
" Wah, bukankah itu roh binatang buas piton 10,000 tahun! ", ucap Shu'shu sembari melihat ke arah pertarungan.
Klang!
Pengawal " Ya, semua perangkap sudah dipasang. Kami tinggal mengaktifkan formasi ribuan pedang untuk menyerangnya, tunggu sampai dia kelelahan dan piton 10,000 tahun itu akan menjadi milik kita! ".
" Semuanya, aktifkan formasi ribuan pedang! lalu serang piton itu... ", teriak pengawal.
" Baik ".
Swuush--
Formasi aktif
Mengamati " Apa roh binatang buas piton 10,000 tahun ini, sekuat itu? ", tanya Mu Qingge.
Sombong " Huh, itu adalah roh binatang buas kelas menengah. Tidak hanya kuat dalam pertarungan, tapi racun yang ia keluarkan juga sangat mematikan.. ", jawab Shu'shu.
" Eh, bukannya Li shenming sudah memiliki roh singa api! bukankah setiap orang hanya bisa membuat kontrak dengan satu roh binatang buas, lalu kenapa sepupunya masih ingin memberikan roh itu kepadanya ", seru Mu Qingge merasa bingung.
Setiap praktis hanya bisa menandatangani kontrak dengan satu roh binatang buas, dan mereka tidak bisa membuat kontrak dengan roh lainnya kecuali roh binatang miliknya itu sudah mati, maka akan otomatis kontrak di antara mereka terhapus.
Menatap roh binatang buas " Haish, aku rasa kamu tidak tahu! setiap roh binatang buas memiliki inti spiritual dalam tubuhnya. Inti spiritual tidak hanya bisa digunakan untuk membuat senjata, tapi juga bisa digunakan sebagai bahan menguatkan spiritual! jadi wajar saja jika mereka terus memburu roh binatang buas untuk kepentingannya sendiri, oleh karena itu roh binatang buas yang kuat sulit untuk di dapatkan... ", omong Shu'shu sembari menjelaskan.
Mu Qingge " Hem, ternyata bisa digunakan seperti itu! ".
" Orang-orang ini pasti mau membunuh piton 10,000 tahun ini dan mengeluarkan inti spiritualnya! sayang sekali piton ini.... ".
" Jadi begitu.. tapi ini adalah roh binatang buas yang sangat kuat. Bukankah akan sayang kalau dibunuh begitu saja! ", celoteh Mu Qingge sembari tersenyum menyeramkan.
" Dalam ingatan pemilik asli tubuh ini, adik sepupu Li shenming hampir membunuhku, bahkan dia juga menghina dan menuduhku di depan umum! heh, sungguh sebuah kebetulan sekali ", ucap dalam batin Mu Qingge.
Shu'shu " Apa lagi yang mau kamu lakukan kali ini? ", merinding karena senyuman Qingge
" Tidak apa-apa, hanya saja terakhir kali dia dan sepupunya hampir membunuhku. Jadi aku harus meminta membalasnya kali ini 'kan? hehehe... ", ucap Mu Qingge dengan wajah polos.
" Pasti ini bukan hal yang baik! ", ucap dalam batin Shu'shu.
🌺🌺
Dua jam kemudian
Akhirnya piton 10,000 tahun berhasil masuk ke dalam perangkap.
" Nona, kami telah berhasil menggiring piton ke dalam perangkap. Tunggu sampai dia kelelahan dan kami akan mengambil inti spiritualnya untuk anda! ", ucap pengawal.
" Hahahaha, ya bagus sekali! dengan inti spiritual dari roh binatang buas level menengah ini! pasti kakak sepupu Li akan senang ", ucap Fei'yu berjalan mendekati roh piton yang telah masuk perangkap.
" Heh, ini waktu yang sangat tepat ", gumam Qingge sembari mengeluarkan belati dari ransel.
Swuush---
Mengarahkan belati ke arah Fei'yu.
" Awas, nona Fei'yu! ", dengan cepat menangkis serangan belati Mu Qingge " Ada seorang pembunuh! waspadalah ", teriak seorang pengawal.
Mu Qingge yang berada di atas pohon, terus menerus melancarkan serangannya dari berbagai arah.
Syet!
Duar! duar! duar!
" Uhuk! buat formasi perlindungan, dan lindungi nona Fei'yu apapun yang terjadi! ", ucap pengawal pribadi Fei'yu.
