Fantasy World

Fantasy World
bab 13



aku akan mengajarimu dasar sihir shizu!


ke esokan harinya, "ayo ren cepatlah bangun! kau juga cepatlah bangun yui!


semenjak yui tinggal bersama ren, shizu sudah tidak bisa lagi tidur di kasur ren, kerena yui lah yang tidur bersama ren,


iya! iya! aku bangun kok! "biarkan saja yui tidur! sepertinya ia masih kelelahan setelah puas berlarian tadi malam!


beberapa saat kemudian, yui! ayo bangun! bagaimana ini ren dia tidak mau bangun? "biar aku saja yang membangunkan nya shizu! "yui bangun! "hari ini kita akan pergi jalan jalan!


"jalan jalan! tiba tiba ia langsung bangun, yui ikut! yui akan bersiap siap sekarang! "kakak shizu bantu yui siap siap! baik! ayo kita mandi dulu yui!


setelah selesai bersiap mereka sarapan sebentar dan akhirnya pergi menuju ke hutan, "kita mau pergi ke mana hari ini papa? kita hari ini akan pergi memetik buah di hutan dan membantu kakak shizu belajar sihir! "wah! yui tidak sabar lagi ingin memetik buah!


sesampainya di hutan, "kita sudah sampai yui! ini dia tempatnya! bagus kan? "wah!!! indah sekali papa! yui terkagum kagum, "kau benar yui di sini indah sekali! ucap shizu, "aku menemukan tempat ini ketika sedang memetik buah di hutan ini! jadi sekalian saja kalian ku ajak ke sini!


'papa! yui mau bermain? "ya bermainlah tapi jangan terlalu jauh ya! kalau ada apa apa langsung berteriak ya! "ya papa!


ayo kita juga berlatih shizu! "baik ren!


shizu coba kau fokuskan lah energi sihir /mana, ke arah telapak tangan mu! maka kau akan tau sihir apa yang cocok untukmu! benarkah ren aku akan mencobanya!


shizu mulai memfokuskan energi sihirnya dan telapak tangan nya mengelarkan cahaya yang berwarna merah, "sudah cukup shizu! "baik ren!


"aku sudah tau sihir apa yang cocok untuk mu!  "kau cocok menggunakan sihir api shizu! kalau kau ren? kau cocok menggunakan sihir apa ren? aku juga tidak tau lagi shizu sejak saat itu energi sihir yang mengalir di tubuhku ini terus ber ubah ubah!


baiklah! aku akan mengajarimu beberapa sihir yang mudah di pelajari! sihir apa itu ren?


karena kau cocok menggunakan sihir api! kenapa kita tidak coba fire bolt/ (bola api) saja! sihir ini sangat mudah di gunakan shizu! kau hanya perlu mengalirkan mana mu ke telapak tangan mu saja dan fire bolt, bum! seperti ini! mudah kan!


aku tidak paham dengan apa yang kau jelaskan ren! baiklah sekali lagi ya! ren mengulang penjelasan itu beberapa kali hingga akhirnya shizu mengerti, "baiklah ren aku sudah mengerti sekarang akan ku coba!


fokuskan semua mana ke telapak tangan dan fire bolt, bum!!! "yey aku berhasil ren!


bagus shizu sekarang kau hanya perlu mengatur aliran mana mu saja!


setelah beberapa saat berlatih akhirnya shizu mulai lancar menggunkan sihirnya, "shizu! yui! kita istirah dulu! kita makan sian dulu lalu setelah itu kita kembali beraktifitas lagi! "baik papa!"ya ren!


iya! nanti kalau shizu sudah besar pasti papa akan ajarkan pada yui sihir yang lebih hebat lagi! "kalian berdua makan saja dulu! nanti saja berbicaranya! "baik! jawab mereka berdua,


ketika ren dan yang lain asik menikmati kedamaian,


di kerajaan diamon#


apa kalian sudah menemukan dua budak yang melarikan diri itu? "maaf yang mulia kami tidak dapat menemukan mereka! kami sudah mencari hampir di semua tempat! tapi kami tidak ada menemukan tanda tanda ataupun jejak kaki mereka!


brak! ia menghempaskan meja, kurang ajar!!!  riddick! kemarilah kau! ada apa yang mulia? "cepat kau selidiki dan cari di mana keberadaan dua budak ku yang berharga itu! aku tak perduli kau mau mencari mereka di mana yang penting kau harus menemukan mereka! "baik yang mulia! baru saja dia mau pergi, tiba tiba keadaan gawat terjadi,


gawat yang mulia! ucap seorang pasukan kerajaan, "ada apa lagi? "saya membawakan laporan dari pasukan yang berjada di benteng barat kerajaan! mereka melihat sekelompok monster yang di pimpin oleh beberapa iblis kelas atas sedang menuju ke kerajaan! yang mulia! "brengsek! riddick! cepat bentuk pasukan dan pergilah ke benteng barat dan bunuh semua monster dan iblis yang ada di sana! "baik yang mulia! "saya mohon undur diri!


kembali ke ren#


setelah selesai makan siang akhirnya mereka pergi memetik buah, hiyat! ku rasa sudah cukup segini saja buahnya! ayo kita kembali! hari sudah mulai sore! besok saja kita lanjutkan shizu! "baik ren!


akhirnya mereka pulang ke penginapan! sesampainya di sana, mereka membersihkan diri dan menyantap makan malam, setelahnya mereka tertidur pulas karena kelelahan, akhirnya mereka tidur juga, ren yang pura pura tidur akhirnya bangun, dan ia mengendap ngendap keluar dari kamar dan ia berlatih cara menggunakan pedangnya, ia belajar jara menyelimuti pedangnya dengan aura hitam nya, agar serangan pedangnya menjadi lebih kuat lagi, setelah hampir semalaman berlatih, karena ren sudah kelelahan akhirnya ia memutuskan untuk kembali dan mengistirahatkan tubuhnya,


ke esokan harinya#


ren! yui! bangun! ini sudah pagi! "sebentar lagi shizu! "aku masih mengantuk! ren menutup dirinya dan yui dengan selimutnya, "cepatlah bangun ren! "kau kan bilang padaku akan melatih ku lagi hari ini! "baik baik aku akan bengun sekarang! "yui bangun! kita akan ke hutan lagi hari ini! ren menggoyang kan tubuh yui,


hoah! yui masih mengantuk sekali papa! "tapi yui tidak mau di tinggal sendirian di sini! jadi yui akan bangun!


mereka pun mulai berlatih setiap harinya, tak terasa sudah satu bulan berlalu sejak pertama kali mereka berlatih, mereka melalui berbagai macam tantangan dan halangan, dan akhirnya shizu, telah berhasil menggunakan sihir sepenuh nya,


fire bolt! bum' bum' bum' "ren menghindari serangan shizu dan berusaha menyerang shizu, "barier! ctang! suara senjata ren yang menghantam pelindung shizu,


"akhirnya kau dapat menguasainya juga ya shizu! "ya ren! ini semua kan berkat kau juga! yang tak henti melatihku! oh iya dan juga yui yang terus memberikan semangat untuk kakak! sambil tersenyum ke arah yui,


terimakasih yui! kakak sayang kamu! sambil memeluk yui, "yui juga sayang kakak!


shizu! yui! ku rasa kita akan pergi meninggalkan kota ini! dan kita akan berpergian ke berbagai macam tempat! "kenapa kau ingin pergi dari tempat ini ren? bukankah kita aman jika berada di sini! "ya! benar kata kakak shizu, papa!


tapi aku merasakan sesuatu yang akan terjadi di kota ini!