Dragon Warrior

Dragon Warrior
PROLOG



Dahulu kala sebelum era kedamaian dimulai bumi sempat berada di era kekacauan di mana kekacauan ini di sebabkan oleh para iblis yang menguasai bumi, mereka menyebabkan dunia manusia berada di ambang kehancuran membuat para manusia sengsara dan menderita menyebarkan wabah mematikan.


namun di tengah tengah keresahan para manusia, ada 5 manusia yang yang bertekad untuk melawan para iblis namun mereka sadar jika hanya mengandalkan fisik mereka pesimis bisa mengalahkan pasukan para iblis, maka dari itu mereka pergi ke sebuah gunung dan memohon kepada para dewa untuk meminta pertolongan para dewa.


setelah satu bulan mereka berdoa kepada para dewa akhirnya para dewa mengabulkan permohonan kelima manusia itu, dari atas langit turun seorang dewa perang bernama dewa zinus yang membawa lima butir telur naga legendaris, namun sebelum mereka menerima telur naga legendari itu dewa zinus memberikan sayarat kepada kelima manusia itu syaratnya adalah mereka harus mengabdikan jiwa mereka untuk para dewa agar bisa mentaskan lima telur naga legendaris itu dan mendapatkan kekuatan yang sangat dahsyat dari masing masing kekuatan naga legendaris tersebut.


para manusia itu pun menyetujuinya dan dewa zinus menganugrahi mereka mata magical mystic di mana jiwa mereka bisa menyatu dengan naga legendaris dan bisa melihat setajam naga jika jiwa mereka bersatu, setelah mereka menerima telur naga legendaris itu mereka harus menetaskan nya sesuai dengan element naga itu.


setiap naga mempunyai kekuatan element telur naga pertama yang di bawa oleh vexana fortex adalah naga ber element angin vexana harus menetaskan telur itu di puncak gunung ikarus yang terken dengan badai angin kematian, yang kedua adalah naga ber element air yang di bawa oleh elizabet green yang harus di netas kan di bawah samudra wallacea yang terkenal dengan gelombang air iblis, naga yang ketiga di bawa oleh james rowd yang ber element api james harus menetaskan naga itu di bawas dasar inti bumi, naga yang ke empat di bawa oleh robert artur yang ber element tanah dia harus menetaskan di sebuah lembah kematian faster road dan yang terakhir naga ini sangat berbeda dari yang lain nya karena memiliki kekuatan 2 inti yaitu petir dan dan cahaya yang di bawa oleh david jones sekaligus menjadi pemimpin di antara 4 naga lainnya dan david jones harus menetaskan telur naga legendaris itu di sebuah kuil langit yang terletak di utara.


setelah kelima kesatria pilihan dewa zinus berangkat untuk mendapatkan kekuatan dari naga legendaria itu ternyata para iblis sudah mengetahui tentang kelima kesatria tersebut dan akhirnya para kesatria tersebut menjadi icaran para iblis iblis ganas untuk di rebut telur naga legendaria itu.


****


setelah lima tahun berlalu para kesatria tersebut akhir nya kembali dan berkumpul untuk berperang melawan para iblis tersebut, setelah sekian lama mereka beperang akhirnya para iblis berhasil di kalahkan oleh kelima kesatria naga dan sang pemimpin raja iblis berhasil di tangkap dan di segel oleh kelima satria naga dalam kotak segel, namun sebelum raja iblis di segel dia bersumpah akan kembali suatu saat nanti dan akan membinasakan setiap keturuna kesatria naga dan umat manusi, setela raja iblis di segel kotak itu pun di bawa dan di simpan di sebuah gua di dalam gunung agar tidak ada yang bisa menemukannya.