My Sugar Baby Wife

My Sugar Baby Wife
masalah belum selesai



Kahiyang sangat bahagia ketika ia dinyatakan positif hamil, dengan usia kandungan 7 minggu.... Bian juga lega melihat kahiyang begitu bahagia, walaupun peristiwa penyekapan iyang sudah lama berlalu, tp kahiyang kadang masih suka memperlihatkan tatapan sedihnya atas kehilangan bayi dalam kandungan dan itu cukup menyiksa perasaan bian, hatinya sakit sangat.... Sangat sakit melihat kondisi kahiyang.....


Malam hari ketika bian sedang mengecek laporan keuangan perusahaan... Ia dikagetkan oleh kabar dari rachel kalo om juno dan om welly ngamuk karena mengetahui klo pelaku penyiksaan sang anak adalah bian.... Beruntung mereka tidak ada bukti.....


"Apa iyang sudah tidur? " Tanya bian pada kenneth yg sedang tiduran di sofa dengan kahiyang berada di pelukannya....


"Dia sudah terlelap.... Ada, apa? " Tanya kenneth yg curiga melihat raut muka bian.... Sang adik ipar menjelaskan  apa yg terjadi...


"Seharusnya kamu bunuh saja alfin... Dia pasti pada akhirnya koar koar juga " Ucap kenneth...


"Kahiyang tidak akan suka klo  saya bunuh orang" Ucap bian sambil menghela nafas....


"Ini tentang kahiyang dan anak mu... .....calon keponakanku,dan akan menjadi cucu pertama papa,cukup konsentrasi dengan masalah dsana, saya sarankan kamu minta tolong papa. ... " Ucap daniel menyela.


"Betul... Kamu butuh papa....biar iyang kita jaga.... Jangan khawatir iyang akan aman di" Ucap kenneth.


"papa akan ikut kamu,papa akan bantu kamu membereskan welly sama juno"ucap bima.


"om kenal mereka?"tanya bian.


"papa menyelidiki keluarga yg menikahi anak papa,tentu papa harus tau latar belakang kamu,dan papa menemukan siapa dalang pembunuhan orang tua kamu,apa kamu kira meninggalnya orang tua kamu karena kecelakaan tunggal?"tanya bima.


"saya memang curiga,orang tua saya dibunuh...."ucap bian.


"welly iri karena selalu papa kamu yg dipercaya untuk menangani tender besar,sedangkan juno sakit hati karena yg menikahi mama kamu ialah papa kamu,pdhl sudah lama juno naksir dan ngejar ngejar mama kamu....."ucap bima.


"jadi begitu permasalahannya.....itu kenapa mereka selalu membully saya dan adik saya"ucap bian.


"dini hari  kita  akan berangkat menuju indonesia,pesawat sudah saya siapkan..."ucap bima.


"siapa yg mau ke indonesia?"tanya kahiyang serak suara khas bangun tidur.


"dih kok bangun"ucap kenneth 


"bau nya beda....jadi kangen bau khas yg lama"ucap tisa sambil tersenyum jahil lalu bangun dr tidurnya berjalan menuju bian dan duduk dipangkuan bian setelah itu menyembunyikan kepalanya di ceruk leher bian.....kenneth hanya geleng geleng...


"sayangnya mas.....dengerin mas ya,di jakarta ada beberapa masalah yg harus mas tangani sendiri,jd mas sama papa kamu mau ke indonesia 3 jam lagi,kamu ga boleh ikut karena usia kandungan kamu masih rentan....mengerti"ucap bian lembut tp terkesan memerintah.


"klo iyang tetep mau ikut gimana?"tanya kahiyang merajuk dengan jari jari tangan bermain di sekitar leher bian.


"sayang.....jangan bikin mas seret kamu ke kamar ya"ucap bian menggeram....kahiyang pun cengengesan karena berhasil ngerjain bian....


"dsini aman..ada kakak kakak kamu.....banyak anak buah papa juga dsini....apalagi daniel skr udah pindah tugasnya disini jadi aman,belum juga ada kak kenneth yg akan menemani kamu siang dan malam"ucap bima menjelaskan.


"baiklah...tp klo uda bres jemput iyang ya"ucap kahiyang,bian pun mengangguk sambil menciumi hidung mungil kahiyang.


"jangan khawatir,kalo situasi aman kaka akan antar kamu pulang"ucap daniel.


"daniel kamu jangan dlu kerja atau prakter di rumah sakit....papa mau cuman kamu dokter yg memantau kehamilan iyang,konsultasi juga dengan dokter kandungan"ucap bima.


"baik pa"jawab daniel singkat.


"kenneth kamu klo ga ada hal yg penting,ga usah ke perusahaan jaga kahiyang jangan luput dr pandangan mu,kecuali situasi penting  baru ke perusahaan,itu pun bawa serta kahiyang"ucap bima,kenneth pun mengangguk....


Kedatangan bian yg didampingi oleh bima sakti angkara mengundang banyak perhatian para pemegang saham, pasalnya ternyata sang mertua terkenal cukup bengis,di dunia hitam siapa yg tidak kenal angkara.........


Setibanya di jakarta bian langsung membereskan kekacauan dengan cara mendatangi rumah om welly dengan om juno, setelah sebelumnya bian dibawa oleh mertuanya menemui mafia indonesia yg sangat terkenal yaitu dominic kei...