" Ah! hahahaha... ".
Waspada " Siapa di sana?! berani-beraninya kamu melakukan hal seperti ini kepadaku, apa kamu ingin mencari mati... jika kamu memang berani ayo munculah jadi jadi seorang pengecut! ", teriak Fei'yu melihat ke arah utara.
Berjalan keluar dari kegelapan
" Siapa kamu? ", tanya Fei'yu sembari waspada.
Setelah meminum pil penyamaran, Mu Qingge pun keluar untuk bertemu dengan Fei'yu.
" Aku, aku mungkin saja adalah nenek moyangmu! ", jawab Mu Qingge dengan sombongnya.
" Lindungi nona Fei'yu... ", teriak pengawal sembari mengarahkan pedang ke arah Mu Qingge.
" Kalian benar-benar sangat menggangguku reuniku! ", ucap Mu Qingge sembari menyerang para pengawal Fei'yu.
Syet!
" Akh ".
Semenit berlalu, dan para pengawal yang melindungi Fei'yu akhirnya berhasil di kalahkan oleh Mu Qingge.
" Si- siapa sebenarnya kamu?! ", tanya Fei'yu merasa takut.
" Aku sudah bilang, aku adalah nenek moyangmu! ", ucap Mu Qingge sembari menendang Fei'yu dengan keras.
Buak--
Fei'yu " Ahhh! ", tubuh terhempas ke tanah.
Uhuk! uhuk! uhuk!
" Li Fei'yu, tamparan ini, untuk orang-orang yang pernah kamu tindas sebelumnya! ", ucap Mu Qingge sembari terus menampar wajah Fei'yu.
Plak! plak! plak!
" Aku akan menampar wajahnya sampai tidak bisa dikenali lagi, tidak sia-sia aku menghabiskan 250 koin emas dalam sistem untuk membeli skill tamparan tak berupa, dan langkah kilat! ", ucap dalam batin Mu Qingge merasa puas.
" Be- berani-beraninya kamu memukuli wajahku?! ", teriak Fei'yu dengan penuh amarah.
Li Fei'yu adalah adik sepupu Li shenming yang sangat di manjakan, karena tubuh dengan kebebasan ia menjadi gadis yang sangat jahat dan juga licik. Jika ada seseorang yang tidak disukainya, dia tidak segan untuk melukai orang itu bahkan menyiksanya sampai mati.
Mengingat kembali " Dalam ingatan pemilik asli, wanita ini banyak sekali menindasnya di masa lalu. Dia bahkan pernah mendorong Mu Qingge ke dalam sungai, aku sudah cukup baik hati dengan hanya memberinya sedikit pukulan saja! ", gumam Qingge sembari menatap Fei'yu.
Wush-
Mengeluarkan kekuatan spiritual " Aku akan membunuhmu sekarang juga! rasakan ini ", teriak Fei'yu yang sangat kesal.
" Heh, apa kamu pikir aku cukup bodoh sampai mau bertarung denganmu secara langsung! kamu ini kelas empat, jadi harus mencari lawan yang sepantasnya ", seru Mu Qingge berjalan ke arah roh binatang buas piton.
" Piton 10,000 tahunku! apa yang kamu lakukan, menjauh darinya ", ucap Fei'yu.
Grep!
" Ini piton milikmu, maaf. Tapi sekarang karena roh ini ada di tanganku jadi ini menjadi milikku! ", omong Mu Qingge sembari pergi membawa roh piton.
Bruk--
Jatuh " Hei, tunggu dulu! ", teriak Fei'yu dengan tubuh lemah.
Menjadi semakin lemah " Si*l, aku sudah terlalu banyak menggunakan kekuatan spiritualku untuk melawan roh piton itu! tidak aku tidak boleh melepaskannya... ", ucap dalam batin Fei'yu.
" Kenapa kalian masih berdiri saja di situ! cepat kejar dia, bawa kembali roh binatang buas piton itu padaku ", teriak Fei'yu dengan rasa penuh kesal.
" N-nona dia terlalu cepat! kami tidak bisa melihat arahnya pergi dengan jelas. Dan lagi kekuatan spiritual kami sudah terkuras banyak untuk melawan roh piton.... ", ucap pengawal pribadi Fei'yu dengan pelan.
🌺🌺🌺