Our Destiny on Paris

Our Destiny on Paris
Part XVI Kae dan Nae



Setelah acara selesai, nae dan asistennya balik ke hotel untuk beristirahat, sebelum istirahat mereka melaksanakan sholat isya dulu baru tidur


Berbeda dengan kae. Ia lanjut ke bar mewah yang berada di dekat dekat hotel kebetulan itu bar langganannya, ia lanjut untuk minum minum dan menuangkan keluh kesahnya dengan bir. Kae memesan ruangan di dalam bar tersebut untuk dia menenangkan pikirannya karena kalau balik ke hotel takutnya nae melihat dia, jadi kae takut nae akan semakin membenci kae karena mabuk mabukkan. Karena sesuai yang di infokan cako nae adalah wanita muslim asal indonesia yang dimana di negara dan agama nae sangat dilarang minuman keras dan kelihatannya emang nae tidak suka dengan orang - orang yang mabukan karena dia wanita baik yang taat agama


"Cako ayo sini temani aku minum kita tidak usah pulang malam ini" Kae


"Nee hyung" cako ia pun mengambil gelas dan menuangkan birnya untuk minum bersama. Cako dan kae bersenang senang dengan bir sambil karokean diruangan mereka sampai di jam 5 pagi barulah mereka tertidur


Sementara nae di jam 5 sudah bangun dan bersiap siap melaksanakan rangkaian ibadahnya seperti biasa. Kali ini tidurnya sedikit larut dan membuat ia tidak tidur dengan nyenyak


Setelah nae selesai menunaikan ibadahnya ia tidur sebentar karena jadwal di hari ketiga ini tidak ada jadi ia hanya ingin bermalas - malasan di kamar


"Kae kami akan berangkat pagi ini jam 6. Sampai bertemu di paris nanti malam" Daesuk, pesan chatt di STS


Sementara di bandara Incheon, Korea


"Nampaknya dia masih tidur" Ruyon


"Ya aku pikir juga begitu" Soyung


"Ah kajja kajja. Yang penting kita sudah mengabarinya" Daesuk


"Ah baiklah hyung, ayok mari berangkat" Jonhyun


"Nee kajja kajja" Royun. Mereka pun berangkat ke paris menyusul kae


Jam 7 pagi. Ine bangun lebih duluan dan bertanya pada nae apakah dia mau pergi sarapan atau tidak


"Nae, bangun. Mau sarapan ga?" Ine


"Mmm ne aku mager banget, boleh bawain kemari aja ga sih ahaha" Nae


"Yeh sama nae, aku juga mager. Gimana kalau suruh pak An aja?" Ine


"Boleh deh" Nae


"Yaudah aku chatt dia ya" Ine


"Oke" Nae


"Pak an. Bapak sarapan kah? Kalau iya kami boleh nitip anterin aja ga pak ke kamar? Soalnya nae juga mager ini dianya mah karena hari ni gada kegiatan" Ine chatt kepada An


"Oke, boleh. Ntar aku suruh pelayan deh kesana anter makanannya" an


"Oke pak makasih banyak" ine. Disaat yang bersamaan an chatt nae bertanya mengajukan untuk keluar ntar malam


"Eemmm, lihag ntar deh an" Nae


"Oh yaudah deh, ni aku pesen makan kalian dulu yaa" an


"Iyaa, makasih banyak yaa" Nae


"Apakata pak an nae?" Ine


"Gada, dia cuma ajak kita ntar malam jalan ke taman deket deket sini" nae


"Ih ayokk, aku mau ikut" ine


"Ah ntar aja deh, ntar baru dipikirin lagi, aku mager ne" nae


"Yah nae, ayoklah mager mulu, kalau mager gimana sebulan disini coba" ine yang membujuk nae


"Kita lihat nanti dulu etdahh nih cewe ga sabaran banget dah ahah" nae


"Ya kan dari pada dikamar terus, udah gitu manatau dapat jodoh orang sinikan" ine


"Dih dih ahahahah. Bilang aja kamu mau menggatal mah,yaudah yaudah nti kita cabs yakk" nae


"Aaa gitu dong. Kan seneng aku naee, sini peluk" ine


"Ga amit amit masih normal aku uii" nae


"Elahh ga asik lu" Ine


"Hahahahaha" nae


Nae dan ine tertawa begitu bahagia, tak lama kemudian makanan mereka tiba diantar oleh pelayan.


"Permisi, pesanan sarapan atas nama Nona Nae" Pelayan


"Oke" Ine segera membuka pintu dan menerima makanan mereka. Dan mereka segera menyantapnya


Di lain sisi kae yang berada di bar jam 7 terbangun dan kembali ke hotel mereka


"Cako ayo bangun, kita kembali ke hotel ini sudah pagi, aku ingin bersih bersih" kae


"Ah hyung kau sudah bangun. Baiklah, tapi aku tidak bisa menyetir karena masih merasa mabuk" cako


"Kajja, aku yang akan membawa mobil"kae mereka pun langsung bergegas ke hotel dan 45 menit kemudian akhirnya mereka sampai. Kae memarkirkan mobilnya, lalu membangunkan cako, mereka pun keluar dari mobil dan langsung pergi menuju kamar untuk bersih - bersih sekalian istirahat. Karena sejujurnya kae masih ngantuk dan lelah hanya saja dia merasa risih kalau tidur dalam keadaan tidak bersihÂ