I Love You More Than Anything Else

I Love You More Than Anything Else
bab 79



...Baron dan Amalie sampai di sebrang gerbang mansion Alex...


" aku turun dulu " kata Amalie


" eeemm " jawab Baron mengangguk


" terimakasih kamu laki laki yang baik aku yakin suatu Hari nanti kamu akan menemukan perempuan yang Baik juga Baron " kata Amalie sebelum turun lalu Amalie memeluk Baron karna rasa terimakasih nya


Baron yang mendapat pelukan dari Amalie secara tiba tiba merasa kaget sekaligus terharu,baron membalas pelukan Amalie


" seandai nya aku boleh egois aku tidak akan mengembalikan mu pada suamimu Amalie, tapi aku lebih suka melihat mu tersenyum daripada melihat mu menangis " kata Baron dalam pelukan Amalie


" turunlah,maaf aku cuma bisa mengantar mu sampai sini ,aku akan pergi setelah melihat mu masuk ke dalam, pergilah aku melihatmu dari sini " lanjut Baron melepas pelukan Amalie


" sampai bertemu lagi lain waktu " jawab Amalie sambil turun dari mobil


Amalie berjalan menuju gerbang, setelah Amalie sampai di depan gerbang mansion Amalie berbalik melambaykan tangan pada Baron yang berada di sebrang gerbang mansion, saat Amalie sedang melambaikan tangan pada Baron,,, tiba tiba ada yang membekam Amalie dari belakang dan memasukan Amalie ke dalam mobil lalu mereka pergi dari depan gerbang secepat kilat melajukan mobil nya, karna takut katauan penjaga mansion Alex


Baron yang melihat kejadian itu menyuruh sopir untuk mengejar mereka dengan cepat


" oh siittt siapa mereka, seharus nya aku mengantarnya sampai dalam tak peduli apa yang akan Alex lakukan padaku yang penting Amalie kembali ke mansion dengan selamat,,,aakhhh sialan aku tidak tau kalo masih ada yang mengincar Amalie selain aku,,, cepat kejar mereka cepat jangan sampai kita kehilangan jejak nya " Baron mengumpat diri nya sendiri


Mobil Baron dan mobil penculik Amalie kejar kejaran, ternyata orang yang menculik Amalie tidak cuma satu mobil, dari belakang mobil Baron ada yang menhimpit dan menghalangi mobil Baron agar tidak mengejar mobil yang membawa Amalie


" tuan ternyata mereka gak cuma satu mobil, aku rasa penculikan nona Amalie sudah mereka rencanakan dengan matang " kata sopir Baron yang melihat mobil berdatangan dari belakang mereka dan terus menghimpit mobil yang Baron tumpangi supaya tak bisa mengejar mobil yang membawa Amalie


" iya aku rasa begitu, tak heran Amalie adalah istri dari Alexander Robert ataqin seorang miliarder dan bisnis nya di mana mana, wajar kalo musuh nya akan menggunakan istri dia sebagai alat menjatuhkan nya " kata Baron pada supir nya


" sekarang kita harus bagaimana tuan " tanya sang sopir


" terus peped mobil itu kita tidak boleh kehilangan jejak mereka " jawab Baron


baru saja Baron selesai berbicara


brrakkkk braakkkkk


mobil musuh menyenggol Karas mobil Baron sehingga mobil Baron terguling, kepinggir trotowar dan membuat Baron kehilangan jejak,,, tapi untung Baron tidak terluka parah dia nencoba keluar dari mobil


" apa tuan baik baik saja " tanya sopir Baron sambil keluar dari mobil dan membantu Baron yang kesusahan keluar dari mobil, karna posisi mobil nya terbalik


sopir Baron mendapatkan luka di kepala dan kaki nya sedangkan baron mendapatkan luka di punggung dan jidat yang mengeluarkan darah


" sialan dasar brengsek kita kehilangan jejak nya, telephone anak buah kita suruh kesini menjemput kita dan kerahkan semuanya untuk membantu kita mencari kemana mereka membawa Amalie " kata Baron sambil menahan rasa sakit nya


Alex dan erlan beserta anak buah nya mereka sedang di perjalanan dari vila Alex menuju mansion, karna Alex memutuskan untuk pulang ke mansion setelah Dia tidak menemukan Baron atowpun Amalie di vila Baron tadi, mereka ingin menyusun rencana untuk menemukan Amalie di mension nanti,,,tiba tiba di jalan erlan yang lagi menyetir melihat Baron berdiri di pinggir mobil yang terbalik bersama sopir nya


" bos lihat di depan sana bukan kah itu Baron " kata erlan


" ya kamu benar itu si brengsek Baron ayo cepat pinggirkan mobil nya sebelum Dia kabur dari kita " jawab Alex


" baik bos " jawab erlan sambil meminggirkan mobil nya tepat di depan Baron


Alex dan erlan turun dari mobil menghampiri Baron


" sittt apa lagi ini " gerutu Baron melihat Alex yang berjalan ke arah nya Dia sudah tidak bisa menghindar


buuuuhhhgggg


bhuuuhhhgggg


buhhgggggggg


suara bogeman dan tendangan dari Alex terdengar menghantam Baron


" dimana istriku brengsek, katakan padaku dimana Amalie cepat katakan " kata Alex setelah memukul Baron dan sekarang memegang kerah baju Baron yang Terkujur di tanah dan di tindih Alex


Baron sudah terluka masih mendapat luka dari pukulan Alex ,sudah jatuh ketiban tangga pula si Baron, heheee


erlan mencari Amalie dalam mobil tapi tidak menemukan nya


" percuma kamu tidak akan menemukan nya " kata sopir Baron pada erlan


" lepaskan dulu aku dan bos ku baru aku akan bicara " kata sopir itu


" jangan harap " jawab erlan sambil terus menahan sopir Baron


...beralih lagi pada Alex dan Baron ...


