Behind My Pain There Is You

Behind My Pain There Is You
epesode 15



" aku sudah bilang sama kamu cla jangan pernah bahas soal cowok di hadapan ku " kata Ellen


" sampai kapan len kamu akan terus begini, aku cuma ingin melihat kamu bahagia len aku cuma ingin melihat kamu punya kehidupan baru tampa di bayangi masalalu " kata Clara


" cukup cla,kamu tidak tau kisah aku sepenuh nya, dan kamu tidak akan pernah tau bagaimana perasaan ku cla, jadi jangan paksa aku " jawab Ellen sambil meneteskan Air mata


" bagaimana aku bisa tau deritamu len kalo kamu sendiri gak pernah terbuka sama aku, aku cuma bisa melihat tangis mu dalam tidur mu dan mendengar tangisan mu dalam kesendirian dan kepedihan mu, kamu tidak pernah mau berbagi kepedihan mu dengan ku len, selama ini aku cuma bisa bertanya dalam hati ku, sepahit apakah masalalumu sepedih apakah lukamu, kamu pikir aku tidak tau bagaimana kamu menangis meracow di tengah malam, betapa sedih hati aku melihat sahabat ku yang terlihat kuat di luar tapi rapuh di dalam menangis setiap malam len " Kata clara memegang kedua pundak Ellen lalu memeluk Ellen yang menangis


tiba tiba dari belakang mereka ada suara deheman


eheemmm eheemmmm


" maaf apa kami mengganggu kalian " kata Nicol


sedangkan Nando cuma berdiri di samping Nicol, mencerna obrolan Ellen dan Clara yang tidak sengaja mereka dengar


" gak kalian gak mengganggu kami ko " jawab Clara, Ellen tak menjawab karna dia sibuk menghapus Air mata nya membelakangi Nando dan Nicol


" silahkan duduk kita akan mulai membahas tentang kerjasama yang akan kita lakukan " kata nando


" maaf tuan I'm really really sorry, kalo sebelum kita membahas soal kerja sama ini ,dengan berat saya harus bilang, I'm sorry but I can not melakukan kerja sama dengan perusahaan anda, maaf saya permisi " kata Ellen lalu pergi dari tempat itu, Ellen benar benar lagi kacow, dia gak bisa pokus ,dan berpikir jernih kalo sudah membahas masalalu


" Ellen jangan gila ini kesempatan langka " kata Clara menarik tangan Ellen


" sorry cla " jawab Ellen melepaskan tangan Clara lalu pergi


" ada apa ini " kata Nicol


" begini tuan maksud Ellen bukan tidak ingin menerima kerja sama ini, tapi dia butuh waktu, saya akan bicara padanya apa kalian bisa menunggu sebentar " kata clara pada nando dan Nicol dia benar benar bingung dengan sikap Ellen yang tiba tiba berubah ,lalu Clara mengejar Ellen


" len tunggu len apa semua ini karna pembahasan soal tadi, I'm sorry len aku tidak bermaksud mengacowkan perasaan mu, len kita bisa bicarakan ini baik baik ok " bujuk clara di halaman mansion


Ellen dengan deraiyan Air mata nya tidak mau melihat ke arah Clara


" look at me len I'm really really sorry, aku benar benar tidak bermaksud, ini kesempatan baik untuk perusahaan kita, jangan hanya karna hati kamu yang sedang kacow, kamu akan membuang kesempatan ini, aku janji sama kamu aku tidak akan lagi bahas soal cowok di hadapan kamu atowpun bahas masalalu kamu jika kamu tidak suka mendengar nya, aku juga tidak akan memaksamu untuk menceritakan semua nya padaku kalo kamu memang belum siap " kata Clara sambil memeluk Ellen yang masih tak bisa menahan Air mata nya


" maaf kan aku cla aku hanya memikir kan perasaan ku tapi tidak memikirkan masadepan perusahaan kita, seharusnya aku tidak lemah, agar bisa membuat perusahaan kita lebih maju lagi,supaya aku bisa membalas mereka jika aku sudah punya kekuasaan " jawab Ellen sambil menghapus Air mata nya


