
Hari keberangkatan Nissa ke London pun semakin dekat kini Nissa telah bersiap untuk mengurus keberangkatan nya ke London dan segera meninggalkan Jakarta..
"Selamat tinggal Jakarta.." ucap Nissa dalam hatinya sembari menatap langit yang luas..
Nissa menyeka airmata yang membasahi pipinya, Nissa kembali tersenyum sebagai penghilang rasa sakit di hatinya. Nissa mencoba tegar untuk menghadapi kepahitan hidupnya.
Tanpa Nissa sadari ada sepasang mata yang sedang mengawasinya, lelaki itu menatapnya dengan tajam dan kemudian tersenyum..
"Wanita yang sangat cantik, dan seharusnya kamu menjadi pendamping hidupku bukan pendamping hidup Zaky. Aku akan melakukan apapun untuk mendapatkan mu." ucap Bastian lelaki yang sedang menatap Nissa dari kejauhan...
Bastian terpukau dengan paras cantik Nissa saat pertama kali melihatnya. Bastian ingin mendapatkan Nissa dengan cara apapun..
Bastian tersenyum saat menatap Nissa yang sedang tersenyum di sebrang jalan raya..
Bastian turun dari mobilanya kemudian berpura pura mendekat ke arah Nissa..
Nissa yang tak menyadari dengan kehadiran Bastian pun tak sengaja menabrak punggung Bastian..
"Maafkan aku Mas, aku gak sengaja." ucap Nissa sembari membungkukan sebagian kepalanya..
Bastian menatap kearah Nissa, Nissa terlihat zangat cantik jika di tatap dari dekat..
"Tidak apa apa, maaf saya juga salah karena saya juga gak melihat jalanan. Apa kamu tidak apa apa."ucap Bastian sembari pura pura bertanya kepada Nissa..
Nissa pun tersenyum kearah Bastian dengan sangat manis membuat jantung Bastian serasa ingin copot di buatnya..
"Saya tidak apa apa Mas, maaf kalau begitu saya permisi dulu." ucap Nissa sembari tersenyum..
"Eh maaf kita belum berkenalan nama aku Bastian nama kamu siapa?" tanya Bastian sembari mengulurkan tangannya..
Nissa tersenyum kemudian menjabat tangan Bastian..
"Aku Nissa.. Anissa.." ucap Nissa sembari tersenyum.
Bastian terpukau dengan paras dan senyuman Nissa hal itu membuat Bastian berniat meminta kontak Nissa namun Nissa telah pergi meninggalkannya..
"Suatu saat aku akan mendapatkan mu Nissa, itu janjiku kamu hanya boleh bersamaku bukan bersama siapapun apalagi bersama Zaky aku gak akan pernah rela melihatmu bersamanya.." ucap Bastian dalam hatinya..
🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤🖤
Nissa tak pernah tahu bahwa Bastian lah yang menyebabkan semua keretakan pada hubungannya dengan Zaky, namun Nissa terlalu polos untuk memahaminya..
Tanpa berfikir panjang Nissa pun kembali menoleh kearah Bastian karena Bastian memanggilnya..
Bastian tersenyum kearah Nissa kemudian Bastian pergi meninggalkan Nissa yang sedang menunggu taxsi Bastian berniat untuk mengantar Nissa namun Nissa menolaknya..
Bastian masih menatap kearah sepion sembari menatap Nissa dari kejauhan..
"Kamu memang cantik Nissa.." ucap Bastian sembari pergi menghilang diantara kemacetan ibukota..
Nissa kini telah kembali lagi ke Bandung setelah mengurus semua surat surat keberangkatannya menuju London..
Nissa tekah menetapkan untuk meninggalkan jakarta dan memilih untuk melupakan segala kepahitan hidupnya bersama Zaky lelaki yang sangat dicintainya..
Hari yang di tunggu Nissa pun tiba hari dimana Nissa benar benar meninggalkan Indonesia dan menetap di London untuk mengejar cita citanya..
Nissa kini telah sampai di bandara untuk segera berangkat menuju London..
Zaky yang baru ingat bahwa hari ini Nissa berangkat pun bergegas mengejar Nissa ke bandara, sudah berbagai cara Zaky lakukan untuk menemukan keberadaan Nissa namun Nissa seolah sembunyi dari dirinya..
"Nissa aku mohon jangan tinggalkan aku, aku sangat mencintaimu aku tak mau jika akj harus kehilangan dirimu." ucap Zaky sembari melajukan kendaraannya menuju bandara..
Pesawat yang di tumpangi Nissa akan segera take off kini beban di hati Nissa serasa terangkat terbang bersama angin...
"Mas Zaky maafkan Nissa, maafkan Nissa jika Nissa harus meninggalkanmu bahkan melupakanmu, percayalah jika kita memang di takdir kan untuk bersama Allah pasti punya rencana untuk menyatukan kita kembali." ucap Nissa sembari mengelus dadanya..
Zaky baru sampai di bandara namun pesawat yang di tumpangi Nissa telah take off, Zaky terlambat untuk menemui Nissa..
Zaky merasa sedih namun Zaky juga meyakini bahwa hati Nissa akan selalu menjadi miliknya.