" kenapa kamu diam saja cepat katakan padaku dimana Amalie " kata Alex masih menindih Baron


" aku tidak tau " jawab Baron sambil mencoba melepaskan diri dari Alex


" jangan berbohong aku tau kamu yang menculik istri ku bajingan " kata Alex


" lepaskan aku Alex jangan buang waktumu istrimu dalam bahaya " teriak Baron pada Alex


" apa maksud mu " tanya Alex


" lepaskan dulu aku aku akan menjelaskan semua nya padamu kamu harus segera menemukan Amalie sebelum mereka menyakiti nya " jawab Baron


Alex mencoba melepaskan tangan nya dari baju Baron, dan bangun dari atas Baron, Alex mencoba memepercayai Baron, karna seperti nya Baron serius pikiran Alex


lalu Baron menceritakan semuanya pada Alex, dari awal Dia menculik Amalie sampai dia mengembalikan nya ke mension,, dan tentang apa yang terjadi pada Amalie sampai mobilnya bisa terbalik disini sekarang


" sekarang terserah kamu mau mempercayaiku atow tidak, mereka sudah merencanakan ini dengan matang sehingga mereka dengan mudah nya membuat aku kehilangan jejak mereka " kata Baron pada Alex


" jadi sekarang Amalie benar benar ada di tangan orang yang berbahaya,dan kamu tidak tau sekarang Dia di bawa kemana, semua nya gara gara kamu brengsek seandai nya kamu tidak menculik nya mereka tidak akan punya kesempatan menculik istriku " teriak Alex putus asa dia tidak tau harus mencari istrinya kemana


" dimana kamu sekarang sayang kemana lagi aku harus mencarimu " kata Alex pada dirinya sendiri


ring ring ring


suara HP Alex berdering ,lalu Alex mengangkat nya


"apakah sekarang kamu sedang kebingungan mencari istrimu " kata orang di sebrang telephone


" siapa kamu " tanya Alex


" kamu tidak perlu tau siapa aku, yang pastinya istrimu ada di tangan ku sekarang " jawab orang itu


" dimana istriku sekarang, jangan coba coba kamu menyentuhnya atowpun melukai nya, beritahu aku apa mau kamu " tanya Alex


" istrimu sangat cantik, aku jadi tertarik antara hartamu atow istrimu " jawab orang itu


" jangan coba coba untuk menyentuh Nya aku akan berikan apapun yang kamu minta, asal kamu mengembalikan istri ku tampa melukai nya " Kata Alex


" baiklah temui aku besok sore di gudang kosong di pinggir kota bawalah semua dokumen penting perusahaan mu, aku ingin menukar istrimu dengan perusahaan mu, jangan coba coba melapor polisi, atow membawa anak buah mu, datanglah sendiri, kalo kamu berani melapor polisi atow ketahuan membawa anak buah mu, aku tidak segan segan menyakiti atow bahkan membunuh istrimu " jawab orang itu


" baik aku akan menuruti semua perkataan mu, tapi kamu tidak boleh melukai nya, ijinkan aku bicara dengan nya sekarang supaya aku tau kalo kamu tidak membohongiku " kata Alex


" baiklah akan aku ijinkan kamu berbicara dengan nya sebentar saja " jawab orang itu sambil melospeker hp Nya dan membiarkan Alex bicara


" bicaralah pada suamimu " kata orang itu


Amalie menggeleng kepalanya ,tangan dan kaki Amalie di ikat


" aku bilang bicaralah " kata orang itu lagi menjenggut rambut Amalie


awwww aawwww, Amalie meringis kesakitan sambil menangis


" jangan sakiti Dia brengsek " teriak Alex di sebrang telephone yang mendengar Amalie menangis dan meringis kesakitan


" bicaralah padaku sayang katakan kalo kamu baik baik saja mereka tidak menyakitimu kan " Kata Alex di telephone


" jangan datang kesini sayang mereka orang jahat, jmereka tidak hanya menginginkan perusahaan mu, tapi mereka juga menginginkan nyawamu, jangan bahayakan nyawamu demi aku, aku mohon jangan datang " teriak Amalie sambil menangis di telephone


" aku tidak peduli dengan diriku sayang tungu aku akan menjemput mu disana sayang tunggu aku " kata Alex


" sudah cukup dramanya besok sore aku tunggu, besok aku kirimkan alamat nya " Kata orang itu lalu menutup telephone nya