" itu baru temanku Ellen ayo kita masuk lagi ke dalam, aku sudah minta waktu kepada mereka agar mau menunggu kita " kata Clara


kedua cowok itu melihat Ellen dan Clara dari jendela, mereka berdua tidak mau ikut campur masalah pribadi mereka, jadi mereka berdua memutuskan menunggu di dalam ,walow hati nando bertanya tanya, sebenar nya ada apa dengan Ellen


" maaf tuan tuan kami membuat kalian menunggu " kata Clara sekarang mereka berdua sudah masuk dan berada di ruangan bersama Nando dan Nicol


" tidak masalah silahkan duduk " jawab Nando


lalu Ellen dan Clara duduk


" maaf kan sikap saya tadi tuan bila sikap saya tadi kurang sopan " kata Ellen setelah duduk


" gak apa apa, mungkin anda bersikap seperti tadi karna anda sedang ada masalah,saya bisa mengerti " jawab Nando


" jadi sekarang apa anda mau bekerja sama dengan perusahaan kami " tanya Nando


" tentu saja tuan " jawab Ellen


Clara tersenyum senang ke arah Ellen sambil memegang tangan Ellen untuk menguat kan nya dan memberi code kamu pasti bisa


Ellen Nando Nicol Clara ahirnya mereka membahas soal kerja sama, dan mereka sudah sepakat akan kerjasama ,lalu mereka membahas proyek apa yang akan mereka jalankan, Ellen secara telaten menjelaskan konsep proyek yang akan mereka kerjakan


" selamat Nona Nona sekarang kalian sudah resmi jadi fatner kerja kami " Kata Nicol


" karna sekarang kita sudah selesai membahas proyek kita, dan juga tanda tangan kontrak kerja sama kita, jadi sekarang kita tinggal makan siang, ayo kita keruangan makan karna coki di sini sudah masak makanan sepesial buat menyambut tamu yang cantik cantik seperti anda berdua " kata Nicol


" mari ikuti kami " kata nando pada Ellen dan Clara membawa mereka menuju meja makan


merekapun sampai di meja makan yang sudah tersedia beberapa menu makanan di sana


" selamat menikmati Nona Nona cantik " kata Nicol


" terimakasih " jawab Ellen dan clara


nando yang duduk berhadapan dengan Ellen sesekali mlihat wajah Ellen, sepertinya ada perasaan aneh di hati nando jika menatap wajah cantik Ellen


" saya dengar anda baru 3 tahun membuka perusahaan anda " tanya Nando di sela sela makan pada Ellen


" iya anda benar " jawab Ellen


" anda benar benar hebat baru menjalani bisnis selama 3 tahun tapi perusahaan anda sudah benar benar maju dan sudah banyak di kenal di dunia bisnis " kata Nando


" anda tidak tau tuan seberapa kerja keras nya kami untuk bisa mewujudkan perusahaan ini ,Ellen perempuan yang cerdas dan pintar itu yang bisa membuat dia sukses " kata Clara


" anda tetrlalu memuji tuan " jawab Ellen yang tidak sombong


" single, masih muda ,pintar, cerdas, cantik ,sukses ,saya rasa hidup anda sudah sempurna " kata Nando


Ellen cuma menjawab dengan senyuman


" kamu benar bos, cuma satu yang kurang, mempunyai pendamping hidup " sahut Nicol


" kami masih menikmati kesendirian kami " jawab Clara membantu Ellen menjawab karna Clara tau masalah ini yang gak mau Ellen bahas


" jadi anda juga masih single " tanya Nicol pada clara


" ya " jawab clara


" 2 gadis single memimpin perusahaan sungguh hebat " Kata Nicol


mereka ahirnya selesai makan siang, Ellen dan Clara pamit dari sana, tak lupa Nando minta no Ellen dengan alasan supaya mereka mudah berkomunikasi ,karna mulai sekarang mereka akan sering bertemu dan berkomunikasi membahas pekerjaan mereka