
"baiklah kalau begitu 'Gate' " sebuah gerbang membawa mereka langsung ke kediaman Takeda...
...----^ Sebelumnya ^----...
"sudah sampai?" tanya Myu kepada Touya
"iya kita sudah sampai" jawab Touya
"kalau begitu apa aku bisa menyerang langsung" tanya Myu
"kau yakin?" Touya bertanya balik
"iya" jawab Myu singkat
"boleh tapi kau tidak boleh membunuh yang tidak memakai topeng oni" Touya
"kalau yang mengendalikannya?" Myu
"baiklah" jawab Touya singkat
setelah itu Myu pun pergi kesana sambil menarik pedangnya dan menyebutkan jurusnya
"Sword Art: Fourth Style 'The Illusion of Endless Darkness'
prajurit yang terkena serangan tersebut tidak akan mati tapi mereka akan mengalami halusinasi jatuh ke kegelapan tidak berujung
banyak prajurit yang mengalami halusinasi dan saat di depan ruangan orang yang mengendalikan pasukan oni Myu merubah gayanya dengan cepat
"Sword Art: First Style 'Unlimited Fast Slash'
serangan yang sangat cepat menebas ke semua tubuh dengan sangat cepat, orang yang mengendalikan prajurit oni tidak sempat bereaksi dan mati, Myu pun menerima pemberitahuan dari System
[ **Selamat anda telah menyelesaikan Hidden Mission: Membunuh pemimpin musuh
Menerima Hadiah
- Menambahkan Bloodline pada status
- Menerima Bloodline God of Angels
- Menerima Bloodline God of Demons
Apakah Host ingin memasang Bloodline ]
[ Y/N** ]
'ooh.. hadiahnya lumayan meskipun aku tidak tau kapan misinya diberikan' gumam Myu dalam hati karena dia tidak tau kapan ada misi seperti itu
"kalau begitu Y" Myu menekan huruf Y
[ Memulai memasang Bloodline 4%…12%…32%…46%…68%…88%…92%…100% pemasangan selesai menampilkan status Host ]
...[ **Status Host ]...
Nama: Myu ( Ryuga Ryuu )
Ras: Manusia, God, Demon, Angel
Umur: 12 tahun ( 1 Milyar tahun )
Tittle: Pemilik tubuh Galaxy Chaos, From Another World, God of the Void, Possessor of the Power of a Creation God (Half), Possessor of System, Ruler Of All Elements, Possessor of Angel and Devil Powers
Skill:Imagination Magic ( Max ), All Elements ( Max ), Sage Eyes ( Max ), God's speed ( Max ), Sword arts ( Max ), Martial arts ( Max ), Poker Face ( Max ), PaintKiller ( Max ), Eternal ( Max ), Drain Touch ( Max ), God Hiding ( Max ), God of Angels Skill ( Max ), God of Demons Skill ( Max )
Bloodline: God of Angels, God of Demons
Hp: Unlimited
Mp: Unlimited
STR: Unlimited
AGI: Unlimited
DEX: Unlimited
VIT: Unlimited
SENS: Unlimited
INT: Unlimited
CHARM: 999999+
Luck: Unlimited**
( Note: itu kekuatannya muncul lagi gara-gara jadi dewa )
setelah memasang Bloodline dia merasakan kekuatannya bertambah banyak dan dia juga merasakan kekuatan suci dari malaikat dan kekuatan gelap dari ilbis, Myu juga kaget karena semua segel yang dia pasang terlepas dan dia pun menanyakan itu kepada System
"System kenapa segelku terlepas?" tanya Myu bingung karena segelnya terlepas
[ Segel Host terlepas karena Host sekarang sudah menjadi dewa ]
'ternyata begitu' dalam hati Myu' gumam Myu
"Touya aku sudah selesai!!" Myu teriak dengan keras
setelah Myu berteriak Touya menyelamatkan orang yang terkurung dipenjara dan Myu melepaskan para prajurit yang terkena skillnya setelah itu diadakan pemakaman besar besaran di wilayah Takeda
kembali ke tujuan asli Touya sudah ada dipantai dia bersenang senang bersama semuanya Myu yang ada di atas karang hanya melihat pantai dengan tatapan sedih karena dulu dia sering kepantai bersama teman-temannya
"indahnya.." Myu melihat kearah laut dengan tatapan sedih
"ada apa Myu?" Touya bertanya kepada Myu karena melihat Myu melihat ke laut dengan tatapan sedih
"tidak ada" ucap Myu yang kembali seperti biasa menjawab dengan ucapan datar
'ada apa dengannya' Touya bingung dengan Myu
...---- Keesokan Harinya ----...
