I Love You More Than Anything Else

I Love You More Than Anything Else
bab 55



sesampai nya di rumah, kedua orang tua Amalie kaget melihat tangan Amalie yang terluka, karna sang kaka tidak memberi tau mereka atas apa yang menimpa Amalie


" sayang ada apa dengan tangan kamu ,kenapa kamu bisa terluka begini, amena tolong jelasin ke momy kenapa adik kamu bisa terluka, bukan kah tadi kamu bilang , Amalie dan Alex ke bioskop berdua makanya kalian pulang duluan " kata sang momy


" ada yang mau jelasin ke kita,apa yang terjadi " kata sang daddy


" auntie apa yang terjadi " Tanya elis


" maafin aku Mom, aku tidak ingin membuat momy Dan daddy khawatir, jika aku cerita terjadi sesuatu pada Amalie, makanya aku tidak memberi tau momy, kalo tadi di mall saat kami ingin menyimpan belanjaan ke bagasi mobil, tiba tiba Hendrick muncul dari belakang kami, Dan luka Amalie ini di sebabkan oleh nya " Kata amena menjelaskan


" apalagi yang dia mau dari Anak ku ini , kenapa dia gak bisa membiarkan Amalie hidup tenang, sebenar nya inilah yang aku takut kan sayang jika kamu kembali ke sini " kata sang momy


" seperti nya aku harus memberi dia pelajaran " kata sang daddy


" Mom Dad kalian jangan khawatir aku tidak apa apa, kita tidak perlu lagi berurusan dengan nya " jawab Amalie


" tapi sayang " kata momy nya


" Mom aku gak mau berurusan dengan masalalu aku lagi, aku ingin tenang menjalani hidup ku sekarang, dan aku ingin pokus pada masadepan ku bersama Alex " kata Amalie


" baik lah jika itu yang kamu inginkan sayang " kata sang daddy


" tenkyou Mom dad kalian selalu mengerti aku " jawab Amalie


" tidak perlu berterima kasih sayang itu semua sudah seharus nya kami lakukan untuk anak anak kami " kata sang momy


Amalie memeluk kedua orang tua nya dengan haru ,amena pun ikut memeluk mereka


" Mom Dad aku antar Amalie kekamar nya dia harus istirahat " kata Alex setelah mereka melepas pelukan nya


" pergilah nak " jawab kedua orang tua nya


" sayang I love you more than anything else " kata Amalie sambil memeluk Alex dengan erat


" tenkyou atas apapun yang kamu berikan untuk aku, aku tidak tau harus dengan apa mengungkap kan rasa ini untuk mu,kamu yang mencintai ku dengan seluruh jiwa mu, kamu yang melindungiku dengan sekuat tenagamu, kamu yang selalu memahamiku di setiap kondisiku, membuat aku tak bisa berkata apa apa selain * I love you more than anything else * " lanjut Amalie dalam pelukan Alex


" I love you more than anything else to honey " jawab Alex karna Alex gak punya kata kata lagi untuk menjawab penuturan Amalie


" sayang kamu masih belum memakai baju " kata Amalie


" aku lupa sayang saking panik nya tadi aku gak sadar kalo aku masuk ke klinik tampa mengenakan baju " jawab Alex


" ya aku tau,aku akan ambilkan kaos untuk kamu pakai, nanti kamu bisa masuk angin sayang kalo telanjang Dada terus, aku ambilin dulu " kata Amalie sambil melepas pelukan nya


" ini pakai " kata Amalie



lalu Alex memakai nya, dia terlihat tampan dengan kaos putih Nya


"Amalie yang terpesona dengan ketampanan kekasih nya itu, membuat dia tidak mau jauh dari Alex, sekarang aku mau kamu temani aku tidur disini " kata Amalie sambil memeluk Alex lagi


" tapi sayang apa kata orang tua mu nanti kalo aku tidur dengan putri mereka dalam satu kamar " jawab Alex


" ayolah sayang orang tua aku pasti akan mengerti ,lagian kita tidak pernah berbuat di luar batas ke wajaran, aku hanya ingin tidur memeluk mu, aku selalu merasa nyaman berada di pelukan mu " kata Amalie


" baik lah kalo itu mau kamu sayang " jawab Alex, Alex sebenar nya menolak karna Alex takut kalo dia tak bisa menahan diri,tapi Alex juga gak menyangkal Dia juga gak mau jauh jauh dari Amalie


merekapun tidur bersama di ranjang Amalie, dengan posisi tidur Alex memeluk Amalie, seperti biasa kalo mereka udah tidur berdua, udah gak inget apa apa lagi saking sama sama merasa nyaman berada di pelukan masing masing, mereka tidak akan mengingat apa apa langsung terlelap di alam mimvi 😊