
happy reading 🥰
"oh" ucap key sambil manggut2.
"oh ya mami dan papi mau cari makan dulu ya, dan oh kak tiara sudah melahirkan dan anak anya laki2, bang dave sekarang harus menemani mereka " ucap mami memberi tau sambil memberi kode pada dave dan papi agar mengikuti nya
"oh ya, keponakan aku udah lahir ahh dimana ruangannya key mau kesana" ucap key antusias
"hey kamu masih sakit besok aja ya, lagian tidak ada yg jagain nathan jadi kalian berdua saling jaga saja ya, dadah" ucap mami sambil berlalu
key cemberut di buatnya.
"aku kan pengen ketemu keponakanku yg pasti lucu dan imut" ucap key sambil memanyunkan bibirnya. nathan yg melihat nya gemas dan spontan langsung mengecupnya. key mamatung di buat nya.
"emm maaf, itu itu itu spontan karena gemas" ucap nathan canggung
"ahh emm" itu saja yg di ucapkan key karena dia benar2 kaget
"ah panasmu sudah turun, aku ke sana dulu ya" ucap key kemudian buru2 pergi dari samping nathan sebelum nathan menjawab
'apa yg tadi gue lakuin coba, aduh canggung banget gue 'batin nathan sambil memperhatikan key
'yaampun kaya nya gue punya penyakit jantung deh, ini jantung gue kaya mau copot'batin key kemudian memejamkan matanya
...****************...
keesokan hari nya key dan nathan sudah di izinkan keluar dari rumah sakit.
"ayo ku antar pulang, lagian mobil kamu kan di mansion" ucap nathan menawarkan
"ah tidak perlu, gue mau ke ruangan kak tiara dia kan ada di rumah sakit ini juga, sekalian mau liat ponakan gue" ucap key tersenyum tipis
"emm, boleh gue ikut lo? " tanya nathan
"hah, ngapain? " tanya key bingung
"mau liat keponakan lo" ucap nathan kikuk
"ah emm oke" ucap key ragu2 kemudian berjalan duluan ke kamar inap tiara karena memang tadi dia sempat menelpon dave menanyakan tiara di rawat di ruangan mana.
tak lama mereka sampai dan key langsung membuka pintu dan masuk, betapa bahagianya dia melihat bayi yg saat ini ada di dalam box bayi.
"yaampun lucu banget sih ponakan aunty, tu tu tu sayangnya aunty ganteng banget sih" ucap key gemas dg menoel2 pipi baby el
"ganteng dong, bibit unggul gue gitu loh" ucap dave bangga
"yayaya" ucap key memutar bola matanya malas. sedangkan tiara tersenyum melihat nya.
gimana dg nathan? dia masih bertampang sama bila di depan orang2 kecuali key, yaitu DATAR
"ehem ehem itu siapa dek? "tiara berdehem dan bertanya sambil memainkan matanya ke arah nathan.
" eh sampai lupa hehe, kenalin kak, namanya nathan anaknya mommy Lina"ucap key memperkenalkan nathan pada tiara kalau dave dia sudah tau
"oh ya, tante dan om yg kesini semalam bukan kak? " tanya tiara pada dave kenapa tiara memanggil dave kakak itu karena dulu mereka kakak dan adik kelas.
"iya, calon mantu mami papi" jawab dave di akhiri dg bisik2
"oh ya?? lebih ganteng dari mantannya yg nikah kemaren" ucap tiara berbisik juga membuat dave cemberut karena tiara memuji orang lain.
"ehem ehem ada orang oy " ucap key
"heheheh maaf dek" ucap tiara cengengesan
"oh ya nathan kenalin saya tiara dan silahkan duduk" sambung tiara pada nathan
nathan hanya mengangguk singkat dan duduk di sofa yg ada di sana.
"lo kenapa bang, muka lo kayak cucian yg belum di setrika "kusut"ledek key
" biarin"ucap dave cemberut
"hahaha, abang lucu banget sih, kaya anak SD yg gak di kasih uang jajan wkwk" ucap key tertawa terbahak lupa ada nathan di sana
"ehm" ucap key berdehem
"kak, ponakan ku siapa namanya? " tanya key pada tiara
"elzio alesky" jawab tiara
"nama yg bagus" ucap key kemudian mengambil baby el dari dalam box
"halo baby el, besar nanti jangan jadi seperti papi mu ya suka ngeselin" ucap key sambil mengejek dave, nathan tersenyum tipis melihat tingkah key. dan melihat cara key menggendong bayi seperti tidak canggung lagi dan sudah ahli, padahal belum menikah dan punya anak. dave tak sengaja melihat nya.
'wah seperti nya adek gue bisa mencairkan gunung es deh'batin dave
"udah2 lo kan baru keluar dari rumah sakit, nathan juga sono2 pulang dulu" usir dave
"iss baru juga sebentar, lagian kan luka nya gak parah" ucap key kemudian duduk di sofa di samping nathan
"lo mau pulang duluan gpp kok, gue masih lama" ucap key pada nathan
"bareng" ucap nathan singkat
"hmm yaudah" ucap key kemudian menatap wajah nathan dari samping.
'ya Tuhan indah sekali ciptaan mu satu ini, buat aku boleh?'ucap key dalam hati
'ah gue udah gak tahan lagi sumpah, persetan dg harga diri, gue udah gak tahan godaan satu ini' sambung nya dalam hati kemudian menggeser duduknya mendekati nathan
"pulang yuk" ajak key
"emm" ucap nathan kemudian beranjak dari duduknya di ikuti key
"tadi katanya baru sebentar, kenapa sekarang minta pulang? " tanya dave bingung
"ahh anu key mau istirahat kepala key pusing" ucap key berbohong namun berbeda dg nathan ketika mendengar ucapan key dia langsung khawatir.
"ayo" ucap nathan sambil menggandeng tangan key keluar dari ruang rawat tiara.
"bye bye" ucap key pada dave dan tiara
"good luck" ucap tiara dg tidak bersuara
"kenapa yank? " tanya dave
"gpp kok" ucap tiara
...****************...
saat ini key dan nathan sedang berada di dalam mobil menuju apartemen nathan karena kata nathan dia ingin merawat key sampai lukanya sembuh modus lo bang hehe. (oh ya disini pakai adat luar negeri ya bebas, jadi maklum kalo ada sedikit adegan dewasa sebelum menikah)
"beneran di apartemen lo? gimana kalo di mansion mommy aja? " saran key walau dalam hati kesenangan
"boleh" ucap nathan
'aduh kenapa harus setuju sih, tadi kan hanya bada basi, kan gak bisa tinggal bareng, harus cari cara supaya tinggal di apartemen 'batin key sambil berpikir
"ah tapi seperti nya enak apartemen aja karena nanti gue gak enak sama mommy" ucap key
"emm" ucap nathan sambil mengangguk membuat senyum key mengembang.
tak lama mereka sampai di apartemen nathan, saat ini key sedang menunggu nathan yg sedang memarkirkan mobilnya di lobi. beberapa menit kemudian nathan datang menghampiri key.
key langsung pura2 pusing nathan yg melihat nya khawatir.
"lo gpp? " tanya nathan khawatir sambil merapat key
"kepala gue pusing,sepertinya tidak bisa jalan deh" ucap key lebay namun nathan tidak memperdulikan itu dia langsung saja menggendong key ala bridal style menuju unit apartemen nya.