DEMON QUEEN

DEMON QUEEN
PERTANDINGAN SEKTE (1)



3 orang yang mencari Nakami pun mulai berpencar untuk mencari nya.


Mereka terus mencari dan mencari Nakami tanpa henti.


Salah satu dari mereka bertiga menemukan Nakami yang sedang bersembunyi di dekat goa besar.


Nakami yang ketahuan pun segera melarikan diri dari tempat itu.


Nakami kembali ke jalan yang ia lewati saat di kejar 5 orang itu. Ia melihat dua orang yang tertangkap oleh jaring nya saat melarikan diri.


Mereka berdua pun dibawa oleh Nakami ke tempat yang aman.


Tanpa basa basi,Nakami langsung mengambil kedua kekuatan orang itu.


Ia mendapat kan kekuatan angin serta api dari kedua orang tersebut.


Orang tersebut pun sudah tidak punya kekuatan dan pasrah pada takdir nya.


Nakami yang mendapatkan kekuatan baru itu mulai menghampiri ketiga orang yang sedang mencari nya.


Mereka pun bertemu di padang rumput yang berada di tengah tengah hutan.


"yoho... Apa kalian sedang mencari ku?"tanya Nakami


"itu dia Nakami mari kita serang secara bersamaan untuk membunuh nya."kata salah satu murid penyerang


Mereka bertiga pun menggabungkan kekuatan nya untuk menyerang Nakami.


Kekuatan mereka adalah element tanah, angin, dan petir.


Mereka menggabungkan element tanah dan angin untuk menciptakan badai pasir.


Sedangkan yang satu nya menyerang dari langit menggunakan element petir nya.


Nakami hanya bisa menghindari serangan mereka bertiga.


Saat badai itu mulai menghampiri Nakami,Nakami pun mulai menggunakan element angin untuk memutar balikan arah nya.


Mereka mereka bertiga berlari untuk menyelamatkan diri sendiri.


Saat mereka pergi memutari badai pasir itu,mereka terkejut karna melihat Nakami sudah membuat tornado api yang sangat besar yang di arah kan ke mereka.


Mereka bertiga sudah terlambat untuk menghindari serangan Nakami.


Mereka bertiga terluka parah.Api besar itu membuat kulit mereka terbakar.


Mereka pun memohon ampun kepada Nakami.


Nakami pun memberi ampun kepada mereka dan mereka bertiga pun pergi meninggalkan Nakami.


Akhirnya waktu perburuan hewan spirit pun selesai. Satu persatu murid pun mulai keluar dari gerbang hutan.


Semua murid pun telah keluar dari hutan tersebut.Mereka semua diminta untuk pergi ke tempat penukaran barang yang berada dalam sekte.


Semua murid termasuk Nakami mulai mengantri untuk menukarkan inti sari yang mereka dapat dari hasil perburuan.


Saat Nakami mau mengantri untuk menukarkan inti sarinya, Mirai pun datang menemui Nakami untuk berbicara mengenai perburuan hewan spirit.


"Oi Nakami, kau dapat berapa inti sari saat perburuan tadi?"tanya Mirai


"emmm.. Aku hanya dapat 15 inti sari dari perburuan tadi"jawab Nakami


"apa!!.. Kau kata 15 inti sari, ternyata aku lebih lemah darimu.aku hanya mendapat kan 6 inti sari"kata Mirai dengan rasa putus asa.


"6 itu sudah bagus Mirai"kata Nakami


"Bagus darimana, aku dapat 6 sedangkan kamu 15.masak laki laki kalah sama perempuan"kata Mirai


"Aku bisa mendapatkan 15 itu dengan cara yang agak licik sih"kata Nakami


"hah.. Licik,licik bagaimana maksud mu?"tanya Mirai.


"Rahasia"jawab Nakami


"dari pada berbicara yang gak penting, lebih baik kita mengantri untuk menukar inti sari kita karna antrian nya sudah mulai panjang"kata Nakami


"hmm... Ok"kata Mirai dengan sedih


Mereka pun mulai mengantri untuk mendapat kan poin konstribusi.


