
Manda hanya menghembuskan nafas nya pelan, dia sudah menduga ketika kabar pernikahan nya dan Louise terekspose di media .Para sahabat nya itu pasti akan langsung mencari diri nya..
"Terus, kau katakan apa pada mereka ?!" tanya Manda melirik kearah Nina
" Saya tidak menjawab apa apa.. karena mereka langsung ditemui oleh wakil CEO nona Siska." terang Nina lagi
"Baiklah..." ucap Manda
"Nanti atur waktu untuk pertemuanku dengan para sahabat recehku itu !" sambung Manda lagi
Manda pun langsung menoleh kebelakang melihat suaminya, dia lambaikan tangannya memberi kode agar Louise cepat datang.
Benar saja setelah kode itu, Louise langsung berjalan cepat menghampiri sang istri.
"Ada apa sayang ?? apa ada yang sakit.." Tanya Louise panik
"No.. aku hanya ingin bergandengan denganmu.. “ ucap Manda lembut langsung menggandeng manja lengan suaminya itu
Louise pun tersenyum melihat tingkah Manda yang menggemaskan itu.
"Tadi kau melepaskan gandenganku, dan lebih memilih Nina ??" ucap Louise menggoda sang istri
"Itu, karena aku rindu Nina.." ucap Manda melirik suaminya
" Apa nyonya Manda tidak merindukan aku yang tampan ini" ucap Ryan menyela pembicaraan bos nya itu, dan langsung menutup mulutnya karena dia kelepasan bicara.
Louise yag mendengar ucapan Ryan langsung menatap tajam asistennya itu, yang berani minta di rindukan oleh istri tercintanya.
" Apa kau sudah bosan menjadi asistenku !!! " ucap Louise tajam menatap Ryan
Ryan yang melihat tatapan membunuh bosnya itu hanya menelan ludahnya kasar, dia merutuki kebodohannya itu yang berbicara tidak tidak sehingga bosnya saat ini dalam mode sangat menyeramkan !!
Manda dan Nina yang melihat tingkah kedua orang itu hanya terkekeh pelan, sungguh pemandangan yang lucu !!
Manda pun kasihan melihat Ryan yang gugup karena tatapan tajam suaminya itu, dia langsung menarik lengan Louise dan mengalihkan pandangan Louise agar melihat kearah nya.
Louise yang menerima gerakan dari sang istri pun langsung merubah mode seram nya menjadi tatapan penuh cinta.
Ryan yang melihat raut wajah bos nya yang sudah berubah itu, langsung menghela nafas pelan.
" untunglah.. aku selamat kali ini !" ucap Ryan dalam hatinya
Ryan dan Nina langsung mengikuti kedua bos nya itu kearah mobil jemputan mereka.
Louise memerintahkan Ryan untuk membawa mereka ke rumah sakit dulu sebelum pulang, karena dia harus memeriksakan keadaan calon bayi mereka.
Ryan dan Nina sempat terkejut awal nya karena mendengar Louise ingin diantarkan kerumah sakit, tapi mereka hanya menyetujui semua perintah bos nya itu tanpa menanyakan alasan nya.
Sesampainya mereka di rumah sakit, Louise langsung membawa Manda kearah ruangan dokter kandungan, sebelumnya Louise meminta Nina dan Ryan menunggu mereka di mobil saja tidak usah ikut turun karena dia hanya ingin berdua dengan Manda untuk memeriksakan kandungan istri cantik nya ini.
Dan saat ini mereka sudah berada di depan ruangan dokter Obgyn untuk menunggu giliran mereka masuk kedalam, walaupun mereka berdua merupakan orang penting dan sangat terkenal tapi mereka tidak bersikap arogan. Mereka tetap menunggu giliran harus menggunakan kekuasaan Louise yang sebenar nya sangat mudah untuk langsung masuk kedalam tanpa harus mengantri seperti ini.
...🌹🌹🌹🌹...
...Jangan lupa Like dan Vote...
...Terima kasih...
Jangan lupa mampir ke cerita ku yang lain nya ya kak