The WereWolves Love Humans

The WereWolves Love Humans
Episode 8



Lalu dengan sedikit sedih Ayahnya Viona pun mengatakan " Ayah tidak tau bagaimana keadaan Rhion si Serigala itu sekarang, tapi yang Ayah tau adalah Rhion si Serigala kecil itu mungkin sedang dalam bahaya sekarang ".


Lalu Viona pun semakin khawatir dan mengatakan " Ayah apa terjadi sesuatu kepada Rhion si Serigala kecil itu ?, dan bagaimana mana Ayah tau kalau Rhion si Serigala kecil itu mungkin sedang dalam bahaya ? ".


Lalu dengan sedikit sedih Ayahnya Viona pun mengatakan " Ayah tidak tau bagaimana keadaan Rhion si Serigala itu sekarang, tapi yang Ayah tau adalah Rhion si Serigala kecil itu mungkin sedang dalam bahaya sekarang ".


   Lalu dengan sedih Ayahnya Viona pun mengatakan " tadi pagi saat Ayah berburu di hutan, Ayah bertemu dengan Pak Carlie dan teman - temannya yang merupakan seorang Pemburu, Ayah menghampiri mereka


" apakah kau mau berburu bersama kami ? " tanya Pak Carlie.


" apa alasan kalian mau mengajakku berburu bersama kalian ? " tanya Ayahnya Viona.


" karena kau bisa berburu dan karena aku dengar kau ahli dalam berburu " jawab Pak Carlie.


" tidak juga, mungkin di dunia ini ada yang lebih ahli dariku " jawab Ayahnya Viona.


" kalian sedang berburu apa ? " tanya Ayahnya Viona.


" kami sedang berburu Serigala " jawab Pemburu 2.


" Serigala jenis apa yang sedang kalian buru ? " tanya Ayahnya Viona.


" Serigala Alpha " jawab Pemburu 1.


Lalu dengan sedikit terkejut Ayahnya Viona pun mengatakan " Serigala Alpha "


" kenapa kau terkejut ? " Pemburu 2.


" tidak ada - apa " jawab Ayahnya Viona.


" jadi apakah kau mau ikut berburu bersama kami ? " tanya Pemburu 1.


" aku tidak ikut " jawab Ayahnya Viona.


" kenapa ? " tanya Pemburu  2.


 


   Lalu Ayahnya Viona pun dengan sedikit sedih mengatakan di dalam hati " karena aku tidak ingin membuat Putriku sedih karena aku ikut berburu ".


" karena sebentar lagi aku akan pulang " ucap Ayahnya Viona.


" jika kau ikut berburu bersama kami, uang hasil menangkap Serigala Alpha itu akan kami bagi rata denganmu " ucap Pemburu 1.


" oh ya aku ingin bertanya apakah kalian berburu Serigala Alpha karena di suruh seseorang atau karena keinginan kalian berburu Serigala Alpha ? " tanya Ayahnya Viona.


" kami berburu Serigala Alpha karena di suruh seseorang " jawab Pemburu 2.


" siapa yang menyuruh kalian ? " tanya Ayahnya Viona.


" kami tidak bisa memberitahumu siapa orang yang menyuruh kami berburu Serigala Alpha " jawab Pemburu 1.


" kenapa ? " tanya Ayahnya Viona.


" karena orang yang menyuruh kami berburu Serigala Alpha tidak mengizinkan kami untuk memberitahukan nama atau identitasnya " jawab Pemburu 2.


" kalau begitu baiklah, oh ya kalau aku boleh tau kenapa kalian menerima tawarannya untuk berburu Serigala Alpha ? " tanya Ayahnya Viona.


" karena jika kami bisa menangkap Serigala Alpha yang dia mau, dia akan memberi kami uang yang sangat banyak " jawab Pemburu 1.


" apa resikonya jika kalian gagal menangkap Serigala Alpha yang dia minta ? " tanya Ayahnya Viona.


" kami tidak tau tentang hal itu " ucap Pemburu 2.


" baiklah kalau begitu " Ayahnya Viona.


Lalu dengan sedih Ayahnya Viona pun mengatakan " jadi begitu ceritanya ".


Lalu dengan sedih bercampur khawatir Viona pun mengatakan " Ayah tolong bantu aku untuk mencari Rhion si Serigala kecil itu ".


Ayahnya Viona " baiklah ".


Lalu Viona dan Ayahnya pun masuk ke dalam mobil yang biasa di gunakan untuk berburu dan kemudian pergi ke hutan tempat di mana saat pertama kali bertemu Pangeran Rhion yang berubah menjadi Serigala kecil.