Touya berusaha menyelam tapi reruntuhan itu ada didasar laut yang menyebabkan Touya kehabisan nafas duluan
Kuhaku pun menyarankan Touya agar memanggil temannya yang bisa mengatasi masalahnya, mereka pergi tidak jauh dari pantai disitu Leen menggambar lingkaran sihir pemanggilan
Touya pun memanggil kura-kura yang dililit oleh seekor ular Touya yang ingin membuat kontrak harus menyetujui permintaan mereka untuk bertarung dan membuktikan siapa yang lebih kuat
"baiklah" ucap Touya penuh percaya diri
Touya yang menerima tantangan itu merapal 'Enchant' ke pelurunya dan memasukan mantra 'Slip' yang dapat membuat seseorang terpeleset dan Touya juga menggunakan 'Program' untuk membuat mantra slip tidak habis supaya hewan panggilan itu terpeleset terus menerus
hewan itu menyerang Touya dengan meriam air dari mulut ular tapi meleset akibat terpeleset terus menerus, Touya yang tidak ingin orang yang ada didekatnya terluka menambah Enchant didalam pelurunya dan memasukan mantra 'Accel' dan menembakan ke hewan panggilan itu yang menyebabkan hewan itu menjadi sangat cepat terpeleset
"kau iblis" kata semua orang
"Touya tembakan dua atau tiga kali lagi biar tambah cepat" ucap Myu yang melihat itu lucu tapi tidak menunjukan ekspresinya
'kau lebih parah dari Touya' ucap semua orang
hewan panggilan yang melawan Touya menyerah dan hewan panggilan itu diberi nama oleh Touya karena memberi nama adalah kontraknya
"kalau begitu bagaimana dengan Sango dan Kokuyo" Touya
mereka pun menerima nama itu yang ular adalah Kokuyo dan yang kura-kura adalah Sango, setelah itu Touya, Sango dan Kokuyo pergi kepantai
sesampainya di pantai Myu meminta ikut dengan Touya
"Touya aku ikut" Myu
"kau ingin ikut... tapi nanti kau akan kehabisan nafas juga Sango dan Kokuyo hanya bisa memanipulasi orang yang menjadi tuannya" jawab Touya yang khawatir dengan Myu
"tidak apa-apa aku bisa memanipulasi sendiri 'Imagination Magic: Breathing Under Water' ayo Touya" Myu menggunakan sihirnya yang membuat Touya terkejut
"Myu kau bisa menggunakan sihir seperti itu, kenapa kau tidak mengatakan padaku" Touya bertanya kepada Myu
"kau tidak menanyakan sama sekali" ucap Myu yang berjalan ke reruntuhan
mereka hampir tiba di reruntuhan dan saat dipintu masuk Touya berhenti dan Myu pun ikut berhenti
"Myu sebenarnya apa tujuanmu mengikutiku ke reruntuhan?" Touya bertanya kepada Myu dengan serius
"Misi?" Myu menjawab sama seperti sebelumnya saat ditanyakan kenapa dia mengikuti Touya
"apa kau serius, aku menanyakan hal ini dengan serius" ucap Touya yang menekan kata serius
"aku juga serius" jawab Myu dengan muka serius yang tidak pernah dilihat oleh Touya
"huft... baiklah ayo kita lanjutkan" Touya berjalan memasuki reruntuhan dan diikuti oleh Myu
saat masuk mereka melihat enam batu sihir dengan warna yang berbeda, Touya mencoba mengaliri batu sihir itu dengan sihirnya setelah itu Touya di teleportasi
Myu yang melihat Touya yang diteleportasi dia juga mengikuti Touya dengan mengaliri sihirnya ke batu sihir itu dan dia juga diteleportasi
setelah diteleportasi dia melihat Touya sedang ada di depan gadis yang hanya memakai ****** *****, Myu yang melihat itu berbicara
"Touya aku tidak tau kau punya fetish seperti itu, pfftt...." wajah Myu ingin tertawa tapi ditahan olehnya
"i..ini tidak seperti itu" jawab Touya dengan panik
dia menjelaskan panjang lebar tapi Myu tidak mendengarkan karena dia mendapat pemberitahuan dari System
[ **Host telah menyelesaikan Hidden Quest: Mengantar Touya ke reruntauhan, mulai memberikan hadiah kepada Host
Hadiah
- Setengah kekuatan dewa pencipta
- Bisa mengubah gender sesukanya
- Mendapatkan Bloodline Lord Of Vampire
- Mendapatkan kehendak dunia** ]
setelah Myu melihat daftar hadiah dia terlihat sangat senang sampai gemetar bahkan Touya bisa melihatnya
"Myu kenapa tubuhmu bergetar?" Touya menanyakan Myu karena melihat tubuhnya bergetar
"ti..tidak apa-apa" Myu
"kau yakin" Touya sedikit tidak percaya pada jawaban Myu
"ya" Myu menjawab dengan singkat
Touya tidak tahu sebenarnya tubuh Myu bergetar karena kesenangan dan jauh di dalam hati Myu dia dengan semangat dan menunjukan senyum kesenangan wajahnya dengan berkata di dalam hati 'akhirnya aku bisa menjadi laki-laki!!'....
bersambung.......
sampai disini dulu ya authornya ngantuk tapi masih akan dilanjutkan kalo authornya kepikiran ide jangan lupa kasih like sama komen yaa😆