
Tian Long melihat naga tengkorak tidak terluka kemudian berkata. "Sepertinya aku tidak bisa menyembunyikan skillku lagi." Tian Long menghirup napas kemudian berkata. "Tehnik Pedang Sky Dragon. Halaman pertama Dragon slash." "Woooarr." Seekor naga emas sepanjang 13 meter muncul dari udara kosong dan melesat ke arah naga tulang.
"Wooarr." Naga tulang maraung kemudian ratusan tombak tulang muncul di udara dan melesat ke arah nagas emas. "Booom!!." Ledakan terjadi dan membuat dungeon bergetar.
"Exp +14,000." "Level Up." "Anda mendapatkan 5 poin." "Selamat Anda berhasil membunuh boss lantai 140 dan bisa pergi ke lantai selanjutnya." Pemberitahuan muncul di depan Tian Long.
"Aku tidak percaya kamu mempunyai skill sekuat itu. Skill yang kamu gunakan setidaknya rangking Kaisar." Kata sebuah suara. "Di dalam game tehnik ini tingkat Immortal. Mengapa kamu menilainya tingkat Kaisar." Balas Tian Long.
"Di atas tingkat kaisar adalah demi god. Tapi skill pedangmu masih belum cukup untuk di anggap setara kemampuan demi god. Terlebih lagi di alam semesta ini tidak ada yang immortal. Bahkan dewa juga bisa terbunuh dan mati." kata sebuah suara. Tian Long terkejut mendengar bahwa dewa juga bisa terbunuh.
Tian Long berjalan ke arah tumpukan tulang dragon dan melihat sesuatu yang bersinar. Tian Long melihat sesuatu yang bersinar adalah sebuah pedang yang terbuat dari tulang. "Info Pedang."
"Pedang Tingkat Elite efek damage +140. Durability 140/140. Info pedang yang terbuat dari tulang naga yang di jatuhkan boss lantai 140." "Bagus, aku mempunyai senjata bagus lainnya." Tian Long tersenyum kemudian menyimpan pedang di tabel penyimpanan.
Tian Long kemudian berjalan ke arah pintu putih. Saat melewati pintu, Tian Long melihat dirinya di tengah kota dan salju turun di wajahnya. Tian Long membuka tabel skill dan melihat 9 skill yang dimiliknya.
Skill Healing Ranking S, Skill Teleport Ranking S, Skill Life Drain Rangking S, Skill Fire Ball Rangking S, Skill Regenerasi Mana Rangking S, Skill Telekinesis Rangking S, Skill Summon Roh Elemental Rangking S, Skill Low Class God eyes, Dan Skill Low Class God Intuisi.
Tian Long kemudian menghapus skill Teleportasi. "Apa anda yakin ingin menghapus skill Teleportasi Rangking SS Ya/Tidak." "Hei, mengapa kamu ingin menghapus skill Teleport. Skill itu berguna untukmu melarikan diri. Kamu juga bisa meningkatkannya ke rangking SS." Kata sebuah suara.
"Anda mendapatkan kompensasi 500 poin karena menghapus skill Teleport Rangking SS." Melihat pemberitahuan yang muncul di depannya Tian Long memejamkan mata. "Wuushh." Tian Long menghilang dan muncul 1000 meter dari lokasinya sebelumnya.
"Bagaimana kamu bisa teleportasi sejauh ini. Kamu bahkan belum mempelajari hukum ruang dan waktu." Kata sebuah suara. "Sebenarnya aku sudah mengusasi skill teleport saat berada di dalam game. Tapi aku menyembunyikannya karena kamu selalu mengawasiku." Kata Tian Long.
"Hahaha, kamu manusia yang menarik Tian Long. Jangan bilang skill Fear milikmu tidak hanya berjarak 1000 meter." Kata sebuah suara. "Benar, aku bisa membuat semua manusia dalam jarak sepuluh ribu meter ketakutan." "Buzzz." Tian Long mengeluarkan tekanan.
"Ahhh." "Mengapa dadaku terasa sesak." Semua npc yang berada dalam jarak 10 ribu meter dari Tian Long terjatuh di tanah dan memegangi dada mereka. "Kamu lebih misterius dari yang aku pikir. Apa kamu mempunyai skill lainnya." Tanya sebuah suara.
"Aku tidak mempunyai skill lagi." Balas Tian Long menghilangkan tekanan yang dia buat. Tian Long terdiam beberapa detik kemudian berkata. "Tabel status." Sebuah layar status muncul di depan Tian Long.
Nama : Tian Long
Usia : 22 tahun
Level : 510 Next Level Exp (4000/6511)
Ras : Manusia Elite Tingkat Menengah
Kekuatan : 13,680
Agility : 13,680
Vitalitas : 13,680
Stamina :12,280/13,680
Ki/Mana : 11,280/13,680
Poin : 550
Info : Memiliki Tubuh Gamer yang membuat kenyataan sama nyamannya seperti bermain game.
