
"kuil langit"
"Akhirnya kita sampai juga " gumam gio pelan, dari jarak 200 meter terlihat sebuah pulau mengapung di langit cukup besar di sisi sisi tebing nya terdapat air terjun mengalir, setelah mendekati pulau itu ivvy terbang dengan kecepatan tinggi menyusuri dinding bawah tebing menuju ke atas " tuan pegangan yang erat ! aku akan terbang dengan kecepatan penuh " perintah ivvy " baiklah " jawab gio kemudian ivvy terbang dengan posisi menukik sebelum dia terbang vertikal.
"wusssshhhh syuuuuuuuhh " ivvy mengapakkan sayap nya lalu terbang vertikal menyusuri tebing bawah pulau dengan kecepatan penuh gio di atas punggung ivvy memengang sirip naga ivvy dengan kuat, ketika sudah mencapai atas pulau dan berada di atas awan yang mengelilingi kuil gio berdecak kagum ketika melihat matahari akan terbenam " uuwwwaaaahhh !! hebat nya ahahahaha !! yyyuuuuuuhhhuuuuuu !! " teriak gio ketika melihat keindahan di atas kuil langit, kemudian ivvy kembali ke bawah terbang cepat mengelilingi kuil langit dengan kecepatan penuh melewati kuil kuil kuno yang kecil hingga sampailah pada salah satu kuil yang cukup besar dan di yakini adalah kuil utama.
setelah mereka sampai di depan kuil utama dan mendarat di depan pintu gerbang kuil terdapat halaman luas yang di kelilingi sebuah kolam
yang cukup luas, di depan pintu terdapat dua patung dewa zinus ternyata gio baru tahu kalo kuil langit adalah tempat untuk menyembah dewa zinus, setelah berkeliling melihat halaman kuil langit gio menuju ke sebuah pintu besar mirip gerbang dan ketika hendak membukanya ivvy berteriak menghentikan ketika sudah berubah menjadi wujud anak kecil.
" tuan tunggu !! jangan di sentuh !! " teriak ivvy yang menghetikan langkah gio dan menoleh kebelakang " kenapa ivvy ? " tanya gio heran " jangan di sentuh gerbang itu tuan, gerbang itu sudah di pasang sebuah segel oleh tuan david jone " jelas ivvy " segel ? " tanya gio " ya, segel yang hanya bisa di buka oleh david jone dan penerusnya " jelas ivvy " lalu bagai mana kita biasa masuk ke dalam " tanya gio " entahlah aku hanya tau itu saja tuan " jawab ivvy sedih.
di sela sela percakapan mereka berdua tiba tiba mata gio terasa sakit " ya sudah kalo be_ arggghhh mataku " sambil memegang kedua mata nya "tuan anda kenapa " tanya ivvy panik, setelah beberapa saat rasa sakit di mata gio menghilang gio masih menutup matanya dengan kedua tangan nya setelah tidak merasakan rasa sakit lagi di matanya gio memberanikan diri membuka matanya terlihat kelopak mata gio berubah menjadi kuning emas " mataku !! " ucap gio, namun tiba tiba matanya menangkap sesuatu dari jauh yang bergerak cepat ke arah ivvy " zoooommm " gio melihat benda seperti tombak bergerak ke arah ivvy dengan gerakan lambat lalu dia berteriak ke arah ivvy " ivvy awas di belakangmu !! " teriak gio, menyadari ada sesuatu di belakang nya ivvy segera mengeluarkan pelindung " vettera " terika ivvy
seketiak tombak itu berbenturan dengan pelindung transafaran yang di buat ivvy " Duarrrr " benturan itu menyababkan ledakan yang sangat besar hingga membuat tanah di menajdi retak dan hancur, kemudian tombak itu kembali ke pemiliknya yang sedang berdiri menatap tajam mereka berdua ivvy merasa tidak asing dengan wajah orang itu dia merasan pernah bertemu dengan nya namun entah di mana.
" siapa kalian !? berani beraninya datang ke tempat suci ini !! " tanya laki laki muka codet di bagian mata kiri nya dengan nada lantang " kami kesini ingin mengambil sesuatu tuan " jawab gio dengan lantang " sepertinya memang dia orang nya yang telah dipilih dewa zinus " batin nya " apa yang akan kalian ambil dari sini " tanyanya " kami ingin mengambil pusaka legendaris pedang naga langit peninggalan david jone untuk mengalahkan raja iblis " jawab ivvy.
