Best Mom

Best Mom
Bab 76



" Siapa suami dari nona Amanda ?" ucap dokter itu


" Saya suami nya !" jawab Louise, Louise dan para sahabat Manda berdiri menghampiri sang dokter itu.


"Nona Manda baik baik saja, dia pingsan karena tubuhnya lemah diakibatkan mual mualnya. Itu bisa dimaklumi karna saat ini nona Manda sedang hamil muda. Tadi saya sudah memberikan infusan vitamin untuk nona Manda, anda bisa membawanya pulang saat infusan itu sudah selesai. Sekarang nona Manda masih belum sadar, kalian bisa melihat nya kedalam ." ucap dokter itu menjelaskan


"Terima kasih " ucap Louise


Louise dan para sahabat Manda segera masuk keruangan untuk melihat keadaan Manda, sedangkan Ryan diperintah Louise untuk menyelesaikan administrasi nya itu.


Didalam ruangan Manda masih tertidur dengan lelap, mereka kasihan melihat wajah Manda yang memucat.Tapi mau gimana lagi, itu udah resiko jika hamil muda..


"Tolong handel semua pekerjaan Manda di perusahaan, nanti aku akan membantu jika kamu mengalami kesulitan.. Karena Manda untuk sementara waktu tidak aku perbolehkan bekerja dulu sampai kondisi nya memungkinkan." ucap Louise kepada Siska


Siska pun mengangguk setuju, bahkan para sahabat laki lakinya pun menawarkan untuk membantu nya jika menangani proyek besar nya.


Louise pun setuju soal itu, dan dia berterima kasih kepada sahabat sahabat istri nya itu.


Dia bersyukur bahwa sang istri memiliki sahabat yang sangat menyayangi nya, walaupun sebelum nya dia sangat cemburu dengan kedekatan mereka tapi sebisa mungkin Louise mengerti karena sebelum hadir nya Louise, para sahabatnya lah yang melindungi sang istri lebih dulu. Dan Louise harus mengerti itu.


Amanda pun mulai tersadar dan dia mengerjapkan mata nya perlahan lalu membuka mata indah nya itu, dia melihat sudah ada suami dan para sahabat nya di sana.


" Sayang " ucap Manda lemah


Suara Manda langsung membuat mereka menoleh ke arah Manda secara bersamaan.


" Sayang, kamu sudah sadar ?" tanya Louise


"Manda, kau baik baik saja ?" tanya para sahabat Manda bersamaan


Manda yang melihat seluruh sahabat dan suami nya itu mengkhawatirkan dirinya pun tersenyum, betapa beruntung nya dia memiliki mereka semua.


mereka semua sama sama menghela nafas panjang tanda lega, karena melihat Manda sudah sadar dan dalam kondisi baik baik saja.


" Apa kamu merasakan sesuatu yang tak enak ?" tanya Louise lagi memastikan kondisi sang istri


Manda hanya menggelengkan kepalanya dan tiba-tiba dia menangis.


Louise dan yang lainnya kaget karena melihat Manda yang tiba tiba saja menangis, ada apa ini ??


" Hatinya mulai sensitif lagi " ucap Louise dalam hati


Manda tetap menangis dan semakin terisak, mereka semua menjadi panik takut Manda merasakan sakit lagi.


"Kau marah padaku ?? hikz" ucap Manda yang membuat semua terkejut, termasuk Louise.


" Apa maksudmu sayang ??" ucap Louise lembut


"Kau mematikan telpon ku secara sepihak dan tak mau mengangkatnya lagi.. kau jahat. hikz, kau marah padaku bikz" jawab Manda yang


" mau mengangkatnya lagi.. kau jahat. hikz kau marah padaku, hikz " jawab Manda yang semakin terisak.


Louise menarik nafas panjang dan menghembuskannya dengan kasar, ini memang termasuk kesalahannya karena dia tak sadar dengan kesensitifan sang istri saat ini malah memilih untuk merajuk dan hasil nya malah membuat istri nya begini.


...🌹🌹🌹🌹...


...Jangan lupa Like dan Vote...


...Terima kasih...


Jangan lupa mampir ke cerita ku yang lain nya ya kak