
Ninja itu tidak bisa melihat Roy dan lainnya, karena serangan Roy yang menyinari mata Ninja itu, " Dasar bocah, nakal " Bentak Ninja itu
Setelah membuat Ninja itu tidak bisa melihat, Roy berhasil membawa teman temannya keluar dari sekolah " Wiih, Roy lu keren " Ujar Hani, " Maaf bukan saatnya kita bergurau, kalian pergi dan cari tempat aman " " Aku akan urus Ninja yang menyerang kita " Tutur Roy
" Tapi Roy, apa kamu yakin bisa mengatasi Ninja itu?"Tanya Nabila dengan cemas, " Aku akan baik baik saja " Jawab Roy dengan menatap wajah Nabila
Sementara itu di ruang kelas, Ninja itu terkejut karena tidak ada siapapun," Mana mereka semua, pasti bocah itu yang membawa mereka keluar dari sini " Ujar Ninja itu
...------...
" Roy, jangan sampai kamu terluka " Ucap Nabila, " Tenanglah, Aku akan kembali setelah menyelamatkan anak yang lain dan juga guru guru, semoga mereka bisa di selamatkan " Kata Roy panjang lebar
Setelah itu Roy pun kembali ke sekolah dan menyelamatkan siswa yang lain dan guru guru
...------...
"Hai bocah, jika kau tidak kemari, akan ku leyapkan mereka semua sekarang " Ancam Ninja itu, tak lama kemudian Roy datang seorang diri
" Bagus, rupanya kau mudah terpancing " Ujar Ninja itu, " Hm kau pikir aku akan biarkan dirimu menyakiti merasa semua "," Jadi sekarang, kau lepaskan saja mereka semua, mereka tidak tahu apa apa " Balas Roy
" Hahaha, apa aku peduli dengan perkataanmu, jika kau menyerahkan diri aku akan bebaskan mereka " Tawaran Ninja itu terhadap Roy
" Tapi, jika tidak aku akan membunuh mereka semua sekarang " Ancam Ninja itu, Roy hanya terdiam dan tersenyum sinis " Apakah dirimu harus melakukan semua ini? " Tanya Roy dengan menantang, " Apa maksudmu? " Tanya balik Ninja itu, " Aku tanya denganmu, apa tujuanmu datang kemari, dan membuat keributan di sekolah ini ?" Tanya Roy dengan menatap tajam," Haaaaa, sudah jangan basa basi, sebaiknya serahkan dirimu dengan penuh keputus asaan " Ujar Ninja itu
" Dan jika tidak aku akan membunuh mereka " Ancam lagi Ninja itu dengan menghunuskan pedang kearah salah satu siswi
" Aaaaaaaaa" Para sandra mulai berteriak ketakutan, " Tolong selamatkan kami " Dan memohon kepada Roy
" sebaiknya kau jangan sakiti mereka " Kata Roy dengan nada tegas," Apa kau takut kalau ku sentuh sedikit mereka " Ejek Ninja itu
" Kau benar benar keterlaluan " Roy pun berlari dan menghunus pedang samurai
Kedua Ninja pun bertarung dengan beradu pedang dan saling menyerang tanpa henti " Ting, sring, wuuz, dug "
Roy pun tersungkur karena serangan Ninja itu
" Serangan sinar api " Teriak Ninja itu
" Duar" Roy pun mengenai serangannya
Tak lama kemudian Ninja itu menghampiri Roy yang sudah tak berdaya, kemudian mengangkatnya dengan mencekik leher Roy
" Sudah ku bilang, serahkan saja dirimu "
" Dan sekarang lihat jadinya, kau kalah "
" Srot" Ninja itu menusuk tubuh Roy dengan kejam
" Roooy " Teriak Nabila dengan belari, Roy pun tergeletak di tanah dan terluka parah
Nabila pun menghampiri Roy setelah Ninja itu pergi
...-----...
Roy pun dibawa ke rumah sakit dalam keadaan kritis, semua murid dan guru terdiam dan menunduk karena masih syok kejadian itu
Melihat kondisi Roy yang masih kritis seakan mereka semua merasa bersalah kepadanya yang telah berusaha untuk membela dan melindungi mereka semua
Nabila hanya menangis tersedu tak tega melihat Roy yang masih belum sadarkan diri