"Apa yang akan kamu lakukan sekarang." kata sebuah suara. "Aku akan istirahat. Besok aku akan memburu monster beast di lantai ini." balas Tian Long kemudian teleport. Tian Long muncul di tengah kota kemudian mencari penginapan.
6 Bulan telah berlalu setelah Tian Long masuk ke dalam game bertema menara. Saat ini Tian Long berada di tengah hutan bersalju dan membunuh serigala salju yang melompat ke arahnya. "Exp + 7500." "Level Up." "Anda mendapatkan 5 poin." "Selamat Anda telah mencapai level 700." "Anda dapat memilih untuk mendapatkan kotak hadiah atau mendapatkan 500 poin." Tian Long melihat pemberitahuan yang muncul di depannya.
"Aku memilih 500 poin." kata Tian Long. "Anda mendapatkan 500 poin." melihat pemberitahuan yang muncul di depannya Tian Long berkata. "Munculkan tabel status." Sebuah layar status kemudian muncul di depan Tian Long.
Nama : Tian Long
Usia : 22 tahun
Level : 500 Next Level Exp (9000/9501)
Ras : Manusia Elite Tingkat Menengah
Kekuatan : 15.870
Agility : 15.870
Vitalitas : 15.870
Stamina :15.170/15.870
Ki/Mana : 15,070/15.870
Poin : 550
Info : Memiliki Tubuh Gamer yang membuat kenyataan sama nyamannya seperti bermain game.
"Aku level up 10x hari ini dan mencapai level 700. Dengan kekuatanku saat ini. aku bisa menantang boss lantai 160." Kata Tian Long. "Tapi sebelum itu aku akan menambahkan poinku. Tian Long kemudian menambahkan 110 poin pada kekuatan, 110 poin pada agility, 110 pada vitalitas, 110 poin pada stamina dan 110 poin pada ki/mana. Sinar putih kemudian menyelimuti tubuh Tian Long.
Tian Long Long berjalan memasuki sebuah gua yang tertutup salju. "Wuushh." 'Wuusshh." Saat memasuki gua Tian Long melihat obor yang tiba-tiba menyala. Tian Long kemudian menelusuri dungeon.
"Ciitt." "Ciitt." Tian Long melihat 10 laba-laba hitam sebesar 1 meter yang berlari ke arahnya. "Laba-laba ya." Kata Tian Long kemudian mengambil pedang dan berkata. "Tehnik Pedang Heavenly Demonic Halaman ke 3. Sword Manipulatian." Tubuh Tian Long di selimuti ki Hitam. Tian Long kemudian mengayunkan pedangnya ke arah 10 laba-laba. "Wuusshh." Pisau hitam sepanjang 15 meter melesat ke arah 10 laba-laba. "Booom!!." Ledakan terjadi dan membuat dungeon bergetar.
"Menggunakan skill itu untuk membunuh laba-laba yang memiliki kekuatan 7500 poin. Kamu terlalu berlebihan." Kata sebuah suara. "Aku tidak ingin membuang-buang waktu." balas Tian Long berjalan menelusuri dungeon.
5 menit kemudian Tian Long berada di tempat luas dan melihat laba-laba raksasa bewarna hitam sebesar 16 meter. Tian Long tiba-tiba melihat laba-laba raksasa menyemburkan cairan hijau. Tian Long menghilang dan muncul 10 meter dari lokasi dia sebelumnya. "sssSS." Tian Long melihat lantai berlubang saat terkena cairan hijau. "Racun korosif ya." Kata Tian Long.
Tian Long melihat laba-laba raksasa kemudian tubuhnya diselimuti ki hitam. "Tehnik Pedang Heavenly Demonic Halaman ke 3. Sword Manipulatian." Teriak Tian Long kemudian mengayunkan pedangnya. "Wuusshh." Pisau hitam sepanjang 15 meter melesat ke arah laba-laba raksasa.
"Cruaatt." Laba-laba raksasa kemudian menembakan jaring raksasa bewarna putih. "Booom!!." Ledakan terjadi dan membuat dungeon bergetar. Setelah asap menghilang Tian Long melihat laba-laba raksasa tidak terluka.
"Berengsek. Laba-laba ini kuat." Kata Tian Long. "Tentu saja dia kuat. Dia memiliki 16 ribu poin. 20 poin lebih tinggi darimu." Kata sebuah suara. Tian Long menghirup napas kemudian berkata. "Tehnik Pedang Sky Dragon. Halaman ke tiga armor dragon." Tubuh Tian Long di selumuti cahaya kuning yang bersinar. Tidak lama kemudian cahaya meredup dan Tian Long menggunakan armor bewarna emas.