
setelah hasil test DNA keluar,daniel mengunjungi mertuanya sekaligus teman lamanya ditemani reynold...
# poernomo corp #
"daniel,suatu keajaiban seorang pengusaha terkenal seperti kamu mau repot repot berkunjung,dengan kamu lg rey"ucap arnold.
"ada sesuatu yg penting yg musti saya sampaikan"ucap daniel
"ini menyangkut hidup om"ucap reynold menimpali
"kenapa?"tanya arnold singkat.
"anak kamu masih hidup"ucap daniel singkat sambil menyerahkan hasil test DNA nya arnold pun membukanya dan membacanya...sambil membaca hasil test,daniel menceritakan semuanya..
"kenapa papa bisa tega melakukan itu,anakku dimana sekarang.dia pasti sudah besar,terus ap hubungannya dengan kamu?"tanya arnold.
"usianya 24 tahun,seorang perempuan yg cantik nan seksi"ucap daniel tersenyum.
"kamu......"ucap arnold kaget.
"namanya yoriko angeline,ia istriku"ucap daniel.
"apa....kok bisa?kenapa anakku sampai menikah dengan teman kuliah papa nya sendiri"teriak arnold....daniel hanya mendelik.
"jaga ucapan,anak kamu sedang mengandung anakku"ucap daniel jutek.
"dunia memang sudah gila"ucap arnold.
"saya menikahinya resmi ya..dia menyandang nama sinclair skr"ucap daniel sinis.
"memangnya tidak ada laki laki lain apa"celetuk arnold dingin.
"udah donx ih,kayak anak kecil,skr gimana caranya kita lindungi yoriko,jangan sampai kakek tau"ucap reynold menengahi aksi sindir menyindir omnya dan daniel.
"saya pengen ketemu dengan anak saya"ucap arnold.
"ga boleh......dia lagi sibuk kerja"ucap daniel.
"kamu orang kaya khan,kenapa masih mengizinkan anak saya kerja pdhal ia sedang hamil"protes arnold
"saya ga mau dia tertekan,dia yg mau kerja,lagian ada reynold,apalagi reynold sudah tau yoriko saudaranya....yori suka masak,saya ga tega larang dia bekerja"ucap daniel.
"saya seriusan pgen ketemu"ucap arnold akhirnya melunak.
"datanglah malam ini,kalian saya undang makan malam...dia lagi ngidam coklat,dia paling suka dibawain coklat isi kacang almond,dia paling benci kacang mede,dia lg suka kiwi juga plum,makanan yg masuk cuman buah buahan,selain itu dia ga mau makan"ucap daniel.
"saya pasti datang saya akan bawa semua yg dia suka"ucap arnold.
"baiklah saya pamit pulang,istri saya minta ditemenin dirumah,dia lagi off,saya harus pulang awal"Ucap daniel.
"daniel.....terima kasih,tolong jaga putriku"ucap arnold,daniel pun mengangguk.
# kediaman sinclair #
"kapan tamunya datang?"tanya yoriko sambil siap siap menata meja makan
"mereka dalam perjalanan...kaka sama rarien blm pulang juga"ucap daniel
"belum,masih di singapore,daniel besok anter ke supermarket ya,stok buah abis,terus kamu lupa beliin aku coklat"ucap yoriko.
"ok sayang....eh tuh temen aku"ucap daniel sambil menunjuk ke arah pintu masuk.
"selamat malam..."ucap arnold sambil melihat ke arah yoriko
"selamat malam"ucap yoriko tersenyum manis.
"ini arnold poernomo yank,omnya reynold,temen kuliah aku di harvard"ucap daniel.
"kok ga ikut reynoldnya?"tanya yoriko.
"nanti nyusul katanya,ini saya bawain buah buahan sama coklat semoga kamu suka"ucap arnold
"seneng banget makasih ya ka arnold"ucap yoriko.
"sama sama,daniel boleh aku peluk istri kamu?"tanya arnold.
"tanya aja sam orangnya..."jawab daniel.
"boleh aku peluk kamu...?" tanya arnold,yoriko pun mengangguk,arnold memeluk yoriko dengan mata berkaca kaca,sekuat tenaga arnold untuk tidak menangis....dipihak lain,yoriko sungguh nyaman dipeluk laki laki lain selain suaminya,ia sendiri tidak tahu..
"katanya lagi hamil,kecil perutnya,ga masuk makanan ya"ucap arnold
"iya,tp buah buahan masuk juga coklat"ucap yoriko.
"ada menu yg mau aku masakin ga?siapa tau aku bisa,dlu aku pgen jadi chef loh,karena ga boleh,jd cuman mempelajarinya"ucap arnold.
"seriusan.....ok,ada dessert namanya creme brulee...saya bukan chef pastry jd ga begitu bisa,walaupun coba bikin tp rasanya beda dengan yg biasa aku makan sewaktu di francis,bisa ga bikin"tanya yoriko.

"sangat mudah,ayo kita bikin"ucap arnold.
"seriusan...yeay..."ucap yoriko girang sambil loncat loncat.
"yank...licin..."protes daniel. ...dengan sigap arnold memeluk pinggang yoriko...
"maaf...ga sengaja,abis dari kemarin pengen banget makan creme brulee"ucap yoriko
"ya uda,kita bikin sekarang..."ucap arnold,yoriko pun mengangguk,sementara daniel hanya menggeleng.