Nakami mengeluarkan semua inti sari yang ia bawa untuk menukarkan nya dengan barang.


Penjaga harta sekte mulai mengecek inti sari yang ia bawa.


Salah satu dari 15 inti sari terdapat inti sari yang agak langka untuk di dapat kan.


Poin yang Nakami dapatkan dari 15 inti sari berjumlah 35 poin konstribusi.


1 inti sari biasa seharga dengan 2 poin konstrubusi dan sedangkan yang agak langka dapat 5 poin konstribusi


Nakami pun menukarkan poin nya dengan pil-pil peningkatan dan juga 1 senjata yaitu sebuah pedang.


Nakami pergi ke tempat terbuka dan mulai berlatih untuk meningkatkan ranah dan juga agar mahir menggunakan pedang.


Setiap hari Nakami terus berlatih dan berlatih hingga ranah nya sampai di true ke 9.


Kemampuan berpedang nya juga sudah meningkat.


Setelah Nakami berlatih selama sebulan penuh, di dalam sekte pun mulai di adakan sebuah pertandingan untuk mengetes siapa yang paling kuat di sekte.


Pemenang pertandingan ini akan mendapatkan sebuah artefak tingkat langit.


Para murid mulai bersemangat setelah mendengar kalau pemenang akan di beri sebuah artefak tingkat langit.


Para murid mulai berlatih sangat keras untuk bisa memenangkan pertandingan ini.


Nakami yang mendengar hal ini pun menjadi bersemangat untuk berlatih.


Setelah seharian penuh para murid berlatih, akhirnya mereka semua dipanggil untuk mendapat kan urutan nya dalam pertandingan ini.


Nakami kali ini berada di tempat di blok C yang akan bertanding dengan murid yang bernama we shang. Sedangkan si mirai berada di blok B yang akan bertanding dengan murid yang bernama kou lang.


Para murid bersiap membawa senjata nya untuk pertandingan ini.


Ada yang memakai zirah,dan ada juga yang memakai senjata.


Mereka semua berbaris di sebuah Arena yang sangat besar dan arena ini akan tentunya akan digunakan untuk pertandingan kali ini.


Para murid mulai pergi ke tempat tunggu untuk menunggu giliran dia maju.


Para guru dan ketua sekte mulai duduk di bangku yang sudah di siap kan.


Para penduduk pun datang untuk melihat pertandingan kali ini.


Bunyi gong telah di bunyi kan pertanda kalau pertandingan ini akan segera di mulai.


Pertarungan pertama di mulai. Murid yang berada di blok A segera maju ke medan pertempuran.


Murid yang berada di block A bernama wean ling dan dao long.


2 murid ini mulai berdiri di tempat mereka masing masing untuk bertarung.


gong telah di bunyi kan sebanyak 2× yang berarti pertandingan di mulai.


salah satu dari mereka mulai menyerang dengan element petir dan menyambarkan nya ke murid yang ia lawan.


"hahaha.. kau takkan bisa lari dari serangan ku kali ini"kata wean ling pengguna element petir.


"kata siapa aku tidak bisa lari dari serangan ini"kata dao long.


Setelah dao long berkata seperti itu,tiba tiba dari tanah muncul 5 manusia pasir yang mulai menyerang wean ling.


mereka menyerang dan terus menyerang wean ling yang menyebab kan wean ling tidak fokus menyerang dao long.


dao long yang merasa di untung kan dari kesempatan emas ini langsung menyerang wean ling.


5 manusia pasir yang mendekat ke tubuh wean ling pun berubah menjadi tanah hidup yang menyebab kan wean ling tidak bisa bergerak.


dao long pun mengubah tangan nya menjadi tutupi oleh tanah yang berbentuk seperti bor.


dao long pun menyerang wean ling dengan kedua bor tanah yang ia baru buat.


wean ling pun kalah dan pemenang blok A adalah dao long.


setelah pertandingan pertama selesai sekarang Mirai yang berada di blok B mulai maju untuk bertarung