" Angkara... Kau datang tepat waktu"ucap dominic, Bima hanya mengangguk


"Apa yg kamu punya buat saya? " Tanya bima...


"Ini semua bukti data  kasus pembunuhan briana dan andreas wijaksono... Bukti ini cukup untuk membuat mereka mendekam dipenjara... "Ucap dominic sambil menyerahkan dokumennya...


" Saya mau lebih dr  ini... Saya ingin mereka mendapat hukuman setimpal atas kematian...orang tua saya"ucap bian.


"Menantu saya.... Suami dari anak bungsu saya,juga anak dr briana dan andreas" Ucap bima...


"Saya baru tau kamu punya anak perempuan, baiklah....anggap saja ini hadiah pernikahan. ... Kamu jebloskan dlu mereka kepenjara....... Klo Mereka sudah ada dipenjara, sisanya saya yg urus" Ucap dominic... Bian pun mengangguk....


#   macau   #


"Gimana? Suka makanannya? Bikin mual ga? " Tanya kenneth cemas karena seharian ini kahiyang selalu muntah setiap diisi makanan...


"Uda ga... Enakan, saladnya enak, iyang suka.... " Ucap kahiyang dengan mulut penuh makanan,


"Pelan pelan sayang " Ucap kenneth lembut....


"Iyang lapar kak, capek iyang muntah terus.... " Ucap kahiyang...


"Ga akan lama kok sayang... Palingan sampai kehamilan 3 bulan" Ucap daniel yg datang dengan membawa susu dan itu membuat iyang  sebal...


"Iyang ga mau Ih..... " Ucap iyang langsung bersembunyi di punggung tegapnya kenneth...


"Sedikit aja sayang ini buat pertumbuhan dede bayinya" Ucap daniel sambil berjalan mendekati kahiyang, saking ga mau iyang pindah bersembunyi di dada kenneth dengan kedua tangan memeluk pinggang..


"Ga usah dipaksa... Nanti dia muntah lg" Ucap kenneth sambil balas memeluk iyang...


"Buat pertumbuhan bayinya . ...kenneth" Ucap daniel geram.... Kenneth hanya memandangi daniel dengan tatapan tajam....


"Baiklah.... Baiklah..... Tp nanti minum vitamin c ya.... Kamu ga ada riwayat asam lambung khn? " Tanya daniel... Kahiyang hanya menggeleng tp masih berada di pelukan kenneth...


"Ya uda ayo makan lagi, nanti abis makan kita jalan jalan" Ucap daniel....segera kahiyang menghabiskan makananya lalu segera bergati pakaian.


" kamu pergi aja duluan nanti saya nyusul"ucap kenneth datar.


"mau apa,nanti kahiyang protes lagi kamu ga ikut"ucap daniel.


"cuman mau menyelesaikan sesuatu"ucap kenneth


"raisa dan alfin?"tanya daniel,kenneth pun mengangguk.


"mereka memang harus dilenyapkan,klo mau sekalian dengan ayah tiri kahiyang,dia yg selama ini siksa kahiyang dari kecil,laki laki ******* itu.......kamu harusnya liat luka luka yg berada di badan adik kita....."ucap daniel kesal,kenneth hanya diam 


"apa pengaruhmu hanya sebatas macau?tidak sanggup membereskan yg di indonesia?"tanya daniel menyindir.


"apa kamu bosan hidup?"tanya kenneth sinis,daniel hanya terkekeh...


"baiklah,kamu pergi aja,nanti saya yg urus iyang...."ucap daniel.


"kak kent mau kemana?"tanya kahiyang.


"mau pergi sebentar ya ,nanti sayangnya kent sama ka daniel jalan jalannya,klo urusan uda bres kakak nyusul"ucap kenneth sambil memeluk pinggang sang adik.


"tp ga lama khan?"tanya kahiyang


"ga akan......khan ada ka daniel"ucap kenneth


"kaka jinak kok,ga akan gigitin kamu,segitu sayangnya sama ka kent."ucap daniel sambil mengusap usap kepala kahiyang...


kahiyang menghela nafas,lalu melepaskan pelukan kenneth,sesudah itu balik memeluk kak daniel dan ka kenneth...dengan tangan kiri berada di leher ka daniel dan tangan kanan berada di leher kak kenneth....


"iyang sayang kalian,iyang seneng ternyata punya kakak ...udah ganteng,baik lagi...iyang dulu waktu di jalanan suka menjajakan makanan kadang klo lagi sepi pembeli iyang suka ngelamun gimana rasanya punya keluarga yg terdiri dr ayah,ibu dan kaka yg bersedia melindungi kahiyang,bukannya mukulin iyang"ucap iyang sambil meneteskan air mata....kahiyang pun menangis....


"di sisa hidup ini,kaka bakalan lindungi iyang,kaka bakalan terus disisi iyang....jangan sedih lagi ya"ucap daniel sambil mengecup mata kiri iyang yg terus menteskan air mata.


"iyang segalanya buat kaka.....disisa hidup ini kaka akan buat kamu bahagia,tidak peduli sudah ada bian disisi kamu...."ucap kenneth sambil mencium mata kanan yg juga terus meneteskan air mata.