
"kita akan mati, KENAPA KAU setuju bodoh" ucap klabautermann
kami sekarang berangkat menuju pulau ancient, yah walau klabautermann merengek ketakutan tapi itu tidak bisa menghentikan ku yahahahaha.
"Oi anak baru bisa bantu kami, kami kekurangan orang" ucap salah satu kru.
"Okee, apa yang harus aku lakukan?" ucap tsuki
"Tarik layar ini agar seimbang, karna badai terlalu kuat kita harus menyesuaikan keseimbangan"
Aku membantu para kru kapal, kegiatan di kapal bajak laut cukup menantang melawan alam agar kita tidak terbawa oleh ombak, malamnya dimana laut tenang kami berpesta
"Oi senchou Kenapa kau ingin pergi ke pulau ancient?" ucap tsuki
"HAHAHAHAHAHA aku ingin mengambil harta karun terbesar disana, banyak rumor mengatakan disana terdapat harta berharga yaitu batu zodiak, Tujuan ku adalah mengalahkan 7 Dosa besar Aku akan membunuhnya!!" Ucap senchou
"Aku belum pernah mendengar 7 dosa besar, siapa mereka?" ucap tsuki
"Oh iyah aku belum memberitahu mu, 7 dosa besar adalah iblis yang menguasai dunia setelah runtuhnya nusantara mereka ada pilar terkuat sekarang, namun karna kaum kerajaan bersatu mereka tidak bisa apa-apa kau tahu yang menghancurkan aquos lama, dia adalah salah satu dari 7 dosa." penjelasan klabautermann
"Jika boleh tahu senchou kenapa kau berani ingin membunuh 7 dosa?" Ucap tsuki
Senchou pun menceritakan kisah masa lalunya.
"Aku adalah gadis biasa di sebuah desa, kemampuan ku hanya mata kiri ku yang bisa melihat roh. awalnya di desa ku sangat damai namun kedatangan seseorang bernama bernama greed, dia terlihat seperti manusia pada umumnya dia membagikan obat-obatan dan makanan, namun sesuatu hal terjadi orang-orang yang memakan-makanan yang di berikan oleh greed mendadak berubah menjadi iblis mereka saling membunuh dan memakan. Aku selamat dikarenakan ada seorang roh yang membantu ku, roh itu bernama pycon Dia tertidur didalam tubuhku saat itu aku bisa mengunakan element yaitu api." penjelasan senchou
Ketika itu pun aku sangat kesal bukan main sesorang yang bukan mergut kehidupan sesorang tidak bisa dimanfaatkan. Kami pun melanjutkan perjalan ketika ingin sampai di pulau ancient ada sesuatu yang menghalangi seekor monster besar aneh berbentuk buaya bedanya ukuran tidak normal.
"Semuanya bersiap pertahanan aku akan menebasnya jika 1 serangan tidak bisa menumbangkan serang dia dengan meriam sebanyaknya" ucap senchou
Senchou melompat dengan tinggi membuka pedangnya mengeluarkan api di pedangnya lalu menebas, itu sangat membuat ku takjub kibasan angin membuat rambut terurai menjadi sangat keren. walau tebasan senchou terlihat sangat keren dan cukup kuat tapi itu masih kurang, Hanya membuat luka tebasa saja kepada monster tersebut
"Cihhh aku masih kurang kuat, semuanya tembakan meriam kepadanya" ucap senchou
semua meriam tertuju pada mosnter itu namun itu masih kurang lalu klabautermann membantu dengan kekuatanya membuat meriam kapal bersinar seperti terisi oleh energi.
"Ayok cepat manusia bodoh, meriam itu tidak bisa menahannya jika terlalu banyak diisi energi" Ucap klabautermann
Saat di tembakan itu membuat sang monster mati seketika.
"Woahhhh! Humeeee sudah kuduka roh klabautermann" Ucap senchou
"Eh?!! kau punya kekuatan sehebat itu" ucap tsuki sangat kaget
"Kau pikir aku roh lemah aku salah satu dari 10 roh tertua, kekuatan ku memberika energi pada benda kapal bahkan kapalnya" ucap klabautermann
"Andai saja aku juga punya kekuatan" tsuki dengan wajah sedih
"Yahahahhaha jangan sedih seperti itu di kru ini juga banyak orang yang tidak bisa mengeluarkan element atau energi" Ucap senchou
Kami pun melanjutkan perjalan dan sampe pada malam hari, kegiatan di bajak laut tidak lah gampang aku mengabiskan 1 minggu perjalan saja sudah sangat lelah, namun hal yang membuat seruh adalah rasa berkumpul dan kekeluargaan yang membuat saat keadaan mengerikan pun tetap membuat rasa aman.
"Ohhhhhhhh lihat lah klabautermann gunungnya sangat besar bahkan pohonya berukuran raksasa semua itu kah pulaunya" tsuki dengan sanagt semangat menunjuk ke arah pulau