Lalu tidak beberapa lama kemudian setelah Viona dan Ayahnya sampai di hutan tempat di mana saat kali bertemu Pangeran Rhion yang berubah menjadi Serigala kecil, Viona dan Ayahnya pun turun dari mobil dan kemudian mencari Pangeran Rhion yang berubah menjadi Serigala kecil.


Lalu beberapa jam kemudian, sore hari pun tiba


" Viona ini sudah sore, ayo kita pulang " ucap Ayahnya Viona.


" aku rasa aku tidak ingin pulang sekarang, aku akan mencari Rhion " ucap Viona.


" Viona, dengarkan Ayah !, kita akan pulang sekarang ! " ucap Ayahnya Viona.


Lalu dengan sedih Viona pun mengatakan " tapi bagaimana dengan Rhion si Serigala kecil itu ? ".


" kita akan mencarinya nanti, sekarang ayo kita pulang ! " ucap Ayahnya Viona.


Lalu dengan sedih Viona pun mengatakan " baiklah ".


   Sementara itu Pangeran Rhion sedang duduk di taman sendirian dan dengan sedih mengatakan di dalam hati " aku ingin tau bagamana kondisi Viona sekarang ?, aku harap Viona baik - baik saja, seandainya saja situasi saat ini aman dan juga aku di izinkan ke dunia manusia, aku akan pergi menemuimu Viona ! ".


   Sementara itu Viona sedang duduk di sofa yang ada di ruang tamu, dan dengan sedih mengatakan di dalam hati " aku gagal, aku gagal menemukan Rhion si Serigala kecil itu, aku berharap Rhion si Serigala kecil itu baik - baik saja sekarang ".


   Lalu tidak beberapa lama kemudian Ayahnya Viona pun menghampiri Viona dan duduk di sofa di dekat Viona


" Ayah tau kau sedang sedih, kau sedang memikirkan Rhion si Serigala kecil itu kan ? " tanya Ayahnya Viona.


" iya " jawab Viona.


   Malam pun tiba, Viona, Ayah dan Ibunya pun makan malam bersama di meja makan


" Viona ada apa ? kenapa wajahmu terlihat sedih, apa yang sedang kau khawatirkan dan juga kau pikirkan ? " Ibunya Viona.


Lalu dengan sedih Viona pun menhlgatakan "Rhion si serigala kecil itu ".


" memangnya apa yang terjadi pada Rhion si Serigala kecil itu ?, sampai kau terlihat khawatir ? " tanya Ibunya Viona.


" karena tadi pagi ada beberapa Pemburu yang berburu Serigala Alpha, lalu Ayah dan Viona khawatir kalau mereka menangkap Rhion si Serigala kecil itu " ucap Ayahnya Viona.


" oh jadi kalian khawatir kepada Rhion si Serigala kecil itu karena ada Pemburu yang berburu Serigala Alpha " ucap Ibunya Viona.


Lalu dengan sedih Viona pun menjawab " iya ".


   Lalu dengan sedikit khawatir, Ibunya Viona pun bertanya " lalu apakah kalian tidak berhasil membawa Rhion si Serigala itu kembali ke sini ? ".


Lalu dengan sedih, secara bersamaan Viona dan Ayahnya pun mengatakan " iya ".


Lalu Ayahnya Viona pun mengatakan " Ayah akan mencari Rhion si Serigala itu besok ! " kepada Viona, agar Viona tidak terlalu khawatir.


" benarkah ? " tanya Viona.


" iya, Ayah akan mencari Rhion si Serigala kecil itu besok ! " ucap Ayahnya Viona.


" baiklah, tapi aku juga ikut besok " ucap Viona.


" Ayah rasa kau tidak perlu ikut besok " Ayahnya Viona.


"kenapa ? " tanya Viona.


" karena Ayah tidak ingin kau terluka " jawab Ayahnya Viona.


" aku yakin aku akan baik - baik saja Ayah tolong biarkan aku ikut ! " ucap Viona dengan memohon.


" baiklah kalau begitu " ucap Ayahnya Viona.


Lalu Viona pun tersenyum dan mengatakan " terima kasih Ayah ".


   Keesokkan harinya, Viona dan Ayahnya bersiap - siap untuk pergi ke hutan.


" Viona apa kau sudah bersiap - siap ? " tanya Ayahnya Viona.


" iya " jawab Viona.


bagaimana dengan Ayah ? " tanya Viona.


   Lalu Ayahnya Viona yang membawa senapan pun menghampiri Viona " Ayah juga sudah siap ".


Lalu Viona dan Ayahnya masuk ke mobil yang biasanya di gunakan untuk berburu di hutan.