" orang yang berhak mendapatkan benda pusaka itu haruslah orang yang kuat dan bisa di percaya agar tidak di salah gunakan " jelas orang itu " jika kau ingin mengambil nya kau harus melewatiku dulu " tantang orang itu, sambil melesat mengarakan tombaknya ke arah gio namun lagi lagi ivvy melindungi nya dengan perisai transfaran namun dengan daya tahan lebih kuat suara benturan yanh keras menyebabkan tanah yang mereka pijak hancur.
" a_ apa apaan kekutan itu sangat mengerikan " gio yang melihatnya bergidik ngeri dia tidak bisa membayangkan jikalau tubuhnya yang terkena bola itu pasti siudah hancur berkeping keping, situasi pertarungan terlihat masih imbang dan serangan serangan yang dilancarkan kedua nya masih sama sama kuat.
gio yang melihat ivvy bertarung begitu kagum meskipun dia dengan wujud naga besar namun gerakannya sangat cepat, gio hanya menyaksikan kedua pertarungan itu dia tidak ikut karena ivvy melarangnya, menurut ivvy gio yang sekarang belum saatnya untuk terlibat dalam pertarunga kekuatannya masih belu cukup, gio hanya mennuruti perintah ivvy dia pun tersadar dia yang sekarang belum mempunyai kekuatan yang cukup meskipun gio mendapat berkah dewa zinu.
setelah sekian lama pertarungan itu berlalu terlihat ivvy yang mulai kewalahan melawan laki laki itu, entah kenapa kekuatannya selalau bertambah itu yang membuat ivvy kewalaha laki laki itu terus mengeluarkan jurus jurusnya ivvy hanya berlidung di tameng transfaran yang hampir hancur oleh serangan bertubi tubi oleh laki laki itu, dengan mengguankan wujud naga nya mengeluarkan tenaga lebih besar sehingga menguras energu "run" nya.
sambil merapatkan giginya ivvy berdecak kesal dia sudah semakin terpojok tubuhnya penuh dengan luka luka lebam akibat menerima serangan bertubi tubi dari laki laki itu, gio yang menyaksikan ivvy di seramg terus menerus merasa tidak bisa berbuat apa apa dia hanya mengeratkan gigi kesal dia ingin membantu ivvy tapi dengan kemampuannya seperti ini hanya akan menambah beban ivvy saja
ivvy sudah sangat terpojok tubuhnya hampir tidak bisa di gerakan kekuatan nya melemah dan energi run nya hampir mencapai batas nya, satu serangan laki laki itu telak mengenai tubuh ivvy hinngga terpental puluhan meter dan tubuh ivvy kemudian kembali menjadi anak keci dengan wajah lemah ivvy memandang gio dan melihat sekilas bayangan david jone sedang tersenyum ke arah nya, ivvy sudah tidak bisa apa apa lagi skang tubuh nya benar benar lemas energi runnya melemah dan tubuhnya terbaring di atas tanah namun itu tidak mengendurkan serangan laki laki itu.
sampai akhirnya laki laki itu mengeluarkan jurus andalannya untuk menghabisi ivvy, gio semakin kesal dia berusaha menghentikan laki laki itu dengan teriakan " hentikan cukup !! " namun usha nya sia sia laki laki itu terus pokus dengan jurusnya tombak nya mengeluarkan aura gelas lebih hebat membut gio sesak nafas, gio merapatkan giginya dan hendak berlari menggagalkan jurus laki laki itu namun laki laki itu menyadari kedatangan gio dia segera menembakan bola aura gelap ke arah gio hingga gio terpental jauh.
gio bangkit dan mencoba sekali lagi namun terlambat bola hitam itu sudah di lepaskan mengarah ke tubuh mungil ivvy, gio yang melihat itu pun berteriak hingga tubuhnya mengeluarkan cahaya keemasan tiba tiba terdengar ledakan dari atap kuil " BOOMM " sebuah pedang melayang dan menghantam bola hitam itu hingga lenyap.
****
di sebuah banguanan kuil terdapat sebuah benda pusaka yang maha dahsyat yaitu sebuah pedang naga langit yang tertancab di atas batu yang berbrntuk altar, namun tiba tiba pedang itu bergetar dengan megeluarkan cahaya emas semakin kuat getaran pedang itu membuat altat batu yang di tancabnya itu retak dan bertepatan suara anak laki laki berteriak tiba tiba altar itu hancur dan pedang itu terbang menembus atap kuil lalu mengarah ke sebuah bolah cahaya hitam dan berbenturan kemudian bola hotam itu tiba tiba hilang dan pedang yang terbang tadi sudah berada di genggaman seorang anak yang sedang berdiri memancarkan aura keemasan yang kuat matanya yang berubah mnjadi emas menatap tajam ke arah laki laki itu " jika kau menyentuh teman ku, aku akan menbunuhmu !! " seru gio.