xuan yu mengetahui perasaan Xue chi,semenjak hari di mana xuan yu memarahi Xue chi waktu itu,Xue chi jadi mulai belajar mencintai kaisar.
xuan yu langsung menggenggam tangan Xue chi diam-diam lalu melepaskan nya kembali.
"yang mulia seharus nya anda tidak bicara seperti itu di depan selir agung" ujar xuan yu membela Xue chi yang saat ini tengah menunduk bungkam.
"apa hak mu bicara seperti itu pada ku permaisuri" balas Kaisar sengit.
"yang mulia aku ini istri mu,mereka juga istri mu,aku paham betul rasa sakit mereka jika mendengar perkataan seperti itu terlontar dari mulut mu" ujar xuan yu dingin.
"apa kau mulai berani memprotes ku?" tanya kaisar dingin.
"cukup" ucap Xue chi menenangkan perdebatan antara kaisar dan permaisuri.
"baiklah sudah lupakan perdebatan ini" ujar kaisar membuang tatapan nya kesegala arah agar tidak bertemu mata xuan yu.
"ya.saya juga akan membatalkan niat saya untuk memulangkan para selir" lanjut kaisar.
"yang mulia ibu suri datang" teriak seorang Kasim yang membuat xuan yu dan Xue chi menoleh dan memberi salam.
jadi dia ibu suri nya? -batin xuan yu yang baru pertama kali bertemu ibu suri.
"aku mendengar perdebatan kalian berdua. Nan Xun aku melarang mu untuk memulangkan para selir itu,apa kau mau terjadi kegaduhan di istana nanti nya?" ujar ibu suri tegas.
"sudah Bu lupakan rencana itu aku sudah mengurungkan niat ku" jawab nan xun.
ibu suri hanya memandang heran ke anak nya lalu ber alih pada xuan yu.
"permaisuri, bagaimana kabar mu?" tanya ibu suri sambil tersenyum.
"saya baik ibu suri" jawab xuan yu.
"kau selir agung di sini bukan?" tanya ibu suri melihat ke arah xue chi.
"benar yang mulia ibu suri" jawab Xue chi sambil tersenyum.
"nan Xun,kau harus membuat banyak keturunan untuk mu" ujar ibu suri menatap anak nya.
nan Xun tak menjawab dia malah melirik xuan yu yang termenung tak tahu kenapa.
"selir agung,kau juga harus hamil,apa fungsi mu dan selir lain di sini jika tidak hamil?" ucap ibu suri pada Xue chi.
Xue chi hanya mengangguk dan tersenyum,dia bingung mau menjawab apa.
"sudah lah ibu kita kan sudah ada Wang Soo" ujar nan Xun.
"apa kau tega hanya memberi ibu 1 orang cucu?" ucap ibu suri.
nan Xun tak menjawab dan hanya mendesah kecil.
"baiklah ibu pergi dulu,ada beberapa urusan yang harus ibu lakukan" ucap ibu suri yang langsung meninggalkan ruangan singgah sana.
"baiklah sesuai perkataan ibu suri,selir agung harus mempunyai anak. malam ini aku akan tidur di kediaman selir agung" ucap nan Xun yang membuat senyum cerah terbit di wajah Xue chi.
kaisar menatap xuan yu yang termenung.
seandainya aku tak menjadi kaisar,kau tak perlu merasakan ini. aishh!!! kenapa aku peduli tentang ini. -batin nan Xun.
"yang mulia kalau begitu saya pamit undur diri" ucap Xue chi yang meninggal kan xuan yu dan nan Xun.
"kaisar" ucap xuan yu menatap nan Xun.
"apa" jawab nan xun dengan nada lembut.
"apa anak kita akan tetap jadi putra mahkota?" tanya xuan yu. Ya semenjak perintah ibu suri bahwa para selir harus mempunyai anak,xuan yu mulai khawatir atas kedudukan anak nya.
Bukan karna xuan yu haus kekuasaan atau gila harta,tapi dia hanya ingin yang terbaik untuk anak dari mendiang permaisuri ini.
"iya jika kau bersedia mau mengandung anak lagi untuk ku" jawab nan Xun dengan senyum yang susah di artikan.
xuan yu diam dan berfikir sejenak.
😇kau harus mau,itu demi anak mendiang permaisuri.
😈jangan mau bodoh! kau seharus nya acuh saja dengan urusan istana dan memikirkan cara nya kabur,jika kau melahirkan anak untuk kaisar kau akan makin terikat erat dengan istana.
😇hei! apa kau lupa xuan yu berada di tubuh mendiang permaisuri itu untuk menyelesaikan masalah permaisuri dan pasti nya juga bertanggung jawab atas kebahagiaan pangeran Wang Soo. Pangeran Wang Soo harus menjadi putra mahkota!.
"permaisuri?" ucap kaisar yang membuyarkan pikiran xuan yu.
"bagaimana,kau setuju?" lanjut kaisar.
Baiklah ini demi Wang soo dan permaisuri!- batin xuan yu.
"Ya saya bersedia" ucap xuan yu,yang membuat kaisar ternyum tipis.
"baiklah kau dapat giliran setelah selir agung" ujar Kaisar.
shittt! lah!- batin xuan yu.
"mengerti yang mulia,kalau begitu saya pamit undur diri" ujar xuan yu.
Dasar bodoh! tanpa kau minta tentu Wang Soo yang akan menjadi putra mahkota- batin nan Xun.