
Keesokan harinya,hari perburuan
Dong Dong Dong,suara lonceng yang berbunyi sangat keras dan nyaring sekali lonceng berbunyi tiga kali menandakan untuk semua murid ajaran formasi sekte empat ajaran segera berkumpul di lapangan aula utama sekte.
mendengar lonceng itu berbunyi para murid pun langsung berhamburan menuju ke lapangan aula utama,mereka pun berbaris dengan rapi.
Para tetua master formasi sekte pun mulai menyampai kan,bahwa perburuan monster akan segera di laksanakan dan para murid di minta untuk segera mempersiapkan diri.
"Salam para murid ajaran formasi sekte empat ajaran"ujar tetua
"Baik lah para murid,hari ini akan kita laksanakan kegiatan rutin kita yaitu berburu binatang monster di pengunungan monster,siswa silakan mempersiapkan diri dan naik ke kapal yang sudah di siap kan" ujar tetua
"kalian akan di dampingi oleh empat orang tetua,lakukan!"ujar tetua
"siap tetua"ujar seluruh murid kompak
Murid murid itu pun langsung bergegas dan naik ke kapal terbang,mereka di dampingi oleh empat orang tetua untuk mengantar mereka sampai pintu masuk pegunungan monster.
"Karena semua murid sudah naik,ayo kita berangkat"ujar tetua yang mendampingi mereka.
mereka pun berangkat ke pengunungan monster itu,perburuan binatang monster ini dangat penting di lakukan secara berkala karena itu sangat membantu para murid untuk latihan bertarung secara langsung,itu juga membantu murid mendapat kan pengalaman langsung.
Beberapa waktu pun berlalu,mereka pun sampai di pintu masuk pegunungan monster,para tetua pun mulai menjelaskan apa saja hal yang harus mereka perhatikan saat di dalam sana.
"baik murid murid,kita sudah sampai.Saat di dalam sana kalian akan di kirim oleh formasi dan kalian masing masing akan mendapat kan plat,saat kalian dalam bahaya atau ingin keluar dari pengunungan itu,kalian bisa menghancurkan plat nya itu secara otomatis mengirim kalian kembali"ujar tetua.
"gunung ini bukan tanpa alasan di namakan sebagai pengunungan monster,di sana banyak sekali monster dan itu terbagi menjadi lima level,kalian harus mengalahkan nya agar mendapat kan inti monster"ujar tetua
"baik lah bersiap lah kalian akan segera masuk,semoga kalian selamat dan beruntung"ujar tetua.
Murid akan masing masing di berikan plat untuk mereka bisa kembali ke pintu masuk atau ke luar dari pengunungan monster.
pegunungan monster bisa di katakan sebagai arena untuk memperkuat dan melatih diri,walaupun pegunungan monster sangat berbahaya namun keadaan itu setara dengan sumber daya yang tersimpan di dalam nya.
selain inti monster yang bisa di dapat kan,pengunungan monster juga banyak di tumbuhi oleh berbagai jenis tumbuhan obat mujarab.
dan inti monster itu sendiri sangat bagus untuk kultivasi.
murid murid di berikan waktu satu minggu untuk berlatih di sana,sebalik nya untuk murid yang sudah tidak sanggup mereka di izin kan kembali dengan menghancurkan plat yang sudah mereka terima sebelum nya.
Perburuan binatang Monster pun di mulai.
Bagi Li mu yan yang baru pertama kali mengikuti perburuan ini,saat dia masuk ke pegunungan monster dia merasakan aura yang kuat sekaligus damai.
Namun Li mu yan merasa seakan di perhatikan dari segala arah.
Saat mereka melewati pintu masuk,mereka akan di kirim secara acak oleh formasi,jika merek beruntung mereka akan di kirim dengan posisi yang dekat dengan rekan mereka.
Li mu yan saat ini di kirim terpisah,tidak ada seorang pun yang di kirim oleh formasi yang jarak nya dekat dengan Li mu yan,dan Li mu yan akan memulai perburuan nya sendiri.
Saat Li mu yan jalan dia tiba tiba di kepung oleh tiga ekor serigala yang badan nya sangat besar dan menyeramkan.
karena ini adalah pengalaman pertama Li mu yan,saat dia berhadapan dengan binatang monster itu dia sempat membeku,itu adalah respon yang sangat wajar dan wajib bagi seseorang yang baru pertama kali melihat atau bertemu binatang monster.
"apa itu serigala,sangat besar bahkan aku seakan tidak bisa bergerak.Tidak tidak boleh seperti ini"ujar Li mu yan sambil berusaha bergerak.
"mereka seakan akan memakan ku hidup hidup"ujar Li mu yan gugup.
Li mu yan terus berusaha tenang dan dia pun mulai bisa bergerak kembali.Li mu yan pun memulai pertarungan nya dengan binatang monster itu.
Li mu yan menang dengan cukup mudah?.itu berbeda dengan yang di pikir kan oleh Li mu yan dia berpikir akan cukup sulit melawan nya.
karena Li mu yan bertumbuh dan bertambah kuat tanpa dia sadari.
"apa,mereka tidak terlalu sulit di kalahkan atau mungkin karena ini adalah binatang monster level rendah?,sudah lah ambil saja inti monster nya"ujar Li mu yan sambil mengumpulkan inti monster itu.
saat binatang monster berhasil di kalah kan,ini monster itu secara otomatis akan keluar dari tubuh nya,inti monster itu berbentuk kristal yang bercahaya,itu melayang di atas mayat monster.
binatang Monster juga di bagi berdasar kan kekuatan nya atau sering di sebut level mereka.
Semakin kuat level monster itu,kekuatan yang terdapat di dalam inti monster nya juga semakin kuat.
Li mu yan mencoba mengunakan inti monster itu,dan itu menambah jumlah Qi di tubuh nya stamina dan kekuatan nya juga bertambah.
"ternyata ini adalah fungsi ini monster ini,bahkan ini inti monster yang lemah bagaimana dengan monster yang level nya tinggi,ini saja sudah lumayan"ujar Li mu yan
"sudah lah ayo lanjut berjalan dan berburu"ujar Li mu yan.
Li mu yan pun lanjut berjalan,dia mengumpulkan inti monster dan menemukan beberapa tumbuhan obat mujarab.
Saat Li mu yan dia tiba tiba di hadang oleh beberapa orang itu membuat Li mu yan bingung dengan situasi itu,namun di belakang orang itang itu Mu fai muncul dan berjalan ke depan mereka.
Itu adalah anak buah Mu fai,Mu fai adalah senior satu tingkat di atas Li mu yan di ajaran formasi entah kenapa dia selalu menggangu Li mu yan kemanapun dia pergi.
namun selama ini Li mu yan hanya mengabaikan Mu fai saja,namun untuk saat ini dia sudah kelewatan,bahkan menganggu Li mu yan saat di pengunungan monster
Li mu yan sudah tidak bisa mentolelir hal ini,dia harus di beri pelajaran.