
Waktu terus berjalan... hari demi hari ku lalui dengan kebiasaan yang sama... ngaji lalu tidur,, dah tidur lalu makan.. dah makan ngaji lagi.. begitu seterusnya hingga tak terasa waktu sudah hampir mendekati Bulan MUHARAM..
Yang mana bulan ini adalah bulan awal di kelender Hijriah... maka jika melalui tanggal satu MUHARAM maka itulah hari pergantian tahun di kalender islam ya itu hijriah dan sering disebut juga Tahun Batu Islam..
Nah biasa nya di bulan ini sering banyak kegiatan... Bagi kami yang hidup di komplek pesantren tentu saja sudah jadi hal biasa jika banyak sekali acara yang akan terjadi,, seperti Perlombaan pertimbangan santri di bidang quran ,, Kitab Kuning,, ceramah,, Penjelasan dari kitab kuning yang di sebut juga.. (Bashul kutub) ya itulah namanya... Dan juga Murotal al Quran,, dan masih banyak lagi,, Dan juga untuk menambah kejenuhan saat perlombaan kami para santri putra atau pun putri sering membuat kreasi di tengah tengah perlombaan supaya kami tidak terlalu jenuh saat perlombaan berlangsung...
Saat bulan Dzulhijjah habis dan malam 1 Muharram di malam itu lah malam tahun baru islam dan hari tanggal 1 muharram itulah hari pertama tahun baru islam...
Kami selaku santri selalu berharap keterbaikan di tahun baru islam ini... mencoba memperbaiki diri menjadi lebih baik,, mencoba membuka lembaran baru yang lebih baik,, dan mencoba memperbaiki diri dari tahun kemarin di tahun ini....
Beberapa bulan kebelakang sebelum bulan muharram tiba...
Karna aku masuk dari bulan syawal setelah lebaran,, ya tk akan terasa bulan yang ters berganti dan hari hari yang telah berlalu seperti jarum jam yang terus berputar terasa sangat cepat dan terasa...
Saat aku turun dari tangga,, terlihat banyak orang sedang berkumpul di dekat papan pengumuman.. Karna akupun penasaran akhirnya aku memutuskan untuk turun ke bawah dan melihat apa yang tertulis di papan pengumuman itu....
"Teh ,, apa yang tertulis di papan itu..???" tanya ku pada si teh santi uo yang sudah habis melihat dari papan pengumuman itu,,,
"Oh,, itu pemberitahuan persiapan buat perlombaan bulan muharram sekaligus p3sebagian kelas nya juga..." ucap th Santi uo...
Aku pun menyelinap ke kerumunan karna saking penasaran nya....
"Siapa sih ini main menyelinap ajah.." ucap seseorang yang tak sengaja tersenggol oleh ku...
"Maaf kak.." ucap ku,,, sambil mempokuskan mataku ke arah kertas yang menempel di papan pengumuman itu...
perlahan lahan orang yang berada di papan pengumuman itu pun berbubaran setelah tahu nama mereka di kelas mana...
kertas itu bertuliskan beberapa kelas... ada 'Aliah,, Stanawi,, dan Ibtida...
Aku lihat di bagian kelas ibtida karna biasanya murid baru kaya aku pasti di tempatkan di kelas ibtida artinya kelas pemula atau kelas satu...
yang benar saja sat aku cari ada di urutan ke 8 setelah nama Aliatussa'adah nama santri wati yang baru kya aku kalau gak salah dia di RC 08 bersama De mila...
setelah aku dapat namaku dan urutan nya aku pun kali ke atas menuju RC 05 karna ada yang ketinggalan saat aku mau ke madrasah tapi terhalang oleh papan pengumuman itu,,
Akupun langsung mengambil yang tertinggal dan langsung menuju ke madrasah sambil menunggu berdoa dhuha..