Behind My Pain There Is You

Behind My Pain There Is You
episode 43



" terimakasih karna kalian selalu ada dan mendoakan ku walow aku jauh dari kalian " kata Ellen masih memeluk ibunya


" justru kami yang seharus nya berterima kasih padamu nak,, !! kamu sudah banyak berjasa pada keluargamu,, ! kamu mengambil alih tanggung jawab bapak sebagai kepala keluarga,, !! kamu membelikan kami rumah,,!! membantu kakamu mendirikan perusahaan bahkan kamu membiayai kuliah adik kamu,, !! sampai adik dan kaka kamu bisa sesukses ini itu semua Karna jasa kamu " kata bapak Ellen malah ikut menangis sambil mengelus ngelus rambut Ellen


" bapak nyuruh ibu jangan menangis kenapa sekarang bapak ikut ikutan nangis " kata ibu Ellen


Ellen ahirnya memeluk Bapak dan ibu nya bersamaan


" aku bahagia pak bu karna ahirnya aku bisa mewujudkan mimvi aku untuk bisa membantu keluarga,, !! jadi bapak jangan merasa gak enak padaku,, !! karna ini adalah rizki dari tuhan yang di kirimkan lewat aku " kata Ellen sambil memeluk kedua orang tua nya


tampa mereka sadari,, !! kaka bersama kaka ipar keponakan dan juga adik Ellen sudah berdiri di belakang mereka mendengarkan pembicaraan mereka dari tadi,, adik dan kaka Ellen pun ikut terharu,, dan ikut memeluk Ellen,,, !! ahirnya satu keluarga berpelukan sambil menangis terharu


" terimakasih dek karna kamu juga sudah menggantikan kaka,, !! seharus nya kaka sebagai kaka laki laki yang paling besar yang bekerja untuk keluarga, !! tapi ini malah terbalik,, !! malah kamu sebagai adik perempuan kaka yang membiayai kita semua sampai aku dan adik kamu bisa sukses seperti sekarang,, !! kaka doa kan semoga kali ini kamu selalu di berikan kebahagian bersama suami mu " kata kaka Ellen


" aku juga ingin mengucapkan terimakasih suatu saat aku akan membalas semua yang telah kaka lakukan untuk ku " kata adik Ellen


" sama sama terimakasih juga karna kalian selalu ada untuk ku walow aku tinggal jauh dari kalian I love you all " jawab Ellen


" papah papah aku juga ingin meluk tante " kata keponakan Ellen


membuat mereka melepas pelukan nya dan menghapus Air mata mereka berganti dengan senyuman bahagia karna melihat kelucuan dari anak kaka Ellen


" OH so sweet sini sayang tante juga ingin memeluk mu " kata Ellen lalu keponakan Ellen berlari ke arah Ellen dan memeluk nya


Ellen terus terusan menciumi pipi keponakan nya yang terlihat menggemas kan


karna Nando tidak mau mengganggu Ellen beserta keluarga nya,, dia sengaja memberikan waktu untuk mereka bahkan Nando melarang orang orang yang ada di sana untuk tidak menganggu mereka


Nando yang menyaksikan satu keluarga menangis terharu ikut terharu juga,, karna selama ini dia hanya hidup sebatang kara,, ! tapi kini Nando merasa benar benar mempunyai sebuah keluarga,, !! bukan cuma Nando yang menyaksikan sebuah keluarga menangis terharu bersama,, !! tapi Nicol, Clara, dan juga semua yang ada di sana menyaksikan tangis haru keluarga Ellen


" bos aku iri padamu sekarang bos akan benar benar mendapatkan sebuah keluarga yang utuh dan harmonis lihat mereka,, ! aku sampai terharu melihat nya bos aku ajah yang punya keluarga tidak pernah seperti itu " kata Nicol


" masih iri,, ! aku tidak salah memilih istri " jawab Nando lalu pergi meninggalkan Nicol berjalan menghampiri sang istri beserta keluarga nya


" sayang, pak ,bu, kaka ,kaka ipar, adik, ayo kita makan semua sudah siap di sana " ajak Nando pada mereka


" uncle ko cuma mereka yang di ajak aku enggak " kata keponakan Ellen yang masih berada dalam pelukan Ellen


semua tertawa kecil mendengar keponakan Ellen


" OH iya uncle lupa karna kamu yang paling kecil disini jadi kamu gak kelihatan " kata Nando sambil mencubit pipi nya yang gembul,, lalu mengambil nya dari Ellen untuk di gendong oleh nya


" sekarang ayo kita makan bersama " kata Nando sambil memangku keponakan nya dengan tangan sebelah ,,! karna tangan yang satu nya lagi menggandeng tangan Ellen


mereka semua ahirnya makan bersama dengan penuh canda tawa setelah selesai makan,, mereka masuk ke dalam,, terkecuali para pelayan dan penjaga mereka membereskan tempat bekas makan diluar


sekarang mereka duduk di ruang keluarga ngobrol ringan sambil minum teh kopi


" kenapa selama ini kalian tidak pernah berkunjung kesini ,,setelah tau Ellen punya keluarga yang begitu kompak aku jadi iri padanya " kata Clara


mereka tersenyum


" bukan kami tidak mau berkunjung kesini,, !! tapi kami tidak akan tega kalo berkunjung lalu kami harus meninggalkan nya di sini sendiri,, !! jika kami pulang,, ! Walow kami tak pernah berkunjung tapi kami tidak pernah putus komunikasi jadi kami merasa dekat dengan nya " jawab ibu Ellen


" aku tidak tau belum kepikiran ka " jawab adik Ellen


" semuanya aku ke kamar duluan ya anak aku udah tidur nih " kata Kaka Ellen


lalu kaka dan kaka ipar Ellen berjalan menggendong anak nya menuju kamar yang sudah di tempati pas mereka datang dari Indonesia


" aku dan Nicol juga pamit " kata Clara


" kalian nginep di sini ajah " kata Ellen pada Clara dan Nicol


" gak kami pulang ajah mungkin lain kali " jawab Nicol


" baiklah kalo begitu hati hati di jalan " kata Ellen


" terimakasih Bay bestie " kata Clara


" ibu juga udah ngantuk Ibu masuk duluan nak Nando,, len " kata ibu Ellen


" oh iya silahkan bu " jawab Nando sama Ellen


" pak mau bareng " tanya ibu Ellen


" ibu duluan sajah bapak mau ngobrol dulu sama nak Nando " kata bapak Ellen


" kalo begitu ibu duluan " jawab ibu Ellen


" ya " kata bapak Ellen


" aku juga duluan ka Ellen ka Nando " kata adik Ellen


setelah ibu dan adik nya pergi ,, Ellen juga pamit masuk kamar duluan pada Nando dan bapak nya


tinggal lah Nando dan bapak mertuanya berdua


" bapak titip anak bapak nak jaga dia buat dia bahagia,, kamu juga harus janji pada bapak jangan pernah kamu menyakiti dia " kata bapak Ellen pada Nando


" pasti pak bapak jangan hawatir saya akan selalu menjaga nya dan membuat dia bahagi,, !! saya berjanji saya tidak akan pernah menyakiti anak bapak " jawab Nando


" terimakasih nak bapak pegang janjimu,,!! sekarang pergilah susul istri mu,, !! bapak juga akan menyusul istri bapak " kata bapak Ellen


" baik pak kalo begitu saya duluan " jawab Nando


lalu Nando pergi dari sana


jangan lupa


like 😊😊😊


n


vote nya 😍😍😍😍